Fajarwati Enjelika, Wimsje Revlin Palar, Thelma I. M. Wengkang
{"title":"马马萨县乌尼玛学生将马马萨语转换为印尼语的代码转换情况","authors":"Fajarwati Enjelika, Wimsje Revlin Palar, Thelma I. M. Wengkang","doi":"10.53682/kompetensi.v3i10.6733","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan fenomena alih kode bahasa yang terjadi pada mahasiswa UNIMA asal Kabupaten Mamasa, khususnya dalam penggunaan bahasa Mamasa dan bahasa Indonesia, serta untuk menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi alih kode bahasa ini. Metode deskriptif kualitatif digunakan dalam penelitian ini, dengan pendekatan yang melibatkan teknik penyadapan, Simak Bebas Libat Cakap (SBLC), perekaman, dan pencatatan. Data diperoleh melalui diskusi lisan di kalangan mahasiswa Unima asal Kabupaten Mamasa, dengan fokus pada konversi penggunaan bahasa Mamasa ke bahasa Indonesia. Temuan penelitian mengindikasikan variasi bentuk alih kode, termasuk penggunaan kata, frasa, klausa, dan kalimat. Faktor-faktor yang memengaruhi alih kode meliputi tujuan komunikasi, seperti menjelaskan, menanyakan, memberitahu, dan menyarankan sesuatu. Alih kode bahasa Mamasa ke bahasa Indonesia dalam konteks ini dapat dikategorikan sebagai alih kode internal dan merupakan bagian dari alih kode antarbahasa.","PeriodicalId":32417,"journal":{"name":"Jurnal Kompetensi Teknik","volume":"70 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-11-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"ALIH KODE PENGGUNAAN BAHASA MAMASA KE DALAM BAHASA INDONESIA OLEH MAHASISWA UNIMA ASAL KABUPATEN MAMASA\",\"authors\":\"Fajarwati Enjelika, Wimsje Revlin Palar, Thelma I. M. Wengkang\",\"doi\":\"10.53682/kompetensi.v3i10.6733\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan fenomena alih kode bahasa yang terjadi pada mahasiswa UNIMA asal Kabupaten Mamasa, khususnya dalam penggunaan bahasa Mamasa dan bahasa Indonesia, serta untuk menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi alih kode bahasa ini. Metode deskriptif kualitatif digunakan dalam penelitian ini, dengan pendekatan yang melibatkan teknik penyadapan, Simak Bebas Libat Cakap (SBLC), perekaman, dan pencatatan. Data diperoleh melalui diskusi lisan di kalangan mahasiswa Unima asal Kabupaten Mamasa, dengan fokus pada konversi penggunaan bahasa Mamasa ke bahasa Indonesia. Temuan penelitian mengindikasikan variasi bentuk alih kode, termasuk penggunaan kata, frasa, klausa, dan kalimat. Faktor-faktor yang memengaruhi alih kode meliputi tujuan komunikasi, seperti menjelaskan, menanyakan, memberitahu, dan menyarankan sesuatu. Alih kode bahasa Mamasa ke bahasa Indonesia dalam konteks ini dapat dikategorikan sebagai alih kode internal dan merupakan bagian dari alih kode antarbahasa.\",\"PeriodicalId\":32417,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Kompetensi Teknik\",\"volume\":\"70 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-11-06\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Kompetensi Teknik\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.53682/kompetensi.v3i10.6733\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kompetensi Teknik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53682/kompetensi.v3i10.6733","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
ALIH KODE PENGGUNAAN BAHASA MAMASA KE DALAM BAHASA INDONESIA OLEH MAHASISWA UNIMA ASAL KABUPATEN MAMASA
Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan fenomena alih kode bahasa yang terjadi pada mahasiswa UNIMA asal Kabupaten Mamasa, khususnya dalam penggunaan bahasa Mamasa dan bahasa Indonesia, serta untuk menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi alih kode bahasa ini. Metode deskriptif kualitatif digunakan dalam penelitian ini, dengan pendekatan yang melibatkan teknik penyadapan, Simak Bebas Libat Cakap (SBLC), perekaman, dan pencatatan. Data diperoleh melalui diskusi lisan di kalangan mahasiswa Unima asal Kabupaten Mamasa, dengan fokus pada konversi penggunaan bahasa Mamasa ke bahasa Indonesia. Temuan penelitian mengindikasikan variasi bentuk alih kode, termasuk penggunaan kata, frasa, klausa, dan kalimat. Faktor-faktor yang memengaruhi alih kode meliputi tujuan komunikasi, seperti menjelaskan, menanyakan, memberitahu, dan menyarankan sesuatu. Alih kode bahasa Mamasa ke bahasa Indonesia dalam konteks ini dapat dikategorikan sebagai alih kode internal dan merupakan bagian dari alih kode antarbahasa.