Septian Riyadus Solihin, Yosa Fiandra
{"title":"PERANCANGAN HANDBOOK FOTOGRAFI PRODUK MENGGUNAKAN SMARTPHONE UNTUK PEMILIK BISNIS ONLINE DI KABUPATEN BANDUNG","authors":"Septian Riyadus Solihin, Yosa Fiandra","doi":"10.53580/files.v3i02.32","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Masalah yang sering dialami pelaku bisnis online skala mikro di Kabupaten Bandung yaitu kesulitan membuat foto produk yang menarik karena keterbatasan dana dan kurang memahami teori dasar fotografi produk mengenai konsep, angle, komposisi, pencahayaan, background, properti, editing, inspirasi, referensi serta tips dan trik memotret. Maka dibuatlah media edukasi handbook sebagai solusi dari permasalahan. Penelitian menggunakan deskriptif kualitatif dengan metode perancangan design thinking. Perancangan handbook tentang foto produk menggunakan smartphone photography diharapkan dapat menambah wawasan pelaku bisnis online mengenai cara membuat foto produk menarik dengan biaya rendah sebagai alternatif pengganti kamera profesional.","PeriodicalId":385294,"journal":{"name":"Kreatif : Jurnal Karya Tulis, Rupa, Eksperimental dan Inovatif","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Kreatif : Jurnal Karya Tulis, Rupa, Eksperimental dan Inovatif","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53580/files.v3i02.32","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

万隆区一个小规模的在线企业经常遇到的问题是,由于资金有限,无法制作令人兴奋的产品照片,而且缺乏对概念、角度、成分、灯光、背景、财产、编辑、灵感、参考资料、提示和摄影的基本理论。然后创建教育手册作为问题的解决方案。研究采用定性描述性质的设计设计方法思考。使用智能手机摄影的产品设计手册,预计将为在线企业企业提供如何以低成本制作吸引人的产品照片作为专业相机替代品的见解。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
PERANCANGAN HANDBOOK FOTOGRAFI PRODUK MENGGUNAKAN SMARTPHONE UNTUK PEMILIK BISNIS ONLINE DI KABUPATEN BANDUNG
Masalah yang sering dialami pelaku bisnis online skala mikro di Kabupaten Bandung yaitu kesulitan membuat foto produk yang menarik karena keterbatasan dana dan kurang memahami teori dasar fotografi produk mengenai konsep, angle, komposisi, pencahayaan, background, properti, editing, inspirasi, referensi serta tips dan trik memotret. Maka dibuatlah media edukasi handbook sebagai solusi dari permasalahan. Penelitian menggunakan deskriptif kualitatif dengan metode perancangan design thinking. Perancangan handbook tentang foto produk menggunakan smartphone photography diharapkan dapat menambah wawasan pelaku bisnis online mengenai cara membuat foto produk menarik dengan biaya rendah sebagai alternatif pengganti kamera profesional.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信