Abiyakza Dwipa Putra Ibrahim, Heti Suherti, Sri Hardianti Sartika
{"title":"塔斯克马来亚社会消费行为的经济基础是基于Veblen效应理论","authors":"Abiyakza Dwipa Putra Ibrahim, Heti Suherti, Sri Hardianti Sartika","doi":"10.54371/jiip.v6i11.2893","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh literasi ekonomi terhadap perilaku konsumtif dengan menggunakan pendekatan Teori Efek Veblen. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kuantitatif dengan pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner. Dari total populasi 781.395 orang, hanya 382 orang yang dijadikan sampel dalam penelitian ini, penentuan jumlah besarnya sampel berdasarkan proportionate strafied random sampling dengan menggunakan rumus Krejcie dan Morgan. Teknik Analsis data mengguanakan analisis regresi linear sederhana dan uji hipotesis (uji t dan koefisiensi determinasi r2). Hasil penelitian menunjukan bahwa literasi ekonomi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perilaku konsumtif. Tingkat literasi ekonomi yang tinggi dapat membantu individu atau masyarakat dalam membuat keputusan konsumsi yang lebih bijaksana. Sebaliknya, jika seseorang memiliki literasi ekonomi yang rendah, hal tersebut dapat menyebabkan perilaku konsumtif yang tidak terkendala italic.","PeriodicalId":488953,"journal":{"name":"JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)","volume":"17 3","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-11-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Peran Literasi Ekonomi pada Perilaku Konsumtif Masyarakat Tasikmalaya Berdasarkan Veblen Effect Theory\",\"authors\":\"Abiyakza Dwipa Putra Ibrahim, Heti Suherti, Sri Hardianti Sartika\",\"doi\":\"10.54371/jiip.v6i11.2893\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh literasi ekonomi terhadap perilaku konsumtif dengan menggunakan pendekatan Teori Efek Veblen. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kuantitatif dengan pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner. Dari total populasi 781.395 orang, hanya 382 orang yang dijadikan sampel dalam penelitian ini, penentuan jumlah besarnya sampel berdasarkan proportionate strafied random sampling dengan menggunakan rumus Krejcie dan Morgan. Teknik Analsis data mengguanakan analisis regresi linear sederhana dan uji hipotesis (uji t dan koefisiensi determinasi r2). Hasil penelitian menunjukan bahwa literasi ekonomi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perilaku konsumtif. Tingkat literasi ekonomi yang tinggi dapat membantu individu atau masyarakat dalam membuat keputusan konsumsi yang lebih bijaksana. Sebaliknya, jika seseorang memiliki literasi ekonomi yang rendah, hal tersebut dapat menyebabkan perilaku konsumtif yang tidak terkendala italic.\",\"PeriodicalId\":488953,\"journal\":{\"name\":\"JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)\",\"volume\":\"17 3\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-11-02\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.54371/jiip.v6i11.2893\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.54371/jiip.v6i11.2893","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Peran Literasi Ekonomi pada Perilaku Konsumtif Masyarakat Tasikmalaya Berdasarkan Veblen Effect Theory
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh literasi ekonomi terhadap perilaku konsumtif dengan menggunakan pendekatan Teori Efek Veblen. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kuantitatif dengan pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner. Dari total populasi 781.395 orang, hanya 382 orang yang dijadikan sampel dalam penelitian ini, penentuan jumlah besarnya sampel berdasarkan proportionate strafied random sampling dengan menggunakan rumus Krejcie dan Morgan. Teknik Analsis data mengguanakan analisis regresi linear sederhana dan uji hipotesis (uji t dan koefisiensi determinasi r2). Hasil penelitian menunjukan bahwa literasi ekonomi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perilaku konsumtif. Tingkat literasi ekonomi yang tinggi dapat membantu individu atau masyarakat dalam membuat keputusan konsumsi yang lebih bijaksana. Sebaliknya, jika seseorang memiliki literasi ekonomi yang rendah, hal tersebut dapat menyebabkan perilaku konsumtif yang tidak terkendala italic.