{"title":"利用极限编程方法和多租户模式实施销售应用开发","authors":"Ahmadi Ahmadi, Arief Surachman","doi":"10.30998/string.v8i3.20276","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini membahas pengembangan aplikasi penjualan dengan metode extreme programming dan penerapan model multi-tenancy untuk mendukung bisnis software as a service (SaaS) pada perusahaan perangkat lunak berskala kecil. Hasil observasi mengungkapkan aplikasi berbasis web menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan framework Laravel dan database MariaDB. Aplikasi memiliki fasilitas untuk mengelola penjualan, kontrak kerjasama, dan berbagai fitur lainnya dalam bisnis serviced office , virtual office , dan MICE. Pengembangan perangkat lunak dilakukan oleh dua pengembang dalam dua iterasi yang terfokus dan terbatas. Hasil pengembangan mencakup fitur-fitur kunci seperti autentikasi pengguna, pengelolaan hak akses, pengelolaan data utama penjualan, pengelolaan pelanggan, transaksi penjualan, dan dashboard. Aplikasi yang dihasilkan menerapkan model multi-tenancy , penting dalam mendukung bisnis SaaS. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa model multi-tenancy dan metode extreme programming cocok untuk pengembangan aplikasi","PeriodicalId":177991,"journal":{"name":"STRING (Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi)","volume":"42 3","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-04-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Pengembangan Aplikasi Penjualan dengan Metode Extreme Programming dan Penerapan Model Multi-Tenancy\",\"authors\":\"Ahmadi Ahmadi, Arief Surachman\",\"doi\":\"10.30998/string.v8i3.20276\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini membahas pengembangan aplikasi penjualan dengan metode extreme programming dan penerapan model multi-tenancy untuk mendukung bisnis software as a service (SaaS) pada perusahaan perangkat lunak berskala kecil. Hasil observasi mengungkapkan aplikasi berbasis web menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan framework Laravel dan database MariaDB. Aplikasi memiliki fasilitas untuk mengelola penjualan, kontrak kerjasama, dan berbagai fitur lainnya dalam bisnis serviced office , virtual office , dan MICE. Pengembangan perangkat lunak dilakukan oleh dua pengembang dalam dua iterasi yang terfokus dan terbatas. Hasil pengembangan mencakup fitur-fitur kunci seperti autentikasi pengguna, pengelolaan hak akses, pengelolaan data utama penjualan, pengelolaan pelanggan, transaksi penjualan, dan dashboard. Aplikasi yang dihasilkan menerapkan model multi-tenancy , penting dalam mendukung bisnis SaaS. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa model multi-tenancy dan metode extreme programming cocok untuk pengembangan aplikasi\",\"PeriodicalId\":177991,\"journal\":{\"name\":\"STRING (Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi)\",\"volume\":\"42 3\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-04-05\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"STRING (Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.30998/string.v8i3.20276\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"STRING (Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30998/string.v8i3.20276","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengembangan Aplikasi Penjualan dengan Metode Extreme Programming dan Penerapan Model Multi-Tenancy
Penelitian ini membahas pengembangan aplikasi penjualan dengan metode extreme programming dan penerapan model multi-tenancy untuk mendukung bisnis software as a service (SaaS) pada perusahaan perangkat lunak berskala kecil. Hasil observasi mengungkapkan aplikasi berbasis web menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan framework Laravel dan database MariaDB. Aplikasi memiliki fasilitas untuk mengelola penjualan, kontrak kerjasama, dan berbagai fitur lainnya dalam bisnis serviced office , virtual office , dan MICE. Pengembangan perangkat lunak dilakukan oleh dua pengembang dalam dua iterasi yang terfokus dan terbatas. Hasil pengembangan mencakup fitur-fitur kunci seperti autentikasi pengguna, pengelolaan hak akses, pengelolaan data utama penjualan, pengelolaan pelanggan, transaksi penjualan, dan dashboard. Aplikasi yang dihasilkan menerapkan model multi-tenancy , penting dalam mendukung bisnis SaaS. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa model multi-tenancy dan metode extreme programming cocok untuk pengembangan aplikasi