{"title":"泰式教学动画设计是基于三维的","authors":"Sriwinar Sriwinar","doi":"10.51179/tika.v6i02.472","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Di karenakan kurangnya informasi tentang muaythai di kabupaten bireuen dan masih menggunakan media promosi dengan brosur dan spanduk sebagai sarana publikasi sehingga kurangnya minat masyarakat terutama siswa/i SMA terhadap Muaythai. Program yang dilakukan oleh pengurus Muaythai, sifatnya dengan membagikan brosur kepada masyarakat dan siswa/i SMA untuk mengkampanyekan mengenai promosi Muaythai. Akan tetapi yang menjadi kendalanya adalah respon masyarakat dan siswa/i untuk mengenal Muaythai. Hal tersebut yang menjadi pemicu di buatnya suatu media animasi yang dikemas dalam bentuk media interaktif animasi supaya dapat menarik perhatian masyarakat dan siswa/i SMA. Maka dari itu di butuhkan sebuah video pembelajaran gerakan dasar Muaythai berbabsis animasi untuk membantu pihak team untuk mempromosikan Muaythai.","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"189 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-06-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Desain Animasi Pembelajaran Muaiythai Berbasis 3 Dimensi\",\"authors\":\"Sriwinar Sriwinar\",\"doi\":\"10.51179/tika.v6i02.472\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Di karenakan kurangnya informasi tentang muaythai di kabupaten bireuen dan masih menggunakan media promosi dengan brosur dan spanduk sebagai sarana publikasi sehingga kurangnya minat masyarakat terutama siswa/i SMA terhadap Muaythai. Program yang dilakukan oleh pengurus Muaythai, sifatnya dengan membagikan brosur kepada masyarakat dan siswa/i SMA untuk mengkampanyekan mengenai promosi Muaythai. Akan tetapi yang menjadi kendalanya adalah respon masyarakat dan siswa/i untuk mengenal Muaythai. Hal tersebut yang menjadi pemicu di buatnya suatu media animasi yang dikemas dalam bentuk media interaktif animasi supaya dapat menarik perhatian masyarakat dan siswa/i SMA. Maka dari itu di butuhkan sebuah video pembelajaran gerakan dasar Muaythai berbabsis animasi untuk membantu pihak team untuk mempromosikan Muaythai.\",\"PeriodicalId\":141239,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal TIKA\",\"volume\":\"189 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-06-23\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal TIKA\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.51179/tika.v6i02.472\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal TIKA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51179/tika.v6i02.472","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Desain Animasi Pembelajaran Muaiythai Berbasis 3 Dimensi
Di karenakan kurangnya informasi tentang muaythai di kabupaten bireuen dan masih menggunakan media promosi dengan brosur dan spanduk sebagai sarana publikasi sehingga kurangnya minat masyarakat terutama siswa/i SMA terhadap Muaythai. Program yang dilakukan oleh pengurus Muaythai, sifatnya dengan membagikan brosur kepada masyarakat dan siswa/i SMA untuk mengkampanyekan mengenai promosi Muaythai. Akan tetapi yang menjadi kendalanya adalah respon masyarakat dan siswa/i untuk mengenal Muaythai. Hal tersebut yang menjadi pemicu di buatnya suatu media animasi yang dikemas dalam bentuk media interaktif animasi supaya dapat menarik perhatian masyarakat dan siswa/i SMA. Maka dari itu di butuhkan sebuah video pembelajaran gerakan dasar Muaythai berbabsis animasi untuk membantu pihak team untuk mempromosikan Muaythai.