W. Azizah
{"title":"Pandemi COVID-19: Apakah Mempengaruhi Green Accounting di Indonesia?","authors":"W. Azizah","doi":"10.30595/raar.v2i2.13679","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Manajer harus tetap dapat meningkatkan kinerjanya agar dapat mempertahankan kelangsungan hidup dan mencapai tujuan perusahaan meskipun pandemi COVID-19 tengah berlangsung. Perusahaan yang selalu berpatokan pada angka laba (single bottom line) maka akan mengabaikan kondisi lingkungan dan manusia. Berbeda dengan perusahaan yang juga berkomitmen kepada lingkungan (triple bottom line) akan menempatkan pengelolaan lingkungan sebagai bagian penting dari operasi perusahaan, oleh karena itu berkembang konsep green accounting. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris bahwa tidak adanya perbedaan green accounting pada sebelum pandemi COVID-19 dan ketika pandemi COVID-19 pada perusahaan manufaktur di Indonesia. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pengambilan sampel menggunakan metoda purposive sampling. Pengujian perbedaan green accounting pada periode sebelum pandemi COVID-19 dan ketika pandemi COVID-19 adalah dengan menggunakan Wilcoxon Test. Penelitian ini berhasil membuktikan bahwa tidak terdapat perbedaan rata-rata antara biaya lingkungan tahun 2019 yaitu sebelum periode COVID-19 (Pre Test) dengan biaya lingkungan tahun 2020 yaitu pada periode COVID-19 (Post Test).","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i2.13679","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

尽管COVID-19大流行仍然存在,管理者必须能够提高性能,以保持生存和实现公司的目标。坚持利润的公司忽视了环境和人类。与同样致力于环保的公司(三重底线)将把环境管理作为公司运营的重要组成部分,从而发展出绿色会计的概念。本研究旨在实证地检验,在COVID-19大流行之前和印尼制造公司COVID-19大流行期间,绿色会计没有差异。本研究的人口是印尼证券交易所注册的所有制造公司。采样方法采用采样方法。在COVID-19大流行之前和COVID-19大流行期间,测试绿色属性差异是使用Wilcoxon测试。这项研究成功地证明,2019年的环境成本与2020年的环境成本(Post -19)之间没有平均差异。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Pandemi COVID-19: Apakah Mempengaruhi Green Accounting di Indonesia?
Manajer harus tetap dapat meningkatkan kinerjanya agar dapat mempertahankan kelangsungan hidup dan mencapai tujuan perusahaan meskipun pandemi COVID-19 tengah berlangsung. Perusahaan yang selalu berpatokan pada angka laba (single bottom line) maka akan mengabaikan kondisi lingkungan dan manusia. Berbeda dengan perusahaan yang juga berkomitmen kepada lingkungan (triple bottom line) akan menempatkan pengelolaan lingkungan sebagai bagian penting dari operasi perusahaan, oleh karena itu berkembang konsep green accounting. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris bahwa tidak adanya perbedaan green accounting pada sebelum pandemi COVID-19 dan ketika pandemi COVID-19 pada perusahaan manufaktur di Indonesia. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pengambilan sampel menggunakan metoda purposive sampling. Pengujian perbedaan green accounting pada periode sebelum pandemi COVID-19 dan ketika pandemi COVID-19 adalah dengan menggunakan Wilcoxon Test. Penelitian ini berhasil membuktikan bahwa tidak terdapat perbedaan rata-rata antara biaya lingkungan tahun 2019 yaitu sebelum periode COVID-19 (Pre Test) dengan biaya lingkungan tahun 2020 yaitu pada periode COVID-19 (Post Test).
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信