{"title":"在Jambi city的xmipa年级学生学习物理的动机描述","authors":"Auliya Ramadhanti, Nadia Natalia, Endah Febri, Riska Fitriani","doi":"10.37251/jee.v3i3.245","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian: Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan motivasi belajar fisika siswa kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi. \nMetodologi: Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif menggunakan statistik deskriptif. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi. \nTemuan utama: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motivasi belajar fisika siswa kelas X MIA di SMAN 1 Kota Jambi pada karakterinstik sikap sangat tidak baik dengan skor nilai 25.0 – 45.0 memiliki persentase 0 %. Pada karakterinstik sikap tidak baik dengan skor 45.1 – 65.0 memiliki persentase 0 % , selanjutnya pada karakterinstik cukup baik dengan skor 65.1 – 85.0 memiliki persentase 13.9 % dan pada karakterinstik sikap baik dengan skor 85.1 – 105 memiliki persentase 60.8 %, juga yang terakhir pada karakteristik sikap sangat baik dengan skor 105.1 – 125 memiliki presentase 25.3 %. \nKeterbaruan penelitian: Penelitian ini menunjukkan kualitas siswa dalam belajar fisika berdasarkan hasil deskripsi motivasi siswa dalam belajar Fisika.","PeriodicalId":322372,"journal":{"name":"Journal Evaluation in Education (JEE)","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-07-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"19","resultStr":"{\"title\":\"Deskripsi Motivasi Belajar Fisika Siswa Kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi\",\"authors\":\"Auliya Ramadhanti, Nadia Natalia, Endah Febri, Riska Fitriani\",\"doi\":\"10.37251/jee.v3i3.245\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Tujuan penelitian: Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan motivasi belajar fisika siswa kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi. \\nMetodologi: Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif menggunakan statistik deskriptif. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi. \\nTemuan utama: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motivasi belajar fisika siswa kelas X MIA di SMAN 1 Kota Jambi pada karakterinstik sikap sangat tidak baik dengan skor nilai 25.0 – 45.0 memiliki persentase 0 %. Pada karakterinstik sikap tidak baik dengan skor 45.1 – 65.0 memiliki persentase 0 % , selanjutnya pada karakterinstik cukup baik dengan skor 65.1 – 85.0 memiliki persentase 13.9 % dan pada karakterinstik sikap baik dengan skor 85.1 – 105 memiliki persentase 60.8 %, juga yang terakhir pada karakteristik sikap sangat baik dengan skor 105.1 – 125 memiliki presentase 25.3 %. \\nKeterbaruan penelitian: Penelitian ini menunjukkan kualitas siswa dalam belajar fisika berdasarkan hasil deskripsi motivasi siswa dalam belajar Fisika.\",\"PeriodicalId\":322372,\"journal\":{\"name\":\"Journal Evaluation in Education (JEE)\",\"volume\":\"2 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-07-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"19\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Journal Evaluation in Education (JEE)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.37251/jee.v3i3.245\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal Evaluation in Education (JEE)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37251/jee.v3i3.245","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Deskripsi Motivasi Belajar Fisika Siswa Kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi
Tujuan penelitian: Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan motivasi belajar fisika siswa kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi.
Metodologi: Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif menggunakan statistik deskriptif. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas X MIPA di SMAN 1 Kota Jambi.
Temuan utama: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motivasi belajar fisika siswa kelas X MIA di SMAN 1 Kota Jambi pada karakterinstik sikap sangat tidak baik dengan skor nilai 25.0 – 45.0 memiliki persentase 0 %. Pada karakterinstik sikap tidak baik dengan skor 45.1 – 65.0 memiliki persentase 0 % , selanjutnya pada karakterinstik cukup baik dengan skor 65.1 – 85.0 memiliki persentase 13.9 % dan pada karakterinstik sikap baik dengan skor 85.1 – 105 memiliki persentase 60.8 %, juga yang terakhir pada karakteristik sikap sangat baik dengan skor 105.1 – 125 memiliki presentase 25.3 %.
Keterbaruan penelitian: Penelitian ini menunjukkan kualitas siswa dalam belajar fisika berdasarkan hasil deskripsi motivasi siswa dalam belajar Fisika.