{"title":"城市生活方式对高血压症状的影响","authors":"M. Mahdalena, M. A. Kutbi, E. Ningsih","doi":"10.31964/jsk.v14i1.387","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Peningkatan tekanan darah dipengaruhi oleh beberapa faktor risiko antara lain umur, jenis kelamin, riwayat keluarga, genetik (faktor risiko yang tidak dapat diubah/dikontrol) dan gaya hidup seperti kebiasaan merokok, konsumsi garam, konsumsi lemak jenuh, penggunaan jelantah, kebiasaan konsumsi minum-minuman beralkohol, obesitas, kurang aktifitas fisik, stres dan penggunaan estrogen.Penelitian ini menggunakan metode study literature berbagai jurnal dengan database Research Gate dan Google Scholar dengan uji kelayakan menggunakan The Joanna Briggs Institute (JBI) Critical Appraisal Cross- Sectional sehingga didapatkan sampel sebanyak 13 jurnal yang dapat diambil. Hasil: literature review ini meyatakan ada pengaruh gaya hidup stres dan aktivitas fisik masyarakat perkotaan terhadap kejadian hipertensi. Kesimpulan: literature review ini menyatakan bahwa ada pengaruh gaya hidup masyarakat perkotaan yaitu stres dan aktivitas fisik terhadap kejadian hipertensi. Dan penulis berharap penelitian ini diharapkan mampu mengubah gaya hidup yang lebih baik dan benar sesuai anjuran tenaga kesehatan.","PeriodicalId":157505,"journal":{"name":"Jurnal Skala Kesehatan","volume":"735 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-02-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Literature Review Pengaruh Gaya Hidup Masyarakat Perkotaan Terhadap Kejadian Hipertensi\",\"authors\":\"M. Mahdalena, M. A. Kutbi, E. Ningsih\",\"doi\":\"10.31964/jsk.v14i1.387\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Peningkatan tekanan darah dipengaruhi oleh beberapa faktor risiko antara lain umur, jenis kelamin, riwayat keluarga, genetik (faktor risiko yang tidak dapat diubah/dikontrol) dan gaya hidup seperti kebiasaan merokok, konsumsi garam, konsumsi lemak jenuh, penggunaan jelantah, kebiasaan konsumsi minum-minuman beralkohol, obesitas, kurang aktifitas fisik, stres dan penggunaan estrogen.Penelitian ini menggunakan metode study literature berbagai jurnal dengan database Research Gate dan Google Scholar dengan uji kelayakan menggunakan The Joanna Briggs Institute (JBI) Critical Appraisal Cross- Sectional sehingga didapatkan sampel sebanyak 13 jurnal yang dapat diambil. Hasil: literature review ini meyatakan ada pengaruh gaya hidup stres dan aktivitas fisik masyarakat perkotaan terhadap kejadian hipertensi. Kesimpulan: literature review ini menyatakan bahwa ada pengaruh gaya hidup masyarakat perkotaan yaitu stres dan aktivitas fisik terhadap kejadian hipertensi. Dan penulis berharap penelitian ini diharapkan mampu mengubah gaya hidup yang lebih baik dan benar sesuai anjuran tenaga kesehatan.\",\"PeriodicalId\":157505,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Skala Kesehatan\",\"volume\":\"735 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-02-22\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Skala Kesehatan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31964/jsk.v14i1.387\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Skala Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31964/jsk.v14i1.387","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Literature Review Pengaruh Gaya Hidup Masyarakat Perkotaan Terhadap Kejadian Hipertensi
Peningkatan tekanan darah dipengaruhi oleh beberapa faktor risiko antara lain umur, jenis kelamin, riwayat keluarga, genetik (faktor risiko yang tidak dapat diubah/dikontrol) dan gaya hidup seperti kebiasaan merokok, konsumsi garam, konsumsi lemak jenuh, penggunaan jelantah, kebiasaan konsumsi minum-minuman beralkohol, obesitas, kurang aktifitas fisik, stres dan penggunaan estrogen.Penelitian ini menggunakan metode study literature berbagai jurnal dengan database Research Gate dan Google Scholar dengan uji kelayakan menggunakan The Joanna Briggs Institute (JBI) Critical Appraisal Cross- Sectional sehingga didapatkan sampel sebanyak 13 jurnal yang dapat diambil. Hasil: literature review ini meyatakan ada pengaruh gaya hidup stres dan aktivitas fisik masyarakat perkotaan terhadap kejadian hipertensi. Kesimpulan: literature review ini menyatakan bahwa ada pengaruh gaya hidup masyarakat perkotaan yaitu stres dan aktivitas fisik terhadap kejadian hipertensi. Dan penulis berharap penelitian ini diharapkan mampu mengubah gaya hidup yang lebih baik dan benar sesuai anjuran tenaga kesehatan.