Ernauli Meliyana, D. Kusumaningrum, A. M. P. Pelawi, Marni Br Karo
{"title":"艾滋病毒/艾滋病健康教育对妓女持续使用避孕套的影响","authors":"Ernauli Meliyana, D. Kusumaningrum, A. M. P. Pelawi, Marni Br Karo","doi":"10.36780/JMCRH.V3I3.135","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penularan infeksi HIV terutama terjadi melalui hubungan seksual, maka pencegahan HIV/AIDS difokuskan pada perilaku seksual yang aman dan bertanggung jawab. Program untuk meminimalisasi prevelansi HIV/AIDS adalah edukasi kesehatan, konsistensi penggunaan kondom. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh edukasi kesehatan HIV/AIDS terhadap konsistensi penggunaan kondom pada PSK Cibereum Bekasi 2019. Desain penelitian ini adalah Quasi Eksperiment dengan Time Series: pretest-posttest. Populasi adalah seluruh PSK di Cibereum Bekasi dengan sampel 15 responden. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Analisis secara bivariat dengan menggunakan uji statistik Paired Simple T Test. Didapatkan bahwa sebagian kecil responden tidak konsisten dalam penggunaan kondom sebelum dilakukan edukasi kesehatan, namun seluruh responden bersedia dan konsisten dalam penggunaan kondom sesudah dilakukan edukasi kesehatan (100%). Ada perbedaan mean sebelum (14,27) dan sesudah (28,27) dilakukan edukasi kesehatan. Ada pengaruh yang signifikan dari edukasi kesehatan terhadap konsitensi penggunaan kondom pada Pekerja Seks Komersial (PSK) Cibereum Bekasi 2019 dengan P-value = 0,000. Pemberian edukasi secara kontinu diharapkan menjadi jadwal rutin petugas kesehatan sebagai upaya maksimal pencegahan penularan HIV. Kata k unci : HIV/AIDS, pendidikan kesehatan, pencegahan penyakit, penularan HIV/AID, Penggunaan Kondom","PeriodicalId":329422,"journal":{"name":"Journal of Maternity Care and Reproductive Health","volume":"88 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-10-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENGARUH EDUKASI KESEHATAN HIV/AIDS TERHADAP KONSISTENSI PENGGUNAAN KONDOM PADA PSK\",\"authors\":\"Ernauli Meliyana, D. Kusumaningrum, A. M. P. Pelawi, Marni Br Karo\",\"doi\":\"10.36780/JMCRH.V3I3.135\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penularan infeksi HIV terutama terjadi melalui hubungan seksual, maka pencegahan HIV/AIDS difokuskan pada perilaku seksual yang aman dan bertanggung jawab. Program untuk meminimalisasi prevelansi HIV/AIDS adalah edukasi kesehatan, konsistensi penggunaan kondom. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh edukasi kesehatan HIV/AIDS terhadap konsistensi penggunaan kondom pada PSK Cibereum Bekasi 2019. Desain penelitian ini adalah Quasi Eksperiment dengan Time Series: pretest-posttest. Populasi adalah seluruh PSK di Cibereum Bekasi dengan sampel 15 responden. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Analisis secara bivariat dengan menggunakan uji statistik Paired Simple T Test. Didapatkan bahwa sebagian kecil responden tidak konsisten dalam penggunaan kondom sebelum dilakukan edukasi kesehatan, namun seluruh responden bersedia dan konsisten dalam penggunaan kondom sesudah dilakukan edukasi kesehatan (100%). Ada perbedaan mean sebelum (14,27) dan sesudah (28,27) dilakukan edukasi kesehatan. Ada pengaruh yang signifikan dari edukasi kesehatan terhadap konsitensi penggunaan kondom pada Pekerja Seks Komersial (PSK) Cibereum Bekasi 2019 dengan P-value = 0,000. Pemberian edukasi secara kontinu diharapkan menjadi jadwal rutin petugas kesehatan sebagai upaya maksimal pencegahan penularan HIV. Kata k unci : HIV/AIDS, pendidikan kesehatan, pencegahan penyakit, penularan HIV/AID, Penggunaan Kondom\",\"PeriodicalId\":329422,\"journal\":{\"name\":\"Journal of Maternity Care and Reproductive Health\",\"volume\":\"88 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2020-10-13\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Journal of Maternity Care and Reproductive Health\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.36780/JMCRH.V3I3.135\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Maternity Care and Reproductive Health","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36780/JMCRH.V3I3.135","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENGARUH EDUKASI KESEHATAN HIV/AIDS TERHADAP KONSISTENSI PENGGUNAAN KONDOM PADA PSK
Penularan infeksi HIV terutama terjadi melalui hubungan seksual, maka pencegahan HIV/AIDS difokuskan pada perilaku seksual yang aman dan bertanggung jawab. Program untuk meminimalisasi prevelansi HIV/AIDS adalah edukasi kesehatan, konsistensi penggunaan kondom. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh edukasi kesehatan HIV/AIDS terhadap konsistensi penggunaan kondom pada PSK Cibereum Bekasi 2019. Desain penelitian ini adalah Quasi Eksperiment dengan Time Series: pretest-posttest. Populasi adalah seluruh PSK di Cibereum Bekasi dengan sampel 15 responden. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Analisis secara bivariat dengan menggunakan uji statistik Paired Simple T Test. Didapatkan bahwa sebagian kecil responden tidak konsisten dalam penggunaan kondom sebelum dilakukan edukasi kesehatan, namun seluruh responden bersedia dan konsisten dalam penggunaan kondom sesudah dilakukan edukasi kesehatan (100%). Ada perbedaan mean sebelum (14,27) dan sesudah (28,27) dilakukan edukasi kesehatan. Ada pengaruh yang signifikan dari edukasi kesehatan terhadap konsitensi penggunaan kondom pada Pekerja Seks Komersial (PSK) Cibereum Bekasi 2019 dengan P-value = 0,000. Pemberian edukasi secara kontinu diharapkan menjadi jadwal rutin petugas kesehatan sebagai upaya maksimal pencegahan penularan HIV. Kata k unci : HIV/AIDS, pendidikan kesehatan, pencegahan penyakit, penularan HIV/AID, Penggunaan Kondom