{"title":"TSTS模型的应用,以提高V级SDN 184学生的学习成绩","authors":"Rezki Rusman","doi":"10.31605/saintifik.v9i2.442","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Permasalahan dalam penelitian ini yakni rendahnya hasil belajar siswa kelas V. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray untuk meningkatkan hasil belajar tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V UPTD SPF SDN 184 Kabupaten Soppeng. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang bertujuan untuk mengetahui proses dan hasil penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray untuk meningkatkan hasil belajar tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V dan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar pada materi kelas V dengan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini berupa observasi, tes, dan dokumentasi. Subjek penelitian yaitu guru kelas dan siswa yang berjumlah 13 siswa. Penelitian dilaksanakan tiga siklus. Pada siklus I hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi cukup (C) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi cukup (C). Siklus II hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi baik (B) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi baik (B). Sedangkan siklus III hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi baik (B) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi baik (B). Kesimpulan penelitian yaitu dengan menerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray dapat meningkatkan proses dan hasil belajar siswa tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V UPTD SPF SDN 184 Kabupaten Soppeng. \n ","PeriodicalId":407543,"journal":{"name":"SAINTIFIK","volume":"18 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Penerapan Model TSTS untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN 184\",\"authors\":\"Rezki Rusman\",\"doi\":\"10.31605/saintifik.v9i2.442\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Permasalahan dalam penelitian ini yakni rendahnya hasil belajar siswa kelas V. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray untuk meningkatkan hasil belajar tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V UPTD SPF SDN 184 Kabupaten Soppeng. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang bertujuan untuk mengetahui proses dan hasil penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray untuk meningkatkan hasil belajar tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V dan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar pada materi kelas V dengan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini berupa observasi, tes, dan dokumentasi. Subjek penelitian yaitu guru kelas dan siswa yang berjumlah 13 siswa. Penelitian dilaksanakan tiga siklus. Pada siklus I hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi cukup (C) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi cukup (C). Siklus II hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi baik (B) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi baik (B). Sedangkan siklus III hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi baik (B) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi baik (B). Kesimpulan penelitian yaitu dengan menerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray dapat meningkatkan proses dan hasil belajar siswa tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V UPTD SPF SDN 184 Kabupaten Soppeng. \\n \",\"PeriodicalId\":407543,\"journal\":{\"name\":\"SAINTIFIK\",\"volume\":\"18 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-07-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"SAINTIFIK\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31605/saintifik.v9i2.442\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"SAINTIFIK","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31605/saintifik.v9i2.442","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
摘要
本研究旨在了解二班合作学习模式的应用过程,以提高印尼V班学生UPTD SPF SDN 184区的社会文化多样性。这是研究旨在探讨课堂(PTK)的行动过程和结果应用合作学习模式类型二留下两只流浪对学习结果增加了更多关于印尼社会文化多样性对V和年级学生知道学习结果增加V类材料的应用合作学习模式类型二留下两只流浪。本研究采用的方法是定性的方法。数据收集技术用于这项研究的观察、测试和文档。研究对象就是共有13名学生的年级的老师和学生。三个周期进行研究。学习过程对我的研究成果周期在预选赛中足够的(C)和学习在足够资格(C)测试结果。二世对学习过程的研究成果在周期更称职(B)和测试结果良好在预选赛中学习周期(B)。而三世对学习过程的研究成果在更称职(B)和测试结果良好在预选赛中学习(B)。研究结论——与menerapan模特——二长期二流派合作学习可以提高印尼V班学生在UPTD SPF SDN 184区的社会文化多样性方面的学习过程和结果。
Penerapan Model TSTS untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN 184
Permasalahan dalam penelitian ini yakni rendahnya hasil belajar siswa kelas V. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray untuk meningkatkan hasil belajar tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V UPTD SPF SDN 184 Kabupaten Soppeng. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang bertujuan untuk mengetahui proses dan hasil penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray untuk meningkatkan hasil belajar tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V dan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar pada materi kelas V dengan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini berupa observasi, tes, dan dokumentasi. Subjek penelitian yaitu guru kelas dan siswa yang berjumlah 13 siswa. Penelitian dilaksanakan tiga siklus. Pada siklus I hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi cukup (C) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi cukup (C). Siklus II hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi baik (B) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi baik (B). Sedangkan siklus III hasil penelitian pada proses pembelajaran berada pada kualifikasi baik (B) dan hasil tes belajar berada pada kualifikasi baik (B). Kesimpulan penelitian yaitu dengan menerapan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray dapat meningkatkan proses dan hasil belajar siswa tentang keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia pada siswa kelas V UPTD SPF SDN 184 Kabupaten Soppeng.