Wildan Nugraha, Anton Abdullah, Fitriatul Masitoh, Jafar Haris Muslim, Sutiyo Sutiyo
{"title":"Pelatihan Recurrent Basic PKP-PK bagi Pegawai Badan Usaha Bandar Udara Hang Nadim-Batam","authors":"Wildan Nugraha, Anton Abdullah, Fitriatul Masitoh, Jafar Haris Muslim, Sutiyo Sutiyo","doi":"10.52989/DARMABAKTI.V1I1.11","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dalam mewujudkan pelayanan PKP-PK yang optimal di suatu bandar udara tentunya harus didukung dengan Sumber Daya Manusia (SDM) yang kompeten dan unggul. Penyelenggara bandar udara harus menjamin bahwa semua personel yang dipekerjakan di bandar udara mendapatkan pendidikan dan/atau pelatihan yang memadai untuk memenuhi standar kompetensi personel bandar udara yang telah ditetapkan oleh Direktur Jenderal Perhubungan Udara Pada PM 55 tahun 2015 tentang bandar udara. Untuk memenuhi persyaratan yang diwajibkan oleh peraturan tersebut Politeknik Penerbangan Palembang selaku organisasi yang bergerak di bidang pendidikan dan pelatihan bekerja sama dengan Badan Pengusahaan (BP) Batam dalam melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PkM), melalui pelatihan recurrent basic PKP-PK dengan jumlah peserta 37 peserta. Pelatihan bertujuan meningkatkan dan menyegarkan kembali kemampuan dan pengetahuan yang dimiliki personel tingkat basic PKP-PK. Seluruh peserta berhasil lulus dengan rata-rata nilai 81,10. Kemudian, berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan pelatihan juga secara menyeluruh berjalan dengan baik.","PeriodicalId":251544,"journal":{"name":"Darmabakti: Jurnal Inovasi Pengabdian dalam Penerbangan","volume":"58 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-01-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Darmabakti: Jurnal Inovasi Pengabdian dalam Penerbangan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52989/DARMABAKTI.V1I1.11","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pelatihan Recurrent Basic PKP-PK bagi Pegawai Badan Usaha Bandar Udara Hang Nadim-Batam
Dalam mewujudkan pelayanan PKP-PK yang optimal di suatu bandar udara tentunya harus didukung dengan Sumber Daya Manusia (SDM) yang kompeten dan unggul. Penyelenggara bandar udara harus menjamin bahwa semua personel yang dipekerjakan di bandar udara mendapatkan pendidikan dan/atau pelatihan yang memadai untuk memenuhi standar kompetensi personel bandar udara yang telah ditetapkan oleh Direktur Jenderal Perhubungan Udara Pada PM 55 tahun 2015 tentang bandar udara. Untuk memenuhi persyaratan yang diwajibkan oleh peraturan tersebut Politeknik Penerbangan Palembang selaku organisasi yang bergerak di bidang pendidikan dan pelatihan bekerja sama dengan Badan Pengusahaan (BP) Batam dalam melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PkM), melalui pelatihan recurrent basic PKP-PK dengan jumlah peserta 37 peserta. Pelatihan bertujuan meningkatkan dan menyegarkan kembali kemampuan dan pengetahuan yang dimiliki personel tingkat basic PKP-PK. Seluruh peserta berhasil lulus dengan rata-rata nilai 81,10. Kemudian, berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan pelatihan juga secara menyeluruh berjalan dengan baik.