{"title":"使用死亡算法对巴利班-克姆汉(Balitbang KEMHAN)的员工进行突变","authors":"Khairul Rizki, Putri Dina Mardika","doi":"10.30998/jrami.v5i1.10440","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini mengkaji pengembangan Sistem Keputusan Mutasi Karyawan dengan memanfaatkan Algoritma Multi-Attribute Utility Theory (MAUT) di Balitbang Kemhan. Era kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi mendorong organisasi untuk memiliki karyawan dengan keterampilan sesuai perkembangan. Namun, mutasi karyawan di Balitbang Kemhan menghadapi masalah nepotisme, kurangnya transparansi, dan keputusan berbasis kinerja. MAUT digunakan untuk menggali preferensi karyawan dalam konteks mutasi, sementara Sistem Pendukung Keputusan (SPK) akan dikembangkan dengan Java dan MySQL. Metode pengumpulan data melibatkan angket, observasi, dan analisis dokumen. Studi ini melibatkan 50 data karyawan sebagai sampel untuk pengambilan keputusan mutasi. Hasilnya menunjukkan bahwa penerapan Sistem Keputusan Mutasi Karyawan dengan MAUT berhasil meningkatkan efisiensi dalam proses mutasi, meningkatkan transparansi dan adilnya keputusan. Integrasi Java dan MAUT memberikan dampak positif pada pengelolaan sumber daya manusia di Balitbang Kemhan.","PeriodicalId":111982,"journal":{"name":"Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)","volume":"25 2","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Mutasi Karyawan Menggunakan Algoritma Maut di Balitbang KEMHAN\",\"authors\":\"Khairul Rizki, Putri Dina Mardika\",\"doi\":\"10.30998/jrami.v5i1.10440\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini mengkaji pengembangan Sistem Keputusan Mutasi Karyawan dengan memanfaatkan Algoritma Multi-Attribute Utility Theory (MAUT) di Balitbang Kemhan. Era kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi mendorong organisasi untuk memiliki karyawan dengan keterampilan sesuai perkembangan. Namun, mutasi karyawan di Balitbang Kemhan menghadapi masalah nepotisme, kurangnya transparansi, dan keputusan berbasis kinerja. MAUT digunakan untuk menggali preferensi karyawan dalam konteks mutasi, sementara Sistem Pendukung Keputusan (SPK) akan dikembangkan dengan Java dan MySQL. Metode pengumpulan data melibatkan angket, observasi, dan analisis dokumen. Studi ini melibatkan 50 data karyawan sebagai sampel untuk pengambilan keputusan mutasi. Hasilnya menunjukkan bahwa penerapan Sistem Keputusan Mutasi Karyawan dengan MAUT berhasil meningkatkan efisiensi dalam proses mutasi, meningkatkan transparansi dan adilnya keputusan. Integrasi Java dan MAUT memberikan dampak positif pada pengelolaan sumber daya manusia di Balitbang Kemhan.\",\"PeriodicalId\":111982,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)\",\"volume\":\"25 2\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-01-15\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.30998/jrami.v5i1.10440\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30998/jrami.v5i1.10440","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Mutasi Karyawan Menggunakan Algoritma Maut di Balitbang KEMHAN
Penelitian ini mengkaji pengembangan Sistem Keputusan Mutasi Karyawan dengan memanfaatkan Algoritma Multi-Attribute Utility Theory (MAUT) di Balitbang Kemhan. Era kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi mendorong organisasi untuk memiliki karyawan dengan keterampilan sesuai perkembangan. Namun, mutasi karyawan di Balitbang Kemhan menghadapi masalah nepotisme, kurangnya transparansi, dan keputusan berbasis kinerja. MAUT digunakan untuk menggali preferensi karyawan dalam konteks mutasi, sementara Sistem Pendukung Keputusan (SPK) akan dikembangkan dengan Java dan MySQL. Metode pengumpulan data melibatkan angket, observasi, dan analisis dokumen. Studi ini melibatkan 50 data karyawan sebagai sampel untuk pengambilan keputusan mutasi. Hasilnya menunjukkan bahwa penerapan Sistem Keputusan Mutasi Karyawan dengan MAUT berhasil meningkatkan efisiensi dalam proses mutasi, meningkatkan transparansi dan adilnya keputusan. Integrasi Java dan MAUT memberikan dampak positif pada pengelolaan sumber daya manusia di Balitbang Kemhan.