None Al Imran, None Syamsurijal, None Adelia Ayu Martina
{"title":"学生在Covid-19大流行期间使用柯克帕特里克模型进行的实地实践评估smkn6骨头","authors":"None Al Imran, None Syamsurijal, None Adelia Ayu Martina","doi":"10.59562/intec.v2i2.275","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menilai proses dan hasil pelaksanaan Praktek kerja Lapangan (PKL) selama Pandemi Covid-19 di SMKN 6 Bone dengan menggunakan model Kirkpatrick. Evaluasi pelaksanaan PKL dilhat dari 4 aspek, yaitu aspek reaksi, belajar, dan perilaku siswa setelah PKL berlangsung serta nilai hasil PKL siswa. Aspek reaksi, belajar, dan perilaku merupakan aspek penilaian proses pelaksanaan PKL. Penelitian ini merupakan penelitian evaluasi (evaluation research) yang bersifat kuantitatif. Subjek penelitian adalah siswa kelas XII SMKN 6 Bone yang telah melaksanakan PKL, yaitu sebanyak 120 siswa. Siswa responden sebanyak 93 siswa ditentukan dengan teknik simple random sampling menggunakan rumus Slovin. Data penelitian diambil melalui kuisioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas proses dan hasil pelaksanaan PKL siswa SMKN 6 Bone selama pandemi Covid -19 adalah tinggi dan nilai rata-rata PKL siswa adalah 86,65 atau jauh di atas nilai KKM.","PeriodicalId":492407,"journal":{"name":"Information Technology Education Journal","volume":"149 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-05-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Evaluasi Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan Siswa SMKN 6 Bone Selama Pandemi Covid-19 Menggunakan Model Kirkpatrick\",\"authors\":\"None Al Imran, None Syamsurijal, None Adelia Ayu Martina\",\"doi\":\"10.59562/intec.v2i2.275\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk menilai proses dan hasil pelaksanaan Praktek kerja Lapangan (PKL) selama Pandemi Covid-19 di SMKN 6 Bone dengan menggunakan model Kirkpatrick. Evaluasi pelaksanaan PKL dilhat dari 4 aspek, yaitu aspek reaksi, belajar, dan perilaku siswa setelah PKL berlangsung serta nilai hasil PKL siswa. Aspek reaksi, belajar, dan perilaku merupakan aspek penilaian proses pelaksanaan PKL. Penelitian ini merupakan penelitian evaluasi (evaluation research) yang bersifat kuantitatif. Subjek penelitian adalah siswa kelas XII SMKN 6 Bone yang telah melaksanakan PKL, yaitu sebanyak 120 siswa. Siswa responden sebanyak 93 siswa ditentukan dengan teknik simple random sampling menggunakan rumus Slovin. Data penelitian diambil melalui kuisioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas proses dan hasil pelaksanaan PKL siswa SMKN 6 Bone selama pandemi Covid -19 adalah tinggi dan nilai rata-rata PKL siswa adalah 86,65 atau jauh di atas nilai KKM.\",\"PeriodicalId\":492407,\"journal\":{\"name\":\"Information Technology Education Journal\",\"volume\":\"149 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-05-10\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Information Technology Education Journal\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.59562/intec.v2i2.275\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Information Technology Education Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59562/intec.v2i2.275","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Evaluasi Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan Siswa SMKN 6 Bone Selama Pandemi Covid-19 Menggunakan Model Kirkpatrick
Penelitian ini bertujuan untuk menilai proses dan hasil pelaksanaan Praktek kerja Lapangan (PKL) selama Pandemi Covid-19 di SMKN 6 Bone dengan menggunakan model Kirkpatrick. Evaluasi pelaksanaan PKL dilhat dari 4 aspek, yaitu aspek reaksi, belajar, dan perilaku siswa setelah PKL berlangsung serta nilai hasil PKL siswa. Aspek reaksi, belajar, dan perilaku merupakan aspek penilaian proses pelaksanaan PKL. Penelitian ini merupakan penelitian evaluasi (evaluation research) yang bersifat kuantitatif. Subjek penelitian adalah siswa kelas XII SMKN 6 Bone yang telah melaksanakan PKL, yaitu sebanyak 120 siswa. Siswa responden sebanyak 93 siswa ditentukan dengan teknik simple random sampling menggunakan rumus Slovin. Data penelitian diambil melalui kuisioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas proses dan hasil pelaksanaan PKL siswa SMKN 6 Bone selama pandemi Covid -19 adalah tinggi dan nilai rata-rata PKL siswa adalah 86,65 atau jauh di atas nilai KKM.