M. Suryana
{"title":"Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Materi Bangun Segiempat Melalui Model Discovery Learning pada Siswa Kelas VII C SMP Negeri 3 Teras Kabupaten Boyolali Semester Genap Tahun Pelajaran 2017/2018","authors":"M. Suryana","doi":"10.23917/varidika.v30i1.6544","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kondisi faktual tuntutan peningkatan mutu pendidikan yang didukung dengan pelaksanaan kurikulum tigabelas melaluimodel discovery learning materi bangun segiempat. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang peningkatan prestasi belajar materi bangun segiempat melalui model discovery learning pada siswa kelas 2017/2018. Subjek dan sumber data penelitian adalah sebanyak 25 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi, dan tes, sedangkan alat pengumpulan data menggunakan butir soal. Analisis data menggunakan analisis kritis dan komparatif. Indikator keberhasilan menggunakan ketuntasan belajar minimal (KBM) sebesar 65 dan target ketuntasan kelas 100%. Prosedur penelitian menggunakan siklus.Kemajuan prestasi belajar siswa dalam pembelajaran matematika materi bangunsegiempat, pada kondisi awal rata-rata sebesar 60 dan siklus I rata-rata sebesar 67 serta siklus II rata-rata sebesar 80. Dari data ini, tampak jelas bahwa terjadi kenaikan rata-rata nilai dari kondisi awal ke siklus I sebesar 7 digit (12%), dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 13 digit (19%), dari kondisi awal ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 20 digit (33%). Nilai tertinggi prestasi belajar pada kondisi awal sebesar 72, siklus I sebesar 78, dan siklus II sebesar 92. Terjadi kenaikan nilai tertinggi dari kondisi awal ke siklus I sebesar 6 digit (10%), dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 14 digit (18%), dan dari pasiklus ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 22 digit (28%). Nilai terendah dari kondisi awal sebesar 50, siklus I sebesar 58, dan siklus II sebesar 70. Terjadi kenaikan nilai terendah dari kondisi awal ke siklus I sebesar 8 digit (16%), dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 12 digit (21%), dan dari pasiklus ke siklus IIterjadi kenaikan sebesar 20 digit (40%). Persentase ketercapaian belajar diperoleh pada kondisi awal sebesar 24% dan pada siklus I sebesar 56% serta siklus II sebesar 100%. Prestasi belajar siswa dari kondisi awal ke siklus I terjadi kenaikan ketercapaian kelas sebesar 22%, dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 44%, dan dari kondisi awal ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 66%. Hal ini bermakna bahwa prestasi belajar siswa dalam pembelajaran matematika dari kondisi awal hingga siklus II terjadi kenaikan yang signifikan. Dengan demikian, ditegaskan bahwa melalui model discovery learning mampu mengoptimalkan prestasi belajar materi bangun segiempat. ","PeriodicalId":56249,"journal":{"name":"Jurnal Varidika","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-07-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Varidika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.23917/varidika.v30i1.6544","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

这项研究是在一个事实条件下进行的,该条件要求通过四分之一觉醒的模型发现学习材料实施三边课程来支持相互强化的教育。本研究的目的是描述通过2017/2018班的模型发现学习,开发三角形的学习材料的性能有所提高。研究对象和数据来源为25名学生。数据收集技术使用观察、文档和测试,而数据收集工具使用问题细节。使用批判性和比较分析的数据分析。使用65的最小学习序列(KBM)和100%类别序列目标的成功指示符。研究程序使用一个循环。学生在建筑数学四年级的表现,平均60岁出头,第一周期平均67岁,第二周期平均80岁。从这些数据中可以清楚地看出,从初始条件到周期I的平均值增加了7位数(12%),从周期I到周期II的平均值提高了13位数(19%),从初始状态到周期II增加了20位数(33%)。初始条件为72、循环I大小为78和循环II大小为92时的最高学习成绩。从基线到周期I有6位数(10%)的峰值增长,从周期I到周期II有14位数(18%),从周期II有22位数(28%)。初始条件的最低值为50,循环I为58,循环II为70。从基线到第一周期的最低增幅为8位数(16%),从第一周期到第二周期为12位数(21%),从第一周期到第II周期为20位数(40%)。学习经验的百分比在初始条件下达到24%,在周期I达到56%,在周期II达到100%。从早期到第一周期的学生表现,课堂信心增加了22%,从第一周期到第二周期增加了44%,从早期到第二阶段增加了66%。这意味着学生在数学学习中的表现从早期条件到第二周期发生了显著的提高。因此,有人认为通过发现学习的模型可以优化学习材料的性能来构建一个三角形。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Materi Bangun Segiempat Melalui Model Discovery Learning pada Siswa Kelas VII C SMP Negeri 3 Teras Kabupaten Boyolali Semester Genap Tahun Pelajaran 2017/2018
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kondisi faktual tuntutan peningkatan mutu pendidikan yang didukung dengan pelaksanaan kurikulum tigabelas melaluimodel discovery learning materi bangun segiempat. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang peningkatan prestasi belajar materi bangun segiempat melalui model discovery learning pada siswa kelas 2017/2018. Subjek dan sumber data penelitian adalah sebanyak 25 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi, dan tes, sedangkan alat pengumpulan data menggunakan butir soal. Analisis data menggunakan analisis kritis dan komparatif. Indikator keberhasilan menggunakan ketuntasan belajar minimal (KBM) sebesar 65 dan target ketuntasan kelas 100%. Prosedur penelitian menggunakan siklus.Kemajuan prestasi belajar siswa dalam pembelajaran matematika materi bangunsegiempat, pada kondisi awal rata-rata sebesar 60 dan siklus I rata-rata sebesar 67 serta siklus II rata-rata sebesar 80. Dari data ini, tampak jelas bahwa terjadi kenaikan rata-rata nilai dari kondisi awal ke siklus I sebesar 7 digit (12%), dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 13 digit (19%), dari kondisi awal ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 20 digit (33%). Nilai tertinggi prestasi belajar pada kondisi awal sebesar 72, siklus I sebesar 78, dan siklus II sebesar 92. Terjadi kenaikan nilai tertinggi dari kondisi awal ke siklus I sebesar 6 digit (10%), dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 14 digit (18%), dan dari pasiklus ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 22 digit (28%). Nilai terendah dari kondisi awal sebesar 50, siklus I sebesar 58, dan siklus II sebesar 70. Terjadi kenaikan nilai terendah dari kondisi awal ke siklus I sebesar 8 digit (16%), dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 12 digit (21%), dan dari pasiklus ke siklus IIterjadi kenaikan sebesar 20 digit (40%). Persentase ketercapaian belajar diperoleh pada kondisi awal sebesar 24% dan pada siklus I sebesar 56% serta siklus II sebesar 100%. Prestasi belajar siswa dari kondisi awal ke siklus I terjadi kenaikan ketercapaian kelas sebesar 22%, dari siklus I ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 44%, dan dari kondisi awal ke siklus II terjadi kenaikan sebesar 66%. Hal ini bermakna bahwa prestasi belajar siswa dalam pembelajaran matematika dari kondisi awal hingga siklus II terjadi kenaikan yang signifikan. Dengan demikian, ditegaskan bahwa melalui model discovery learning mampu mengoptimalkan prestasi belajar materi bangun segiempat. 
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
11
审稿时长
5 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信