{"title":"基于多媒体的维对虾养殖媒体","authors":"Fitri Rizani","doi":"10.51179/tika.v8i2.2126","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"media pembelajaran merupakan satu media yang sangat aktif di dunia serba online ini. Teknologi ini adalah suatu teknik perkenalan suatu objek yang sangat banyak digunakan di bidang budidaya, Dengan hal ini teknologi media pembelajaran dapat berguna untuk membantu para masyarakat dalam mencari informasi yang lebih lengkap dan tepat tentang suatu ilmu budidaya udang vaname. Terknologi media pembelajaran tersebut dapat dikembangkan dalam bentuk video, foto maupun animasi. Dalam bidang video, teknologi media pembelajaran masih belum terlalu banyak penggunanya. Saat ini masih banyak yang menggunakan majalah dan buku sebagai sarana referensi diamana sarana ini sering membuat para masyarakat kecewa akan hasilnya. Materi yang didapatkan hanya berupa teks dan gambar. Oleh karena itu, peneliti berinisiatif untuk merancang sebuah media pembelajaran sebagai sarana edukasi dan menarik. Media promosi ini dibuat dengan menggunakan aplikasi Adobe Flash","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Media Pembelajaran Budidaya Udang Vaname Berbasis Multimedia\",\"authors\":\"Fitri Rizani\",\"doi\":\"10.51179/tika.v8i2.2126\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"media pembelajaran merupakan satu media yang sangat aktif di dunia serba online ini. Teknologi ini adalah suatu teknik perkenalan suatu objek yang sangat banyak digunakan di bidang budidaya, Dengan hal ini teknologi media pembelajaran dapat berguna untuk membantu para masyarakat dalam mencari informasi yang lebih lengkap dan tepat tentang suatu ilmu budidaya udang vaname. Terknologi media pembelajaran tersebut dapat dikembangkan dalam bentuk video, foto maupun animasi. Dalam bidang video, teknologi media pembelajaran masih belum terlalu banyak penggunanya. Saat ini masih banyak yang menggunakan majalah dan buku sebagai sarana referensi diamana sarana ini sering membuat para masyarakat kecewa akan hasilnya. Materi yang didapatkan hanya berupa teks dan gambar. Oleh karena itu, peneliti berinisiatif untuk merancang sebuah media pembelajaran sebagai sarana edukasi dan menarik. Media promosi ini dibuat dengan menggunakan aplikasi Adobe Flash\",\"PeriodicalId\":141239,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal TIKA\",\"volume\":\"12 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-08-15\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal TIKA\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.51179/tika.v8i2.2126\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal TIKA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51179/tika.v8i2.2126","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Media Pembelajaran Budidaya Udang Vaname Berbasis Multimedia
media pembelajaran merupakan satu media yang sangat aktif di dunia serba online ini. Teknologi ini adalah suatu teknik perkenalan suatu objek yang sangat banyak digunakan di bidang budidaya, Dengan hal ini teknologi media pembelajaran dapat berguna untuk membantu para masyarakat dalam mencari informasi yang lebih lengkap dan tepat tentang suatu ilmu budidaya udang vaname. Terknologi media pembelajaran tersebut dapat dikembangkan dalam bentuk video, foto maupun animasi. Dalam bidang video, teknologi media pembelajaran masih belum terlalu banyak penggunanya. Saat ini masih banyak yang menggunakan majalah dan buku sebagai sarana referensi diamana sarana ini sering membuat para masyarakat kecewa akan hasilnya. Materi yang didapatkan hanya berupa teks dan gambar. Oleh karena itu, peneliti berinisiatif untuk merancang sebuah media pembelajaran sebagai sarana edukasi dan menarik. Media promosi ini dibuat dengan menggunakan aplikasi Adobe Flash