{"title":"通过SDN bang影网站提高学生读写能力","authors":"None Muhammad Dasep, None Risa Salsabila","doi":"10.52005/abdinusa.v3i3.101","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Program kerja Lapak baca dari kelompok KKN Universitas Nusa Putra Sukabumi di Desa Cikelat yaitu suatu program yang dijalankan di Sekolah Dasar, kegiatan ini dilakukan saat istirahat sekolah, kita buka lapak baca di lapangan sekolah. Tujuan dilaksanakannya program ini yaitu: (1) meningkatkan literasi siswa sekolah dasar yang ada di SDN bangbayang (2) menumbuhkan minat baca siswa sekolah dasar. Penyusunan jurnal ini dirancang dengan menggunakan metode kualitatif dengan proses pengumpulan data melalui tahapan observasi, wawancara, dokumentasi, dan realisasi. Hasil yang dapat disimpulkan dari pembahasan dalam penyusunan jurnal ini adalah bahwa peningnya literasi di sekolah dasar maka dari itu kita mengadakan lapak baca untuk anak-anak SDN bangbayang yang ada di desa cikelat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di SDN Bangbayang, penerapan literasi masih sampai pada tahap pembiasaan. Upaya untuk meningkatkan literasi adalah dengan cara membiasakan membaca buku setelah istirahat, menata lingkungan yang mendukung literasi dan melibatkan mitra dalam pelaksanaan kegiatan literasi. Terdapat beberapa hal yang menjadi faktor pendukung dalam kegiatan ini yakni semangat siswa-siswi ketika membaca buku, terdapat buku pengayaan yang disediakan dan dukungan dari berbagai pihak. Sedangkan faktor penghambat pembiasaan kegiatan membaca adalah belum optimalnya pelaksanaan literasi di sekolah.","PeriodicalId":476910,"journal":{"name":"Jurnal Abdi Nusa","volume":"25 9","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"MENINGKATKAN LITERASI SISWA DENGAN LAPAK BACA DI SDN BANGBAYANG\",\"authors\":\"None Muhammad Dasep, None Risa Salsabila\",\"doi\":\"10.52005/abdinusa.v3i3.101\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Program kerja Lapak baca dari kelompok KKN Universitas Nusa Putra Sukabumi di Desa Cikelat yaitu suatu program yang dijalankan di Sekolah Dasar, kegiatan ini dilakukan saat istirahat sekolah, kita buka lapak baca di lapangan sekolah. Tujuan dilaksanakannya program ini yaitu: (1) meningkatkan literasi siswa sekolah dasar yang ada di SDN bangbayang (2) menumbuhkan minat baca siswa sekolah dasar. Penyusunan jurnal ini dirancang dengan menggunakan metode kualitatif dengan proses pengumpulan data melalui tahapan observasi, wawancara, dokumentasi, dan realisasi. Hasil yang dapat disimpulkan dari pembahasan dalam penyusunan jurnal ini adalah bahwa peningnya literasi di sekolah dasar maka dari itu kita mengadakan lapak baca untuk anak-anak SDN bangbayang yang ada di desa cikelat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di SDN Bangbayang, penerapan literasi masih sampai pada tahap pembiasaan. Upaya untuk meningkatkan literasi adalah dengan cara membiasakan membaca buku setelah istirahat, menata lingkungan yang mendukung literasi dan melibatkan mitra dalam pelaksanaan kegiatan literasi. Terdapat beberapa hal yang menjadi faktor pendukung dalam kegiatan ini yakni semangat siswa-siswi ketika membaca buku, terdapat buku pengayaan yang disediakan dan dukungan dari berbagai pihak. Sedangkan faktor penghambat pembiasaan kegiatan membaca adalah belum optimalnya pelaksanaan literasi di sekolah.\",\"PeriodicalId\":476910,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Abdi Nusa\",\"volume\":\"25 9\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-10-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Abdi Nusa\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.52005/abdinusa.v3i3.101\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Abdi Nusa","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52005/abdinusa.v3i3.101","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
MENINGKATKAN LITERASI SISWA DENGAN LAPAK BACA DI SDN BANGBAYANG
Program kerja Lapak baca dari kelompok KKN Universitas Nusa Putra Sukabumi di Desa Cikelat yaitu suatu program yang dijalankan di Sekolah Dasar, kegiatan ini dilakukan saat istirahat sekolah, kita buka lapak baca di lapangan sekolah. Tujuan dilaksanakannya program ini yaitu: (1) meningkatkan literasi siswa sekolah dasar yang ada di SDN bangbayang (2) menumbuhkan minat baca siswa sekolah dasar. Penyusunan jurnal ini dirancang dengan menggunakan metode kualitatif dengan proses pengumpulan data melalui tahapan observasi, wawancara, dokumentasi, dan realisasi. Hasil yang dapat disimpulkan dari pembahasan dalam penyusunan jurnal ini adalah bahwa peningnya literasi di sekolah dasar maka dari itu kita mengadakan lapak baca untuk anak-anak SDN bangbayang yang ada di desa cikelat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di SDN Bangbayang, penerapan literasi masih sampai pada tahap pembiasaan. Upaya untuk meningkatkan literasi adalah dengan cara membiasakan membaca buku setelah istirahat, menata lingkungan yang mendukung literasi dan melibatkan mitra dalam pelaksanaan kegiatan literasi. Terdapat beberapa hal yang menjadi faktor pendukung dalam kegiatan ini yakni semangat siswa-siswi ketika membaca buku, terdapat buku pengayaan yang disediakan dan dukungan dari berbagai pihak. Sedangkan faktor penghambat pembiasaan kegiatan membaca adalah belum optimalnya pelaksanaan literasi di sekolah.