Iyenyuh Srivin Nalung, Susan Monoarfa, Viktory N. J. Rotty
{"title":"二年级学生运用一个策略的学生来制作explanasi文本的能力","authors":"Iyenyuh Srivin Nalung, Susan Monoarfa, Viktory N. J. Rotty","doi":"10.53682/kompetensi.v3i9.6429","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk medeskripsikan kemampuan siswa kelas XI dalam memproduksi teks eksplanasi dengan menggunakan strategi ‘Question Student Have’ Penelitian ini juga disusun dalam rangka mendeskripsikan penerapan strategi ‘Question student have’ dalam pembelajaran memproduksi teks eksplanasi. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 1 Tondano dan merupakan sebuah penelitian deskriptif pada pendekatan kualitatif. Sumber data pada penelitian ini adalah Siswa kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Tondano yang berjumlah 20 orang. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini ialah observasi, wawancara, dan tes. Untuk menganalisis data yang peneliti peroleh teknik yang digunakan adalah menarik presentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa kelas XI IPA 1 di SMA Negeri 1 Tondano tergolong mampu dalam memproduksi teks eksplanasi. Hal ini tergambar melalui presentase nilai rata-rata yang dicapai secara klasikal yiatu 84,3%. Aspek-aspek yang dinilai dalam memproduksi teks eksplanasi adalah kesesuaian isi teks berdasarkan topik (96.5%), ketepatan organisasi atau struktur teks (81.25%), kosakata yang digunakan (87.5%), Penggunaan bahasa/keefektifan kalimat (80.5%), dan ketepatan mekanik atau tanda baca yang digunakan (61.5%). Hasil penelitian ini juga menunjukan bahwa Strategi Question Student Have mampu memaksimalkan kemampuan siswa dalam kegiatan memproduksi teks eksplanasi.","PeriodicalId":32417,"journal":{"name":"Jurnal Kompetensi Teknik","volume":"23 4","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"KEMAMPUAN SISWA KELAS XI DALAM MEMPRODUKSI TEKS EKSPLANASI DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI QUESTION STUDENT HAVE\",\"authors\":\"Iyenyuh Srivin Nalung, Susan Monoarfa, Viktory N. J. Rotty\",\"doi\":\"10.53682/kompetensi.v3i9.6429\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk medeskripsikan kemampuan siswa kelas XI dalam memproduksi teks eksplanasi dengan menggunakan strategi ‘Question Student Have’ Penelitian ini juga disusun dalam rangka mendeskripsikan penerapan strategi ‘Question student have’ dalam pembelajaran memproduksi teks eksplanasi. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 1 Tondano dan merupakan sebuah penelitian deskriptif pada pendekatan kualitatif. Sumber data pada penelitian ini adalah Siswa kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Tondano yang berjumlah 20 orang. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini ialah observasi, wawancara, dan tes. Untuk menganalisis data yang peneliti peroleh teknik yang digunakan adalah menarik presentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa kelas XI IPA 1 di SMA Negeri 1 Tondano tergolong mampu dalam memproduksi teks eksplanasi. Hal ini tergambar melalui presentase nilai rata-rata yang dicapai secara klasikal yiatu 84,3%. Aspek-aspek yang dinilai dalam memproduksi teks eksplanasi adalah kesesuaian isi teks berdasarkan topik (96.5%), ketepatan organisasi atau struktur teks (81.25%), kosakata yang digunakan (87.5%), Penggunaan bahasa/keefektifan kalimat (80.5%), dan ketepatan mekanik atau tanda baca yang digunakan (61.5%). Hasil penelitian ini juga menunjukan bahwa Strategi Question Student Have mampu memaksimalkan kemampuan siswa dalam kegiatan memproduksi teks eksplanasi.\",\"PeriodicalId\":32417,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Kompetensi Teknik\",\"volume\":\"23 4\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-10-26\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Kompetensi Teknik\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.53682/kompetensi.v3i9.6429\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kompetensi Teknik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53682/kompetensi.v3i9.6429","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
本研究旨在用“Question Student Have”策略来描述一名大二学生在制作explanasi文本方面的能力,本研究也组织了一项旨在描述策略应用“Question Student Have”的表现文本。这项研究是在Tondano州立高中进行的,是一项关于定性方法的描述性研究。这项研究的数据来源是一名20人的SMA seipa 1班。在这项研究中收集数据的技术有观察、采访和测试。为了分析研究人员获得的数据使用的技术是抽取百分比。研究结果显示,Tondano SMA 1的大二学生被认为能够生产explanasi文本。这是由古典达到的平均成绩84.3%所描绘的。在生产explanation文本时所测量的方面包括主题(96.5%)、文本组织或结构的一致性(85.25)、使用词汇(88.5%)、句子语言/有效性(80.5%)以及使用的机械或标点符号(61.5%)。研究结果还表明,提问学生的策略能够最大限度地提高学生在制作explanasi文本活动中的能力。
KEMAMPUAN SISWA KELAS XI DALAM MEMPRODUKSI TEKS EKSPLANASI DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI QUESTION STUDENT HAVE
Penelitian ini bertujuan untuk medeskripsikan kemampuan siswa kelas XI dalam memproduksi teks eksplanasi dengan menggunakan strategi ‘Question Student Have’ Penelitian ini juga disusun dalam rangka mendeskripsikan penerapan strategi ‘Question student have’ dalam pembelajaran memproduksi teks eksplanasi. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 1 Tondano dan merupakan sebuah penelitian deskriptif pada pendekatan kualitatif. Sumber data pada penelitian ini adalah Siswa kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Tondano yang berjumlah 20 orang. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini ialah observasi, wawancara, dan tes. Untuk menganalisis data yang peneliti peroleh teknik yang digunakan adalah menarik presentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa kelas XI IPA 1 di SMA Negeri 1 Tondano tergolong mampu dalam memproduksi teks eksplanasi. Hal ini tergambar melalui presentase nilai rata-rata yang dicapai secara klasikal yiatu 84,3%. Aspek-aspek yang dinilai dalam memproduksi teks eksplanasi adalah kesesuaian isi teks berdasarkan topik (96.5%), ketepatan organisasi atau struktur teks (81.25%), kosakata yang digunakan (87.5%), Penggunaan bahasa/keefektifan kalimat (80.5%), dan ketepatan mekanik atau tanda baca yang digunakan (61.5%). Hasil penelitian ini juga menunjukan bahwa Strategi Question Student Have mampu memaksimalkan kemampuan siswa dalam kegiatan memproduksi teks eksplanasi.