{"title":"Pembinaan Cabang Olahraga Pencak Silat PPLPD (Pembinaan Pendidikan dan Latihan Pelajar Daerah) Di Kabupaten Musi Banyuasin","authors":"Indah Pertiwi","doi":"10.36379/corner.v2i1.191","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pelaksanaan pembinaan prestasi cabang olahraga pencak silat PPLPD di Kabupten Musi Banyuasin mengenai Organisasi, Sumber Daya Manusia, Sarana dan Prasaran, Program Latihan, Pendanaan, dan Prestasi Atlet yang merupakan faktor utama penyelenggaraan pembinaan prestasi yang berada di PPLPD Kabupaten Musi Banyuasin. Jenis penelitian ini adalah Deskriptif Kualitatif. Metode yang digunakan dengan model Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Subjek penelitian ini adalah Pengurus, Pelatih, Atlet, Orang Tua dan Masyarakat. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik Triangulasi Data. Analisis data dengan Pengumpulan Data, Reduksi Data, Penyajian Data, dan Penarikan Kesimpulan Data. Hasil penelitian yang diperoleh adalah pembinaan cabang olahraga pencak silat PPLPD Musi Banyuasin berjalan dengan baik. Melalui proses prekrutan atlet serta memberikan jadwal latihan atlet untuk menunjang proses pencapaian prestasi atlet PPLPD Kabupaten Musi Banyuasin. Program latihan dirancang oleh pelatih mulai dari tahapan persiapan (umum-khusus), tahapan Pra-kompetisi, dan tahapan Transisi. Susunan organisasi telah terstruktur dibawah naungan DISPOPAR Kabupaten Musi Banyuasin, Sarana dan prasaran yang ada di PPLPD pencak silat Musi Banyuasin sudah baik. Untuk meningkatkan kualitas saranan dan prasarana PPLPD Musi Banyuasin sebaiknya ditambahkan Fitnes Center untuk meningkatkan program latihan beban (weigh training).","PeriodicalId":170686,"journal":{"name":"Corner: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga","volume":"610 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-11-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Corner: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36379/corner.v2i1.191","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
摘要
这项研究的目的是确定在Kabupten Musi moptan中对组织、人力资源、设施和用品、训练计划、资金和运动员的成就的指导,这些都是Musi banyutan区PPLPD提高成绩的主要因素。这种研究是描述性质的。在观察模式、采访和文档中使用的方法。该研究的对象是管理员、教练、运动员、老人和社区。所使用的数据分析技术是数据三角测量技术。通过数据收集、数据还原、数据展示和数据提取物对数据进行分析。这项研究得出的结论是,参加奥运会的训练项目进展顺利。通过预热过程和提供体育锻炼计划,以支持msi banyusalate区PPLPD运动员的成就进程。培训项目从准备阶段、比赛前阶段和过渡阶段开始。该组织的结构是基于msi banyutan摄政的无组织、方法和干扰区已经很好地适应了。为了提高供给和PPLPD基础设施的质量,应该加入健身中心来增加重量训练计划。
Pembinaan Cabang Olahraga Pencak Silat PPLPD (Pembinaan Pendidikan dan Latihan Pelajar Daerah) Di Kabupaten Musi Banyuasin
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pelaksanaan pembinaan prestasi cabang olahraga pencak silat PPLPD di Kabupten Musi Banyuasin mengenai Organisasi, Sumber Daya Manusia, Sarana dan Prasaran, Program Latihan, Pendanaan, dan Prestasi Atlet yang merupakan faktor utama penyelenggaraan pembinaan prestasi yang berada di PPLPD Kabupaten Musi Banyuasin. Jenis penelitian ini adalah Deskriptif Kualitatif. Metode yang digunakan dengan model Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Subjek penelitian ini adalah Pengurus, Pelatih, Atlet, Orang Tua dan Masyarakat. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik Triangulasi Data. Analisis data dengan Pengumpulan Data, Reduksi Data, Penyajian Data, dan Penarikan Kesimpulan Data. Hasil penelitian yang diperoleh adalah pembinaan cabang olahraga pencak silat PPLPD Musi Banyuasin berjalan dengan baik. Melalui proses prekrutan atlet serta memberikan jadwal latihan atlet untuk menunjang proses pencapaian prestasi atlet PPLPD Kabupaten Musi Banyuasin. Program latihan dirancang oleh pelatih mulai dari tahapan persiapan (umum-khusus), tahapan Pra-kompetisi, dan tahapan Transisi. Susunan organisasi telah terstruktur dibawah naungan DISPOPAR Kabupaten Musi Banyuasin, Sarana dan prasaran yang ada di PPLPD pencak silat Musi Banyuasin sudah baik. Untuk meningkatkan kualitas saranan dan prasarana PPLPD Musi Banyuasin sebaiknya ditambahkan Fitnes Center untuk meningkatkan program latihan beban (weigh training).