Anggraeni Sari Rumpoko, Gunawan Budi Sulistyo
{"title":"Perancangan Website Sistem Informasi Penjualan pada Anita Kurnia Boutique Malang","authors":"Anggraeni Sari Rumpoko, Gunawan Budi Sulistyo","doi":"10.31294/BI.V7I1.5825","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Seiring dengan perkembangan teknologi informasi yang semakin modern saat ini, mendorong para pelaku bisnis (pengusaha) untuk berlomba-lomba dalam memasarkan produk-produk mereka menggunakan fasilitas internet seperti website. Anita Kurnia Boutique adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa yang menjual pakaian wanita dengan kualitas premium dan reguler. Pakaian yang dijual oleh Anita Kurnia Boutique lebih mementingkan kualitas bahan pakaian. Untuk mengatasi masalah tersebut maka dibuatlah website Anita Kurnia Boutique sebagai media informasi bagi pelanggan. Dengan adanya website ini dapat memudahkan Anita Kurnia Boutique dalam memberikan informasi kepada user dan diharapkan dapat meningkatkan omset penjualan Anita Kurnia Boutique. Rancangan pembuatan website Anita Kurnia Boutique menggunakan software Adobe Dreamweaver CS6, Xampp, dan Adobe Photoshop CS3. Sedangkan dalam pengujian unit menggunakan Black Box Testing. Dengan website e-commerce ini, dapat membantu pelanggan dan masyarakat untuk mendapatkan informasi tentang Anita Kurnia Boutique, area pemasaran yang dapat menjangkau hingga ke daerah lain, dan juga dapat melakukan belanja online.","PeriodicalId":178404,"journal":{"name":"Bianglala Informatika","volume":"43 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-07-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Bianglala Informatika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31294/BI.V7I1.5825","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

随着信息技术的现代发展,鼓励企业企业在使用像网站这样的互联网设施来推销自己的产品。Anita Kurnia Boutique是一家专业经营的服务公司,销售优质、定期的女装。Anita Kurnia Boutique卖的衣服主要卖质量。为了解决这个问题,Anita Kurnia Boutique网站被创建为用户信息媒体。有了这个网站,Anita Kurnia Boutique就可以为用户提供信息,并希望增加Anita Kurnia Boutique的销售营业额。Anita Kurnia Boutique网站的设计是基于CS6、Xampp和Photoshop CS3软件Adobe Dreamweaver。而在测试单元时使用黑盒测试。有了这个电子商务网站,可以帮助客户和公众获得关于Anita Kurnia Boutique的信息。Anita Kurnia Boutique是一个可以跨越国界的营销领域,也可以在网上购物。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Perancangan Website Sistem Informasi Penjualan pada Anita Kurnia Boutique Malang
Seiring dengan perkembangan teknologi informasi yang semakin modern saat ini, mendorong para pelaku bisnis (pengusaha) untuk berlomba-lomba dalam memasarkan produk-produk mereka menggunakan fasilitas internet seperti website. Anita Kurnia Boutique adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa yang menjual pakaian wanita dengan kualitas premium dan reguler. Pakaian yang dijual oleh Anita Kurnia Boutique lebih mementingkan kualitas bahan pakaian. Untuk mengatasi masalah tersebut maka dibuatlah website Anita Kurnia Boutique sebagai media informasi bagi pelanggan. Dengan adanya website ini dapat memudahkan Anita Kurnia Boutique dalam memberikan informasi kepada user dan diharapkan dapat meningkatkan omset penjualan Anita Kurnia Boutique. Rancangan pembuatan website Anita Kurnia Boutique menggunakan software Adobe Dreamweaver CS6, Xampp, dan Adobe Photoshop CS3. Sedangkan dalam pengujian unit menggunakan Black Box Testing. Dengan website e-commerce ini, dapat membantu pelanggan dan masyarakat untuk mendapatkan informasi tentang Anita Kurnia Boutique, area pemasaran yang dapat menjangkau hingga ke daerah lain, dan juga dapat melakukan belanja online.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信