{"title":"以E-MUSRENBANG为基础的区域建设规划通信(一个关于JABAR ONLINE的案例研究)","authors":"Ail Muldi","doi":"10.24014/jdr.v29i2.6395","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"E-Musrenbang adalah portal aplikasi perencanaan berbasis website yang dibangun untuk mendukung upaya sinergi perencanaan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah dalam penyusunan rencana kerja pemerintah. Konsep E-Musrenbang diimplementasikan pemerintah daerah dalam bentuk program Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) melalui sistem online. RKPD Jabar Online adalah inovasi di bidang pelayanan sistem informasi publik pemerintah daerah Jawa Barat. RKPD Jabar online selain memuat hasil Musrenbang desa, kecamatan, kabupaten dan kota juga membuka ruang bagi masyarakat Jawa Barat secara umum yang tidak terlibat pada Musrenbang tersebut bisa memberikan usulan perencanaan pembangunan secara langsung. Stakeholder komunikasi perencanaan RKPD Jabar Online adalah para peserta Musrenbang, meliputi utusan desa/ kelurahan, forum SKPD Jawa Barat, Muspida; Camat, perangkat kecamatan dan UPT kecamatan, Pemerintah Kabupaten/ Kota, SKPD Pemerintah Jawa Barat, akademisi, komunitas, wirausaha (dunia usaha) dan masyarakat umum.","PeriodicalId":52792,"journal":{"name":"Jurnal Dakwah Risalah","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"KOMUNIKASI PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH BERBASIS E-MUSRENBANG (STUDI KASUS RKPD JABAR ONLINE)\",\"authors\":\"Ail Muldi\",\"doi\":\"10.24014/jdr.v29i2.6395\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"E-Musrenbang adalah portal aplikasi perencanaan berbasis website yang dibangun untuk mendukung upaya sinergi perencanaan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah dalam penyusunan rencana kerja pemerintah. Konsep E-Musrenbang diimplementasikan pemerintah daerah dalam bentuk program Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) melalui sistem online. RKPD Jabar Online adalah inovasi di bidang pelayanan sistem informasi publik pemerintah daerah Jawa Barat. RKPD Jabar online selain memuat hasil Musrenbang desa, kecamatan, kabupaten dan kota juga membuka ruang bagi masyarakat Jawa Barat secara umum yang tidak terlibat pada Musrenbang tersebut bisa memberikan usulan perencanaan pembangunan secara langsung. Stakeholder komunikasi perencanaan RKPD Jabar Online adalah para peserta Musrenbang, meliputi utusan desa/ kelurahan, forum SKPD Jawa Barat, Muspida; Camat, perangkat kecamatan dan UPT kecamatan, Pemerintah Kabupaten/ Kota, SKPD Pemerintah Jawa Barat, akademisi, komunitas, wirausaha (dunia usaha) dan masyarakat umum.\",\"PeriodicalId\":52792,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Dakwah Risalah\",\"volume\":null,\"pages\":null},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2018-12-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Dakwah Risalah\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.24014/jdr.v29i2.6395\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Dakwah Risalah","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24014/jdr.v29i2.6395","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
KOMUNIKASI PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH BERBASIS E-MUSRENBANG (STUDI KASUS RKPD JABAR ONLINE)
E-Musrenbang adalah portal aplikasi perencanaan berbasis website yang dibangun untuk mendukung upaya sinergi perencanaan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah dalam penyusunan rencana kerja pemerintah. Konsep E-Musrenbang diimplementasikan pemerintah daerah dalam bentuk program Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) melalui sistem online. RKPD Jabar Online adalah inovasi di bidang pelayanan sistem informasi publik pemerintah daerah Jawa Barat. RKPD Jabar online selain memuat hasil Musrenbang desa, kecamatan, kabupaten dan kota juga membuka ruang bagi masyarakat Jawa Barat secara umum yang tidak terlibat pada Musrenbang tersebut bisa memberikan usulan perencanaan pembangunan secara langsung. Stakeholder komunikasi perencanaan RKPD Jabar Online adalah para peserta Musrenbang, meliputi utusan desa/ kelurahan, forum SKPD Jawa Barat, Muspida; Camat, perangkat kecamatan dan UPT kecamatan, Pemerintah Kabupaten/ Kota, SKPD Pemerintah Jawa Barat, akademisi, komunitas, wirausaha (dunia usaha) dan masyarakat umum.