{"title":"彭嘉班性别多元化、科培美力肯·阿辛、丹·斯莱克资源、彭嘉班企业社会责任","authors":"W. S. Yuliandhari, Nike Sekariesta","doi":"10.53682/jaim.vi.7304","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji pengaruh diversitas gender, kepemilikan asing, dan slack resources terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial pada perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2017-2021. Pendekatan yang dipakai dalam penelitian ini ialah metode kuantitatif. Analisis regresi panel adalah metode analisis yang digunakan pada penelitian ini dengan bantuan software Eviews 12. Sampel diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling. Dari hasil purposive sampling diperoleh 9 data perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar BEI periode 2017-2021. Total observasi pada penelitian ini berjumlah 45 data panel. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa diversitas gender, kepemilikan asing, dan slack resources secara simultan berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial. Diversitas gender tidak berpengaruh secara parsial terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial, sedangkan kepemilikan asing dan slack resources secara parsial berpengaruh positif terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial.","PeriodicalId":371603,"journal":{"name":"Jurnal Akuntansi Manado (JAIM)","volume":"41 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Pengaruh Gender Diversity, Kepemilikan Asing, dan Slack Resources terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility\",\"authors\":\"W. S. Yuliandhari, Nike Sekariesta\",\"doi\":\"10.53682/jaim.vi.7304\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji pengaruh diversitas gender, kepemilikan asing, dan slack resources terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial pada perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2017-2021. Pendekatan yang dipakai dalam penelitian ini ialah metode kuantitatif. Analisis regresi panel adalah metode analisis yang digunakan pada penelitian ini dengan bantuan software Eviews 12. Sampel diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling. Dari hasil purposive sampling diperoleh 9 data perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar BEI periode 2017-2021. Total observasi pada penelitian ini berjumlah 45 data panel. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa diversitas gender, kepemilikan asing, dan slack resources secara simultan berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial. Diversitas gender tidak berpengaruh secara parsial terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial, sedangkan kepemilikan asing dan slack resources secara parsial berpengaruh positif terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial.\",\"PeriodicalId\":371603,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Akuntansi Manado (JAIM)\",\"volume\":\"41 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-08-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Akuntansi Manado (JAIM)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.53682/jaim.vi.7304\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Akuntansi Manado (JAIM)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53682/jaim.vi.7304","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengaruh Gender Diversity, Kepemilikan Asing, dan Slack Resources terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility
Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji pengaruh diversitas gender, kepemilikan asing, dan slack resources terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial pada perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2017-2021. Pendekatan yang dipakai dalam penelitian ini ialah metode kuantitatif. Analisis regresi panel adalah metode analisis yang digunakan pada penelitian ini dengan bantuan software Eviews 12. Sampel diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling. Dari hasil purposive sampling diperoleh 9 data perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar BEI periode 2017-2021. Total observasi pada penelitian ini berjumlah 45 data panel. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa diversitas gender, kepemilikan asing, dan slack resources secara simultan berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial. Diversitas gender tidak berpengaruh secara parsial terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial, sedangkan kepemilikan asing dan slack resources secara parsial berpengaruh positif terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial.