{"title":"重新利用公共历史和历史教育","authors":"Rilva Deni Yogatama","doi":"10.33369/jkaganga.7.1.47-68","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran pemanfaatan reenactment dalam edukasi sejarah publik dan pembelajaran sejarah di sekolah. Reenactment merupakan kegiatan “mereka ulang” peristiwa bersejarah semirip mungkin dengan aturan tertentu yang kompleks dimana kegiatan ini memiliki kemiripan dengan metode belajar role play atau bermain peran. Penelitian ini berjenis kualitatif dengan menggunakan beberapa metode yaitu studi literatur, studi kasus dan wawancara untuk memperoleh data. Adapun sumber informasi yang didapatkan lewat wawancara didapatkan dari berbagai pihak yang telah lama berkecimpung dalam dunia reenactment. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat banyak manfaat dan hambatan atau kekurangan dalam pemanfaatan unsur reenactment dalam pembelajaran sejarah publlik dan pendidikan sejarah di sekolah.\nKata Kunci: reenactment, sejarah publik, pelajaran sejarah","PeriodicalId":336699,"journal":{"name":"Jurnal Kaganga: Jurnal Ilmiah Sosial dan Humaniora","volume":"75 3 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PEMANFAATAN REENACTMENT DALAM SEJARAH PUBLIK DAN PENDIDIKAN SEJARAH\",\"authors\":\"Rilva Deni Yogatama\",\"doi\":\"10.33369/jkaganga.7.1.47-68\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran pemanfaatan reenactment dalam edukasi sejarah publik dan pembelajaran sejarah di sekolah. Reenactment merupakan kegiatan “mereka ulang” peristiwa bersejarah semirip mungkin dengan aturan tertentu yang kompleks dimana kegiatan ini memiliki kemiripan dengan metode belajar role play atau bermain peran. Penelitian ini berjenis kualitatif dengan menggunakan beberapa metode yaitu studi literatur, studi kasus dan wawancara untuk memperoleh data. Adapun sumber informasi yang didapatkan lewat wawancara didapatkan dari berbagai pihak yang telah lama berkecimpung dalam dunia reenactment. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat banyak manfaat dan hambatan atau kekurangan dalam pemanfaatan unsur reenactment dalam pembelajaran sejarah publlik dan pendidikan sejarah di sekolah.\\nKata Kunci: reenactment, sejarah publik, pelajaran sejarah\",\"PeriodicalId\":336699,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Kaganga: Jurnal Ilmiah Sosial dan Humaniora\",\"volume\":\"75 3 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-04-10\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Kaganga: Jurnal Ilmiah Sosial dan Humaniora\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.33369/jkaganga.7.1.47-68\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kaganga: Jurnal Ilmiah Sosial dan Humaniora","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33369/jkaganga.7.1.47-68","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PEMANFAATAN REENACTMENT DALAM SEJARAH PUBLIK DAN PENDIDIKAN SEJARAH
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran pemanfaatan reenactment dalam edukasi sejarah publik dan pembelajaran sejarah di sekolah. Reenactment merupakan kegiatan “mereka ulang” peristiwa bersejarah semirip mungkin dengan aturan tertentu yang kompleks dimana kegiatan ini memiliki kemiripan dengan metode belajar role play atau bermain peran. Penelitian ini berjenis kualitatif dengan menggunakan beberapa metode yaitu studi literatur, studi kasus dan wawancara untuk memperoleh data. Adapun sumber informasi yang didapatkan lewat wawancara didapatkan dari berbagai pihak yang telah lama berkecimpung dalam dunia reenactment. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat banyak manfaat dan hambatan atau kekurangan dalam pemanfaatan unsur reenactment dalam pembelajaran sejarah publlik dan pendidikan sejarah di sekolah.
Kata Kunci: reenactment, sejarah publik, pelajaran sejarah