{"title":"组织工作文化关系与审计意见的定性分析","authors":"Nurhidayah Nurhidayah, B. Indayani","doi":"10.33395/owner.v4i2.303","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mendapatkan pengetahuan tentang hubungan antara buda kerja organisasi denga opini audit pada Pemerintahan Daerah Kabupaten Majene. Jenis penelitian ini merupakan kualitatif deskriptif dengan pendekatan induktif. pelaksanaan penelitian dilakukan melalui pengumpulan data dengan observasi, dokumentasi dan wawancara selanjutnya melakukan analisis data dengan cara mengidentifikasikan dan transkripsi hasil observasi, kuesioner dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya kerja organisasi berhubungan dengan opini audit, hal ini ditunjukkan atas lima budaya kerja organisasi yang diterapkan oleh Pemerintahan Kabupaten Majene yang berhubungan dengan perolehan opini audit wajar tanpa pengecualian yaitu budaya Transparansi, Budaya Etika Publik, Budaya Komunikatif, Budaya Anti Korupsi dan Budaya Disiplin serta Teliti, dalam penelitian ini diberi nama atau istilah TEKAD. Kelima budaya ini utamanya diaplikasikan dalam penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), Transparansi dalam penyajian laporan, memahami etika publik dan menyadari peranan sebagai pelayan publik, menjunjung nilai anti korupsi dalam pelaksanaan dan pelaporan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), dan Disiplin dalam ketepatan waktu pelaporan, serta teliti di setiap tahap-tahap penyusunan laporan.","PeriodicalId":247270,"journal":{"name":"Owner (Riset dan Jurnal Akuntansi)","volume":"39 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-08-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Analisis Kualitatif Hubungan Budaya Kerja Organisasi dengan Opini Audit\",\"authors\":\"Nurhidayah Nurhidayah, B. Indayani\",\"doi\":\"10.33395/owner.v4i2.303\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mendapatkan pengetahuan tentang hubungan antara buda kerja organisasi denga opini audit pada Pemerintahan Daerah Kabupaten Majene. Jenis penelitian ini merupakan kualitatif deskriptif dengan pendekatan induktif. pelaksanaan penelitian dilakukan melalui pengumpulan data dengan observasi, dokumentasi dan wawancara selanjutnya melakukan analisis data dengan cara mengidentifikasikan dan transkripsi hasil observasi, kuesioner dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya kerja organisasi berhubungan dengan opini audit, hal ini ditunjukkan atas lima budaya kerja organisasi yang diterapkan oleh Pemerintahan Kabupaten Majene yang berhubungan dengan perolehan opini audit wajar tanpa pengecualian yaitu budaya Transparansi, Budaya Etika Publik, Budaya Komunikatif, Budaya Anti Korupsi dan Budaya Disiplin serta Teliti, dalam penelitian ini diberi nama atau istilah TEKAD. Kelima budaya ini utamanya diaplikasikan dalam penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), Transparansi dalam penyajian laporan, memahami etika publik dan menyadari peranan sebagai pelayan publik, menjunjung nilai anti korupsi dalam pelaksanaan dan pelaporan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), dan Disiplin dalam ketepatan waktu pelaporan, serta teliti di setiap tahap-tahap penyusunan laporan.\",\"PeriodicalId\":247270,\"journal\":{\"name\":\"Owner (Riset dan Jurnal Akuntansi)\",\"volume\":\"39 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2020-08-04\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Owner (Riset dan Jurnal Akuntansi)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.33395/owner.v4i2.303\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Owner (Riset dan Jurnal Akuntansi)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33395/owner.v4i2.303","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Analisis Kualitatif Hubungan Budaya Kerja Organisasi dengan Opini Audit
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mendapatkan pengetahuan tentang hubungan antara buda kerja organisasi denga opini audit pada Pemerintahan Daerah Kabupaten Majene. Jenis penelitian ini merupakan kualitatif deskriptif dengan pendekatan induktif. pelaksanaan penelitian dilakukan melalui pengumpulan data dengan observasi, dokumentasi dan wawancara selanjutnya melakukan analisis data dengan cara mengidentifikasikan dan transkripsi hasil observasi, kuesioner dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya kerja organisasi berhubungan dengan opini audit, hal ini ditunjukkan atas lima budaya kerja organisasi yang diterapkan oleh Pemerintahan Kabupaten Majene yang berhubungan dengan perolehan opini audit wajar tanpa pengecualian yaitu budaya Transparansi, Budaya Etika Publik, Budaya Komunikatif, Budaya Anti Korupsi dan Budaya Disiplin serta Teliti, dalam penelitian ini diberi nama atau istilah TEKAD. Kelima budaya ini utamanya diaplikasikan dalam penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), Transparansi dalam penyajian laporan, memahami etika publik dan menyadari peranan sebagai pelayan publik, menjunjung nilai anti korupsi dalam pelaksanaan dan pelaporan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), dan Disiplin dalam ketepatan waktu pelaporan, serta teliti di setiap tahap-tahap penyusunan laporan.