Tri M. W. Sir, Dantje A. T. Sina, Jusuf J. S. Pah
{"title":"STUDI KARAKTERISTIK PROPETIS TANAH DI KECAMATAN TELUK MUTIARA KABUPATEN ALOR","authors":"Tri M. W. Sir, Dantje A. T. Sina, Jusuf J. S. Pah","doi":"10.53810/jt.v21i2.377","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak Kecamatan Teluk Mutiara merupakan salah satu kecamatan yang terletak ditengah pusat kota Kalabahi. Kecamatan ini terdiri atas 11 kelurahan/desa , tersebar pusat pemerintahan maupun pergerakan ekonomi kabupaten. Dikarenakan termasuk dalam jangkauan pengaruh aktifitas benturan lempeng Indoaustralia dan lempeng Eurasia sehingga kota Kalabahi beserta wilayah-wilayah lainnya di pulau Alor sangat rentan dengan bencana gempa bumi. Salah satu mitigasi yang dapat dilakukan adalah dengan membuat bangunan tahan gempa serta stabilisasi – stabilisai tanah lainnya. Langkah awalnya adalah dengan mengetahui karakteristik tanah pada wilayah setempat. Hasil penelitian melalui pengujian laboratorium terhadap karakateristik fisik tanah diperoleh tanah di desa Fanating maupun Wetabua berupa tanah pasir berlempung sedangkan di desa Watatuku berupa tanah pasir berlanau dengan plastisitas rendah. Berat spesifik tanah berada pada rentang 2.63-2.69 dengan koefisien permeabilitas dalam rentang 10-4 – 10-6 cm/det. Untuk karakteristik mekanis dilakukan pengujian Geser Langsung diperoleh parameter kuat geser tanah yaitu nilai kohesi dalam rentang 0 –0.2 kg/cm2 serta  sudut gesek dalam tanah pada rentang 16o -24o. Untuk uji pemadatan diperolehhasil berat volume kering maksimum rata-rata 1.35 gr/cm3 pada kadar air optimum w = 23.32 %.         Kata kunci : karakteristik, tanah, plastisitas, kohesi, kuat dukung","PeriodicalId":119312,"journal":{"name":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","volume":"14 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-02-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53810/jt.v21i2.377","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

珍珠湾省是卡拉巴希市中心的一个街道。该地区由11个村庄组成,分布在政府和地区经济运动中心。由于印多澳大利亚和欧亚板块碰撞活动的影响范围,卡拉巴希和阿洛岛的其他地区非常容易发生地震。能做的就是赚足够的减排之一建筑抗震以及其他稳定a€“stabilisai土地。第一步是了解当地土壤的特性。对具有物理特征的土壤进行实验室测试的研究发现,在Fanating村和Wetabua村都有粘土,而在我的watau村则有低可塑性的沙沙沙。具体重量范围在2 63-2。69地渗透性系数范围内10 a€“10-6厘米/秒。机械的特点做牢固地滑动测试参数直接获得土地滑动即内凝聚力0 a€a 0。2公斤/ cm2和土壤中滑动角度范围16o -24o。为压实试验,平均干量为1.35克/cm3。A A A A A A A关键词:特征、土壤、可塑性、凝聚力、有力支持
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
STUDI KARAKTERISTIK PROPETIS TANAH DI KECAMATAN TELUK MUTIARA KABUPATEN ALOR
Abstrak Kecamatan Teluk Mutiara merupakan salah satu kecamatan yang terletak ditengah pusat kota Kalabahi. Kecamatan ini terdiri atas 11 kelurahan/desa , tersebar pusat pemerintahan maupun pergerakan ekonomi kabupaten. Dikarenakan termasuk dalam jangkauan pengaruh aktifitas benturan lempeng Indoaustralia dan lempeng Eurasia sehingga kota Kalabahi beserta wilayah-wilayah lainnya di pulau Alor sangat rentan dengan bencana gempa bumi. Salah satu mitigasi yang dapat dilakukan adalah dengan membuat bangunan tahan gempa serta stabilisasi – stabilisai tanah lainnya. Langkah awalnya adalah dengan mengetahui karakteristik tanah pada wilayah setempat. Hasil penelitian melalui pengujian laboratorium terhadap karakateristik fisik tanah diperoleh tanah di desa Fanating maupun Wetabua berupa tanah pasir berlempung sedangkan di desa Watatuku berupa tanah pasir berlanau dengan plastisitas rendah. Berat spesifik tanah berada pada rentang 2.63-2.69 dengan koefisien permeabilitas dalam rentang 10-4 – 10-6 cm/det. Untuk karakteristik mekanis dilakukan pengujian Geser Langsung diperoleh parameter kuat geser tanah yaitu nilai kohesi dalam rentang 0 –0.2 kg/cm2 serta  sudut gesek dalam tanah pada rentang 16o -24o. Untuk uji pemadatan diperolehhasil berat volume kering maksimum rata-rata 1.35 gr/cm3 pada kadar air optimum w = 23.32 %.         Kata kunci : karakteristik, tanah, plastisitas, kohesi, kuat dukung
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信