{"title":"通过基于数字化的企业发展提高印尼移民工人的创业能力 Salimah Taiwan","authors":"Fetty Poerwita Sary, Dodie Tricahyono, Candiwan Candiwan","doi":"10.46984/sebatik.v27i2.2300","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pengembangan kompetensi kewirausahaan merupakan salah satu aspek penting bagi sumber daya manusia. Hal ini juga disadari oleh Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Taiwan untuk meningkatkan kompetensi tersebut saat kembali ke Indonesia serta meningkatkan kapabilitas digital agar dapat beradaptasi dengan perkembangan teknologi. Salah satu cara yang efektif untuk membangun kompetensi adalah dengan memanfaatkan platform digital. Bekerjasama dengan Salimah Taiwan, kegiatan pengabdian masyarakat (abdimas) ini bertujuan untuk mengembangkan kompetensi PMI yang merupakan anggota Salimah Taiwan. Metode yang digunakan dalam kegiatan abdimas ini terdiri dari enam tahap, yaitu Training Need Analysis (TNA), pembuatan materi, pelatihan, assesment, evaluasi dan pembuatan aplikasi. Luaran dari abdimas ini adalah pelatihan dan pengembangan aplikasi Salimah E-Course yang dapat digunakan dan diunduh oleh PMI. Implementasi kegiatan ini telah menunjukkan hasil positif. Melalui materi pelatihan yang diberikan terdapat peningkatan rata-rata kompetensi sebesar 17,85%. Sementara itu hasil evaluasi menunjukan feedback yang baik. Saran untuk kelanjutan kegiatan ini adalah perlunya memberikan pelatihan tambahan kepada para PMI agar mereka dapat termotivasi untuk belajar mandiri. Pelatihan tambahan ini dapat membantu mereka dalam mengembangkan kompetensi secara berkelanjutan dan mengikuti perkembangan teknologi. Selain itu, pengembangan materi pembelajaran tambahan juga dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan dan permintaan PMI. Dengan demikian, hal tersebut dapat memberikan manfaat yang lebih besar bagi PMI dalam meningkatkan kompetensi kewirausahaan dan mempersiapkan PMI dalam menghadapi tantangan masa depan.","PeriodicalId":493984,"journal":{"name":"Sebatik","volume":"4 31","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-12-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENINGKATAN KAPASITAS KEWIRAUSAHAAN MELALUI PENGEMBANGAN USAHA BERBASIS DIGITAL BAGI PEKERJA MIGRAN INDONESIA SALIMAH TAIWAN\",\"authors\":\"Fetty Poerwita Sary, Dodie Tricahyono, Candiwan Candiwan\",\"doi\":\"10.46984/sebatik.v27i2.2300\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Pengembangan kompetensi kewirausahaan merupakan salah satu aspek penting bagi sumber daya manusia. Hal ini juga disadari oleh Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Taiwan untuk meningkatkan kompetensi tersebut saat kembali ke Indonesia serta meningkatkan kapabilitas digital agar dapat beradaptasi dengan perkembangan teknologi. Salah satu cara yang efektif untuk membangun kompetensi adalah dengan memanfaatkan platform digital. Bekerjasama dengan Salimah Taiwan, kegiatan pengabdian masyarakat (abdimas) ini bertujuan untuk mengembangkan kompetensi PMI yang merupakan anggota Salimah Taiwan. Metode yang digunakan dalam kegiatan abdimas ini terdiri dari enam tahap, yaitu Training Need Analysis (TNA), pembuatan materi, pelatihan, assesment, evaluasi dan pembuatan aplikasi. Luaran dari abdimas ini adalah pelatihan dan pengembangan aplikasi Salimah E-Course yang dapat digunakan dan diunduh oleh PMI. Implementasi kegiatan ini telah menunjukkan hasil positif. Melalui materi pelatihan yang diberikan terdapat peningkatan rata-rata kompetensi sebesar 17,85%. Sementara itu hasil evaluasi menunjukan feedback yang baik. Saran untuk kelanjutan kegiatan ini adalah perlunya memberikan pelatihan tambahan kepada para PMI agar mereka dapat termotivasi untuk belajar mandiri. Pelatihan tambahan ini dapat membantu mereka dalam mengembangkan kompetensi secara berkelanjutan dan mengikuti perkembangan teknologi. Selain itu, pengembangan materi pembelajaran tambahan juga dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan dan permintaan PMI. Dengan demikian, hal tersebut dapat memberikan manfaat yang lebih besar bagi PMI dalam meningkatkan kompetensi kewirausahaan dan mempersiapkan PMI dalam menghadapi tantangan masa depan.\",\"PeriodicalId\":493984,\"journal\":{\"name\":\"Sebatik\",\"volume\":\"4 31\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-12-15\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Sebatik\",\"FirstCategoryId\":\"0\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.46984/sebatik.v27i2.2300\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Sebatik","FirstCategoryId":"0","ListUrlMain":"https://doi.org/10.46984/sebatik.v27i2.2300","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENINGKATAN KAPASITAS KEWIRAUSAHAAN MELALUI PENGEMBANGAN USAHA BERBASIS DIGITAL BAGI PEKERJA MIGRAN INDONESIA SALIMAH TAIWAN
Pengembangan kompetensi kewirausahaan merupakan salah satu aspek penting bagi sumber daya manusia. Hal ini juga disadari oleh Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Taiwan untuk meningkatkan kompetensi tersebut saat kembali ke Indonesia serta meningkatkan kapabilitas digital agar dapat beradaptasi dengan perkembangan teknologi. Salah satu cara yang efektif untuk membangun kompetensi adalah dengan memanfaatkan platform digital. Bekerjasama dengan Salimah Taiwan, kegiatan pengabdian masyarakat (abdimas) ini bertujuan untuk mengembangkan kompetensi PMI yang merupakan anggota Salimah Taiwan. Metode yang digunakan dalam kegiatan abdimas ini terdiri dari enam tahap, yaitu Training Need Analysis (TNA), pembuatan materi, pelatihan, assesment, evaluasi dan pembuatan aplikasi. Luaran dari abdimas ini adalah pelatihan dan pengembangan aplikasi Salimah E-Course yang dapat digunakan dan diunduh oleh PMI. Implementasi kegiatan ini telah menunjukkan hasil positif. Melalui materi pelatihan yang diberikan terdapat peningkatan rata-rata kompetensi sebesar 17,85%. Sementara itu hasil evaluasi menunjukan feedback yang baik. Saran untuk kelanjutan kegiatan ini adalah perlunya memberikan pelatihan tambahan kepada para PMI agar mereka dapat termotivasi untuk belajar mandiri. Pelatihan tambahan ini dapat membantu mereka dalam mengembangkan kompetensi secara berkelanjutan dan mengikuti perkembangan teknologi. Selain itu, pengembangan materi pembelajaran tambahan juga dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan dan permintaan PMI. Dengan demikian, hal tersebut dapat memberikan manfaat yang lebih besar bagi PMI dalam meningkatkan kompetensi kewirausahaan dan mempersiapkan PMI dalam menghadapi tantangan masa depan.