{"title":"基于同伴辅导的合作学习模式对五年级学生数学学习成绩的影响","authors":"F. Firdaus, Adnan K, Nur Fitriani Muldah","doi":"10.26858/jppsd.v3i1.47667","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif jenis eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui gambaran hasil belajar matematika siswa sebelum dan sesudah penerapan model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas V UPT SPF SDN 182 Dannuang dengan sampel sebanyak 40 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes, angket respon siswa, dan lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran. Berdasarkan hasil analisis statistik deskriptif diperoleh rata-rata pretest 39,38 dan posttest82,25. Angket respon siswa diperoleh rata-rata 94,43 dan keterlaksanaan pembelajaran diperoleh rata-rata 94,00. Sedangkan berdasarkan hasil analisis statistik inferensial diperoleh uji normalitas menunjukkan data berdistribusi normal. Uji homogenitas menunjukkan data homogen. Uji hipotesis menunjukkan adanya perbedaan signifikan hasil belajar matematika siswa sebelum dan setelah menerapkan model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya. Sehingga dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya efektif digunakan untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa di kelas V UPT SPF SDN 182 Dannuang.","PeriodicalId":17615,"journal":{"name":"JPPSD: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar","volume":"4 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Berbasis Tutor Sebaya Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V\",\"authors\":\"F. Firdaus, Adnan K, Nur Fitriani Muldah\",\"doi\":\"10.26858/jppsd.v3i1.47667\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif jenis eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui gambaran hasil belajar matematika siswa sebelum dan sesudah penerapan model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas V UPT SPF SDN 182 Dannuang dengan sampel sebanyak 40 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes, angket respon siswa, dan lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran. Berdasarkan hasil analisis statistik deskriptif diperoleh rata-rata pretest 39,38 dan posttest82,25. Angket respon siswa diperoleh rata-rata 94,43 dan keterlaksanaan pembelajaran diperoleh rata-rata 94,00. Sedangkan berdasarkan hasil analisis statistik inferensial diperoleh uji normalitas menunjukkan data berdistribusi normal. Uji homogenitas menunjukkan data homogen. Uji hipotesis menunjukkan adanya perbedaan signifikan hasil belajar matematika siswa sebelum dan setelah menerapkan model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya. Sehingga dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya efektif digunakan untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa di kelas V UPT SPF SDN 182 Dannuang.\",\"PeriodicalId\":17615,\"journal\":{\"name\":\"JPPSD: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar\",\"volume\":\"4 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-07-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"JPPSD: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.26858/jppsd.v3i1.47667\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JPPSD: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26858/jppsd.v3i1.47667","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
本研究是一项定量实验研究,旨在确定基于同伴辅导的合作学习模式应用前后学生数学学习成果的描述。本研究的研究对象是 UPT SPF SDN 182 Dannuang 的所有五年级学生,样本为 40 名学生。采用的数据收集技术包括测试、学生答卷和学习实施观察表。根据描述性统计分析结果,前测平均成绩为 39.38 分,后测平均成绩为 82.25 分。学生答卷的平均分是 94.43,学习实施的平均分是 94.00。根据推理统计分析的结果,正态性检验显示数据呈正态分布。同质性检验表明数据是同质的。假设检验表明,在应用基于同伴导师的合作学习模式前后,学生的数学学习成绩存在显著差异。因此可以得出结论,基于同伴辅导的合作学习模式能有效提高 UPT SPF SDN 182 Dannuang 第 V 班学生的数学学习成绩。
Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Berbasis Tutor Sebaya Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V
Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif jenis eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui gambaran hasil belajar matematika siswa sebelum dan sesudah penerapan model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas V UPT SPF SDN 182 Dannuang dengan sampel sebanyak 40 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes, angket respon siswa, dan lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran. Berdasarkan hasil analisis statistik deskriptif diperoleh rata-rata pretest 39,38 dan posttest82,25. Angket respon siswa diperoleh rata-rata 94,43 dan keterlaksanaan pembelajaran diperoleh rata-rata 94,00. Sedangkan berdasarkan hasil analisis statistik inferensial diperoleh uji normalitas menunjukkan data berdistribusi normal. Uji homogenitas menunjukkan data homogen. Uji hipotesis menunjukkan adanya perbedaan signifikan hasil belajar matematika siswa sebelum dan setelah menerapkan model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya. Sehingga dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif berbasis tutor sebaya efektif digunakan untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa di kelas V UPT SPF SDN 182 Dannuang.