{"title":"为青春期少女提供自我催眠的咨询和培训,以减轻她们成年初期的心理焦虑","authors":"Eliyawati Eliyawati, N. Susanti, Raudatul Hikmah","doi":"10.59395/altifani.v4i1.515","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Self Hypnosis adalah memberikan relaksasi kepada dirinya sendiri bagi remaja putri menuju dewasa awal yang berfungsi untuk mengurangi cemas,dan rasa stress dari diri,rasa khawatir menghadapi masa dewasa awal dan bagaimana seorang remaja bisa siap secara mental dan spiritual menuju dewasa awal serta mempunyai motivasi dalam hidup menuju kehidupan yang berkwalitas dan rasa percaya diri untuk masa depan yang cemerlang.\nTujuan kegiatan ini adalah memberikan pengetahuan dan persiapan pada remaja putri tentang bagaimana cara Latihan self hypnosis untuk dilaksanakan sendiri dalam mengafirmasi tentang rasa tenang dan percaya diri dalam menghadapi masa dewasa awal tentang perubahan peran dan tanggung jawab sebagai seorang manusia menuju dewasa awal.mamfaat kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam melakukan self hypnosis pada diri sendri di saat mengalam kecemasan yang datang secara tiba-tiba serta rasa khawatir yang tidak terduga. Sasaran adalah : remaja putri siswa akhit yaitu kelas 12 yang ada di SMA Ibrahimy sukorejo sejumlah 300 Orang siswa kelas akhir yang dilaksankan di Musolla pondok putri\nMetode pelaksanaan : Kegiatan ini adalah kegiatan pengabdian kepada Masyarakat sebelum dilakukan pelatihan terlebih dahulu penulis melaksanakan penyuluhan tentang perubahan psikologis dan perubahan Fisik pada remaja putri menuju dewasa awal setelah di lakukan penyuluhan kemudian penulis memberikan pre test tentang kecemasan melalui intrumen harz dengan hasil pretest yang menglami cemas ringan 200 orang siswa cemas sedang 65 siswa tidak cemas 35 orang siswa setelah dilakukan pretest kemudian penulis melakukan penyuluhan dan pelatihan tentang mamfaat selft hypnosis serta pelatihan self hypnosis terjadi perubahan yang signifikan pada remaja akhir menuju dewasa awal yaitu cemas ringan 50 orang,cemas sedang 35 dan tidak cemas 215 . Responden sangat antusias dan penuh semangat sekali saat diberikan penyuluhan dan pelatihan self hypnosis selain bisa dilakukan sendiri juga bisa membantu teman-teman yang ada di sekitarnya di pondok pesantrean karena setiap siswa kamar yang ada di asrama berbeda-beda.","PeriodicalId":509253,"journal":{"name":"Jurnal Altifani Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat","volume":"108 2","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Penyuluhan dan Pelatihan Self Hypnosis pada Remaja Putri Untuk Mengurangi Kecemasan Psikologis Menuju Dewasa Awal\",\"authors\":\"Eliyawati Eliyawati, N. Susanti, Raudatul Hikmah\",\"doi\":\"10.59395/altifani.v4i1.515\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Self Hypnosis adalah memberikan relaksasi kepada dirinya sendiri bagi remaja putri menuju dewasa awal yang berfungsi untuk mengurangi cemas,dan rasa stress dari diri,rasa khawatir menghadapi masa dewasa awal dan bagaimana seorang remaja bisa siap secara mental dan spiritual menuju dewasa awal serta mempunyai motivasi dalam hidup menuju kehidupan yang berkwalitas dan rasa percaya diri untuk masa depan yang cemerlang.\\nTujuan kegiatan ini adalah memberikan pengetahuan dan persiapan pada remaja putri tentang bagaimana cara Latihan self hypnosis untuk dilaksanakan sendiri dalam mengafirmasi tentang rasa tenang dan percaya diri dalam menghadapi masa dewasa awal tentang perubahan peran dan tanggung jawab sebagai seorang manusia menuju dewasa awal.mamfaat kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam melakukan self hypnosis pada diri sendri di saat mengalam kecemasan yang datang secara tiba-tiba serta rasa khawatir yang tidak terduga. Sasaran adalah : remaja putri siswa akhit yaitu kelas 12 yang ada di SMA Ibrahimy sukorejo sejumlah 300 Orang siswa kelas akhir yang dilaksankan di Musolla pondok putri\\nMetode pelaksanaan : Kegiatan ini adalah kegiatan pengabdian kepada Masyarakat sebelum dilakukan pelatihan terlebih dahulu penulis melaksanakan penyuluhan tentang perubahan psikologis dan perubahan Fisik pada remaja putri menuju dewasa awal setelah di lakukan penyuluhan kemudian penulis memberikan pre test tentang kecemasan melalui intrumen harz dengan hasil pretest yang menglami cemas ringan 200 orang siswa cemas sedang 65 siswa tidak cemas 35 orang siswa setelah dilakukan pretest kemudian penulis melakukan penyuluhan dan pelatihan tentang mamfaat selft hypnosis serta pelatihan self hypnosis terjadi perubahan yang signifikan pada remaja akhir menuju dewasa awal yaitu cemas ringan 50 orang,cemas sedang 35 dan tidak cemas 215 . Responden sangat antusias dan penuh semangat sekali saat diberikan penyuluhan dan pelatihan self hypnosis selain bisa dilakukan sendiri juga bisa membantu teman-teman yang ada di sekitarnya di pondok pesantrean karena setiap siswa kamar yang ada di asrama berbeda-beda.\",\"PeriodicalId\":509253,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Altifani Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat\",\"volume\":\"108 2\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-01-25\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Altifani Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.59395/altifani.v4i1.515\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Altifani Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59395/altifani.v4i1.515","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Penyuluhan dan Pelatihan Self Hypnosis pada Remaja Putri Untuk Mengurangi Kecemasan Psikologis Menuju Dewasa Awal
Self Hypnosis adalah memberikan relaksasi kepada dirinya sendiri bagi remaja putri menuju dewasa awal yang berfungsi untuk mengurangi cemas,dan rasa stress dari diri,rasa khawatir menghadapi masa dewasa awal dan bagaimana seorang remaja bisa siap secara mental dan spiritual menuju dewasa awal serta mempunyai motivasi dalam hidup menuju kehidupan yang berkwalitas dan rasa percaya diri untuk masa depan yang cemerlang.
Tujuan kegiatan ini adalah memberikan pengetahuan dan persiapan pada remaja putri tentang bagaimana cara Latihan self hypnosis untuk dilaksanakan sendiri dalam mengafirmasi tentang rasa tenang dan percaya diri dalam menghadapi masa dewasa awal tentang perubahan peran dan tanggung jawab sebagai seorang manusia menuju dewasa awal.mamfaat kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam melakukan self hypnosis pada diri sendri di saat mengalam kecemasan yang datang secara tiba-tiba serta rasa khawatir yang tidak terduga. Sasaran adalah : remaja putri siswa akhit yaitu kelas 12 yang ada di SMA Ibrahimy sukorejo sejumlah 300 Orang siswa kelas akhir yang dilaksankan di Musolla pondok putri
Metode pelaksanaan : Kegiatan ini adalah kegiatan pengabdian kepada Masyarakat sebelum dilakukan pelatihan terlebih dahulu penulis melaksanakan penyuluhan tentang perubahan psikologis dan perubahan Fisik pada remaja putri menuju dewasa awal setelah di lakukan penyuluhan kemudian penulis memberikan pre test tentang kecemasan melalui intrumen harz dengan hasil pretest yang menglami cemas ringan 200 orang siswa cemas sedang 65 siswa tidak cemas 35 orang siswa setelah dilakukan pretest kemudian penulis melakukan penyuluhan dan pelatihan tentang mamfaat selft hypnosis serta pelatihan self hypnosis terjadi perubahan yang signifikan pada remaja akhir menuju dewasa awal yaitu cemas ringan 50 orang,cemas sedang 35 dan tidak cemas 215 . Responden sangat antusias dan penuh semangat sekali saat diberikan penyuluhan dan pelatihan self hypnosis selain bisa dilakukan sendiri juga bisa membantu teman-teman yang ada di sekitarnya di pondok pesantrean karena setiap siswa kamar yang ada di asrama berbeda-beda.