Ulvi Nur Rista, Manuel Vesselaldo Scipio, Dewi Ariani
{"title":"KENALI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK SECARA TEPAT","authors":"Ulvi Nur Rista, Manuel Vesselaldo Scipio, Dewi Ariani","doi":"10.52447/km.v1i2.6037","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pemberian antibiotika merupakan pengobatan utama dalam penatalaksanaan penyakit infeksi. Penggunaan antibiotik yang benar dan bijak dapat mengurangi keparahan penyakit khususnya penyakit infeksi. Sebaliknya, penggunaan yang salah dan tidak sesuai indikasi dapat menyebabkan terjadinya resistensi antibiotik. Pemahaman masyarakat tentang penggunaan antibiotik sangat penting untuk keberhasilan terapi dan menghindari kejadian resistensi. Penggunaan antibiotik secara tepat akan meningkatkan kualitas kesehatan pasien, sebaliknya penggunaan tanpa aturan akan mengakibatkan kurang efektifnya kinerja antibiotik. Metode kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan cara observasi untuk mengetahui kondisi lingkungan masyarakatnya. Target capaian dari pengabdian masyarakat ini yaitu dapat memberikan pengetahuan kepada masyarakat tentang penggunaan antibiotik yang tepat agar tidak terjadi resistensi antibiotik dan ketidaktepatan dalam penggunaan antibiotik. Kegiatan inti dimulai dengan masuk room Zoom Meeting, peserta yang mengikuti acara terdiri dari mahasiswa apoteker, mahasiswa farmasi dan masyarakat umum, pengisian link absensi, hasil pelaksanaan Pretest yang diambil pra acara sebanyak 55,55% peserta sudah mengetahui cara penggunaan antibiotic secara tepat, pemaparan materi, Sesi tanya jawab, Pelaksanaan Post-test yang diambil pasca acara sebanyak 60,86% peserta sudah mengetahui cara penggunaan antibiotik yang tepat, Kuis, Pengisian absensi ke-2, Penutup dan Sesi Dokumentasi. Kata Kunci : Antibiotik, Kepatuhan Masyarakat, Webinar Pengabdian Masyarakat","PeriodicalId":377027,"journal":{"name":"KAMI MENGABDI","volume":"16 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"KAMI MENGABDI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52447/km.v1i2.6037","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

抗生素是传染病的主要治疗方法。正确而明智地使用抗生素可以减轻疾病的严重程度,尤其是传染病。另一方面,不恰当和不适当的使用可能导致抗生素耐药性的发生。公众对抗生素的使用是治疗成功和避免出现阻力的关键。正确使用抗生素将提高患者的健康质量,而非无序使用将导致抗生素无效。这种社区奉献活动的方法是观察社区的环境。这些社区奉献的目标是向公众提供正确使用抗生素的知识,以防止抗生素的耐药性和不诚实。核心活动始于进入聊天室Zoom会议,参与者参加由学生组成的药剂师、医药学生和公众,冲锋点名,实施事前拍摄的前测的结果链接多达55,55%参与者已经知道如何正确地使用抗生素,物质接触后拍摄的问答环节,实施Post-test多达60,86%节目参与者已经知道如何正确的使用抗生素,测验第二次点名,结束语和文件会议。关键词:抗生素、社区顺从、社区奉献
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
KENALI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK SECARA TEPAT
Pemberian antibiotika merupakan pengobatan utama dalam penatalaksanaan penyakit infeksi. Penggunaan antibiotik yang benar dan bijak dapat mengurangi keparahan penyakit khususnya penyakit infeksi. Sebaliknya, penggunaan yang salah dan tidak sesuai indikasi dapat menyebabkan terjadinya resistensi antibiotik. Pemahaman masyarakat tentang penggunaan antibiotik sangat penting untuk keberhasilan terapi dan menghindari kejadian resistensi. Penggunaan antibiotik secara tepat akan meningkatkan kualitas kesehatan pasien, sebaliknya penggunaan tanpa aturan akan mengakibatkan kurang efektifnya kinerja antibiotik. Metode kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan cara observasi untuk mengetahui kondisi lingkungan masyarakatnya. Target capaian dari pengabdian masyarakat ini yaitu dapat memberikan pengetahuan kepada masyarakat tentang penggunaan antibiotik yang tepat agar tidak terjadi resistensi antibiotik dan ketidaktepatan dalam penggunaan antibiotik. Kegiatan inti dimulai dengan masuk room Zoom Meeting, peserta yang mengikuti acara terdiri dari mahasiswa apoteker, mahasiswa farmasi dan masyarakat umum, pengisian link absensi, hasil pelaksanaan Pretest yang diambil pra acara sebanyak 55,55% peserta sudah mengetahui cara penggunaan antibiotic secara tepat, pemaparan materi, Sesi tanya jawab, Pelaksanaan Post-test yang diambil pasca acara sebanyak 60,86% peserta sudah mengetahui cara penggunaan antibiotik yang tepat, Kuis, Pengisian absensi ke-2, Penutup dan Sesi Dokumentasi. Kata Kunci : Antibiotik, Kepatuhan Masyarakat, Webinar Pengabdian Masyarakat
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信