{"title":"印度尼西亚互联网使用仪表板设计","authors":"Ivan Sutedjo, Tony Tony, Novario Jaya Perdana","doi":"10.51876/simtek.v8i2.199","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pada zaman modern saat ini, terjadi banyak perubahan dalam perkembangan teknologi internet yang merubah perilaku dan kebiasaan dalam zaman ini. Masyarakat Indonesia sekarang mulai banyak menggunakan teknologi yang sudah berkembang pada saat ini yaitu internet. Internet adalah sistem komunikasi komputer global yang memungkinkan semua layanan. Dengan gaya hidup baru masyarakat Indonesia dengan menggunakan internet, maka Perancangan dashboard penggunaan internet Indonesia sebagai salah satu dashboard yang memberikan informasi mengenai jumlah penggunaan akses internet di berbagai provinsi Indonesia dan mempermudah pengguna dashboard dalam mengetahui provinsi di Indonesia yang masih rendah dalam akses Internet agar dapat mengalami teknologi internet di wilayah tersebut. Perancangan ini menggunakan pengumpulan data dengan cara observasi dan kuesioner dan metode perancangan dashboard menggunakan metode prototyping. Perancangan ini menghasilkan aplikasi dashboard dengan menggunakan Microsoft PowerBI Desktop sebagai data visualisasi yang dapat memberikan informasi visual mengenai jumlah penggunaan akses internet di provinsi Indonesia.","PeriodicalId":34309,"journal":{"name":"Jurnal Sisfokom","volume":"168 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PERANCANGAN DASHBOARD PENGGUNAAN INTERNET INDONESIA\",\"authors\":\"Ivan Sutedjo, Tony Tony, Novario Jaya Perdana\",\"doi\":\"10.51876/simtek.v8i2.199\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Pada zaman modern saat ini, terjadi banyak perubahan dalam perkembangan teknologi internet yang merubah perilaku dan kebiasaan dalam zaman ini. Masyarakat Indonesia sekarang mulai banyak menggunakan teknologi yang sudah berkembang pada saat ini yaitu internet. Internet adalah sistem komunikasi komputer global yang memungkinkan semua layanan. Dengan gaya hidup baru masyarakat Indonesia dengan menggunakan internet, maka Perancangan dashboard penggunaan internet Indonesia sebagai salah satu dashboard yang memberikan informasi mengenai jumlah penggunaan akses internet di berbagai provinsi Indonesia dan mempermudah pengguna dashboard dalam mengetahui provinsi di Indonesia yang masih rendah dalam akses Internet agar dapat mengalami teknologi internet di wilayah tersebut. Perancangan ini menggunakan pengumpulan data dengan cara observasi dan kuesioner dan metode perancangan dashboard menggunakan metode prototyping. Perancangan ini menghasilkan aplikasi dashboard dengan menggunakan Microsoft PowerBI Desktop sebagai data visualisasi yang dapat memberikan informasi visual mengenai jumlah penggunaan akses internet di provinsi Indonesia.\",\"PeriodicalId\":34309,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Sisfokom\",\"volume\":\"168 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-10-02\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Sisfokom\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.51876/simtek.v8i2.199\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sisfokom","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51876/simtek.v8i2.199","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PERANCANGAN DASHBOARD PENGGUNAAN INTERNET INDONESIA
Pada zaman modern saat ini, terjadi banyak perubahan dalam perkembangan teknologi internet yang merubah perilaku dan kebiasaan dalam zaman ini. Masyarakat Indonesia sekarang mulai banyak menggunakan teknologi yang sudah berkembang pada saat ini yaitu internet. Internet adalah sistem komunikasi komputer global yang memungkinkan semua layanan. Dengan gaya hidup baru masyarakat Indonesia dengan menggunakan internet, maka Perancangan dashboard penggunaan internet Indonesia sebagai salah satu dashboard yang memberikan informasi mengenai jumlah penggunaan akses internet di berbagai provinsi Indonesia dan mempermudah pengguna dashboard dalam mengetahui provinsi di Indonesia yang masih rendah dalam akses Internet agar dapat mengalami teknologi internet di wilayah tersebut. Perancangan ini menggunakan pengumpulan data dengan cara observasi dan kuesioner dan metode perancangan dashboard menggunakan metode prototyping. Perancangan ini menghasilkan aplikasi dashboard dengan menggunakan Microsoft PowerBI Desktop sebagai data visualisasi yang dapat memberikan informasi visual mengenai jumlah penggunaan akses internet di provinsi Indonesia.