Wahyu Arfiansyah, Muhammad Budi Anshori, Ismatul Kholifah, Erni Susiana
{"title":"在 Peterongan 村 Mojokerto 开展种植 telang 花科药用植物的社会化活动和培训","authors":"Wahyu Arfiansyah, Muhammad Budi Anshori, Ismatul Kholifah, Erni Susiana","doi":"10.36352/j-pis.v3i2.547","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Desa Peterongan merupakan salah satu desa di Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto. Desa Peterongan memiliki tanah yang subur, hal ini dibuktikan dengan luasnya lahan pertanian yang terdapat di Desa Peterongan. Berkat tanah yang subur tersebut menjadikan tanah di Desa Peterongan mudah untuk ditumbuhi tanaman tidak terkecuali tanaman obat-obatan. Salah satu tanaman obat-obatan yang dapat dijumpai di Desa Peterongan adalah tanaman bunga telang. Namun karena minimnya pengetahuan akan khasiat dan manfaat dari bunga telang menjadikan bunga telang hanya sekedar tanaman liar yang tumbuh di pinggiran jalan. Metode yang dilakukan yakni sosialisasi, demonstrasi dan aktivitas lapangan terkait pelatihan budidaya tanaman obat keluarga (toga). Hasil kegitan menunjukkan bahwa proses sosialisasi dan pendampingan budidaya tanaman bunga telang direspon dengan baik oleh peserta Ibu-Ibu PKK Desa Peterongan","PeriodicalId":493421,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian Ibnu Sina","volume":"12 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"A SOSIALISASI DAN PELATIHAN BUDIDAYA TANAMAN OBAT KELUARGA BUNGA TELANG DI DESA PETERONGAN MOJOKERTO\",\"authors\":\"Wahyu Arfiansyah, Muhammad Budi Anshori, Ismatul Kholifah, Erni Susiana\",\"doi\":\"10.36352/j-pis.v3i2.547\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Desa Peterongan merupakan salah satu desa di Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto. Desa Peterongan memiliki tanah yang subur, hal ini dibuktikan dengan luasnya lahan pertanian yang terdapat di Desa Peterongan. Berkat tanah yang subur tersebut menjadikan tanah di Desa Peterongan mudah untuk ditumbuhi tanaman tidak terkecuali tanaman obat-obatan. Salah satu tanaman obat-obatan yang dapat dijumpai di Desa Peterongan adalah tanaman bunga telang. Namun karena minimnya pengetahuan akan khasiat dan manfaat dari bunga telang menjadikan bunga telang hanya sekedar tanaman liar yang tumbuh di pinggiran jalan. Metode yang dilakukan yakni sosialisasi, demonstrasi dan aktivitas lapangan terkait pelatihan budidaya tanaman obat keluarga (toga). Hasil kegitan menunjukkan bahwa proses sosialisasi dan pendampingan budidaya tanaman bunga telang direspon dengan baik oleh peserta Ibu-Ibu PKK Desa Peterongan\",\"PeriodicalId\":493421,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Pengabdian Ibnu Sina\",\"volume\":\"12 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-07-26\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Pengabdian Ibnu Sina\",\"FirstCategoryId\":\"0\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.36352/j-pis.v3i2.547\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pengabdian Ibnu Sina","FirstCategoryId":"0","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36352/j-pis.v3i2.547","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
A SOSIALISASI DAN PELATIHAN BUDIDAYA TANAMAN OBAT KELUARGA BUNGA TELANG DI DESA PETERONGAN MOJOKERTO
Desa Peterongan merupakan salah satu desa di Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto. Desa Peterongan memiliki tanah yang subur, hal ini dibuktikan dengan luasnya lahan pertanian yang terdapat di Desa Peterongan. Berkat tanah yang subur tersebut menjadikan tanah di Desa Peterongan mudah untuk ditumbuhi tanaman tidak terkecuali tanaman obat-obatan. Salah satu tanaman obat-obatan yang dapat dijumpai di Desa Peterongan adalah tanaman bunga telang. Namun karena minimnya pengetahuan akan khasiat dan manfaat dari bunga telang menjadikan bunga telang hanya sekedar tanaman liar yang tumbuh di pinggiran jalan. Metode yang dilakukan yakni sosialisasi, demonstrasi dan aktivitas lapangan terkait pelatihan budidaya tanaman obat keluarga (toga). Hasil kegitan menunjukkan bahwa proses sosialisasi dan pendampingan budidaya tanaman bunga telang direspon dengan baik oleh peserta Ibu-Ibu PKK Desa Peterongan