Ni Komang Sri Julyantari, Vony Purnama, I. N. Bagiarta, Pande Putu Gede Putra Pertama, Made Liandana
{"title":"在线营销媒体网站的实施和产品包装改进","authors":"Ni Komang Sri Julyantari, Vony Purnama, I. N. Bagiarta, Pande Putu Gede Putra Pertama, Made Liandana","doi":"10.25008/ABDIFORMATIKA.V1I1.134","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Di Jaman era teknologi informasi sangatlah diperlukan sarana pemasaran secara online yang bertujuan untuk memasarkan produk-produk ke jangkuan yang luas, hal ini juga membantu UD Yadnya Wijaya Asri nantinya memasarkan produk dagangannya ke seluruh daerah, tidak hanya daerah Denpasar dan sekitarnya. Untuk menunjang pemasaran yang baik diperlukan adanya kemasan yang menarik dan membuat daya jual semakin tinggi. Berdasarkan hasil wawancara kepada mitra UKM bahwa ada 2 masalah utama yakni pemasaran yang masih menggunakan cara konvensional. Selain itu tidak memiliki kemasan (packaging) yang berisikan label UKM. Solusi yang akan diberikan adalah pemberian labelling kemasan, pelatihan labelling, pembuatan internet marketing yakni website. Pemberian bantuan kepada UKM bertujuan untuk meningkatkan produksi UD Yadnya Wijaya Asri, dengan labelling yang dapat memberikan nilai jual yang tinggi, serta pemasaran yang dilakukan secara online melalui website pemasaran, sehingga dapat memberikan peningkatan konsumen yang melakukan pemesanan banten ataupun perlengkapan banten untuk upacara","PeriodicalId":325616,"journal":{"name":"Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika","volume":"38 3","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-05-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Implementasi Website untuk Media Pemasaran Online dan Perbaikan Kemasan Produk\",\"authors\":\"Ni Komang Sri Julyantari, Vony Purnama, I. N. Bagiarta, Pande Putu Gede Putra Pertama, Made Liandana\",\"doi\":\"10.25008/ABDIFORMATIKA.V1I1.134\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Di Jaman era teknologi informasi sangatlah diperlukan sarana pemasaran secara online yang bertujuan untuk memasarkan produk-produk ke jangkuan yang luas, hal ini juga membantu UD Yadnya Wijaya Asri nantinya memasarkan produk dagangannya ke seluruh daerah, tidak hanya daerah Denpasar dan sekitarnya. Untuk menunjang pemasaran yang baik diperlukan adanya kemasan yang menarik dan membuat daya jual semakin tinggi. Berdasarkan hasil wawancara kepada mitra UKM bahwa ada 2 masalah utama yakni pemasaran yang masih menggunakan cara konvensional. Selain itu tidak memiliki kemasan (packaging) yang berisikan label UKM. Solusi yang akan diberikan adalah pemberian labelling kemasan, pelatihan labelling, pembuatan internet marketing yakni website. Pemberian bantuan kepada UKM bertujuan untuk meningkatkan produksi UD Yadnya Wijaya Asri, dengan labelling yang dapat memberikan nilai jual yang tinggi, serta pemasaran yang dilakukan secara online melalui website pemasaran, sehingga dapat memberikan peningkatan konsumen yang melakukan pemesanan banten ataupun perlengkapan banten untuk upacara\",\"PeriodicalId\":325616,\"journal\":{\"name\":\"Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika\",\"volume\":\"38 3\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-05-29\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.25008/ABDIFORMATIKA.V1I1.134\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25008/ABDIFORMATIKA.V1I1.134","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Implementasi Website untuk Media Pemasaran Online dan Perbaikan Kemasan Produk
Di Jaman era teknologi informasi sangatlah diperlukan sarana pemasaran secara online yang bertujuan untuk memasarkan produk-produk ke jangkuan yang luas, hal ini juga membantu UD Yadnya Wijaya Asri nantinya memasarkan produk dagangannya ke seluruh daerah, tidak hanya daerah Denpasar dan sekitarnya. Untuk menunjang pemasaran yang baik diperlukan adanya kemasan yang menarik dan membuat daya jual semakin tinggi. Berdasarkan hasil wawancara kepada mitra UKM bahwa ada 2 masalah utama yakni pemasaran yang masih menggunakan cara konvensional. Selain itu tidak memiliki kemasan (packaging) yang berisikan label UKM. Solusi yang akan diberikan adalah pemberian labelling kemasan, pelatihan labelling, pembuatan internet marketing yakni website. Pemberian bantuan kepada UKM bertujuan untuk meningkatkan produksi UD Yadnya Wijaya Asri, dengan labelling yang dapat memberikan nilai jual yang tinggi, serta pemasaran yang dilakukan secara online melalui website pemasaran, sehingga dapat memberikan peningkatan konsumen yang melakukan pemesanan banten ataupun perlengkapan banten untuk upacara