Khalilah Nurfadilah
{"title":"ANALISIS CLUSTER LONGITUDINAL PADA PEMBANGUNAN MANUSIA DI SULAWESI SELATAN BERBASIS GENDER","authors":"Khalilah Nurfadilah","doi":"10.24252/msa.v9i1.21180","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Disparitas capaian IPG dan IDG masih relatif tinggi antar kabupaten/kota di Sulawesi Selatan. Masalah lain yang muncul pada pembangunan manusia di Sulawesi Selatan adalah capaian IPG yang tinggi namun tingkat IPM rendah dan sebaliknya capaian IPM yang tinggi namun IPG rendah. Perlu formulasi khusus untuk menetapkan pendekatan pembangunan yang berorientasi pada kesetaraan dan keadilan gender. Salah satu solusinya adalah dengan mengklasifikasikan kabupaten/kota berdasarkan capaian IPM, IPG, dan IDG sehingga intervensi pemerintah tepat sasaran. Klasifikasi dilakukan dengan metode analisis Cluster Longitudinal dengan metode K-Means jarak Manhattan . Ruang lingkup penelitian terdiri dari 24 kabupaten/Kota di Sulawesi Selatan pada periode waktu 2010-2020. Hasil dari Calinski & Harabasz Criterion menunjukkan cluster optimum sebanyak 6 cluster . Pembahasan hasil menunjukkan bahwa daerah perkotaan di Sulawesi Selatan relatif lebih sukses dalam pembangunan manusia berbasis gender, dapat dibuktikan dengan cluster E yang beranggotakan kota Makassar, Parepare, dan Palopo dengan kategori IPM perempuan, IPG, dan IDG yang relatif tinggi dibandingkan cluster lain. Sedangkan kabupaten pada cluster C, walaupun IDG-nya relatif tinggi namun capaian IPM perempuan dan IPG relatif rendah.","PeriodicalId":429664,"journal":{"name":"Jurnal MSA ( Matematika dan Statistika serta Aplikasinya )","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal MSA ( Matematika dan Statistika serta Aplikasinya )","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24252/msa.v9i1.21180","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

南苏拉威西的两个县仍然比较高。在南苏拉威西的人类发展中出现的另一个问题是高智商低但低IPM水平高,反之高智商低。建立以平等和性别正义为导向的发展方法需要特殊的立法。解决方案之一是根据塔雅顿、IPG和IDG对区域/城市进行分类,以确保政府干预达到适当的目标。分类是通过一种分析纵向星团的方法来进行的,其方法是曼哈顿的基本空间。该研究包括2012年至2020年期间苏拉威西南部的24个地区/城市。Calinski和Harabasz Criterion的结果显示了6个集群的最佳集群。对结果的讨论表明,南苏拉威西城市地区在以性别为基础的人类发展方面相对成功,这可以从由Makassar市、Parepare和Palopo组成的具有相对较高的妇女IPM、IPG和IDG类别的星系团中得到证明。而集群C中的区域,尽管id相对较高,但女性和IPG的发病率相对较低。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
ANALISIS CLUSTER LONGITUDINAL PADA PEMBANGUNAN MANUSIA DI SULAWESI SELATAN BERBASIS GENDER
Disparitas capaian IPG dan IDG masih relatif tinggi antar kabupaten/kota di Sulawesi Selatan. Masalah lain yang muncul pada pembangunan manusia di Sulawesi Selatan adalah capaian IPG yang tinggi namun tingkat IPM rendah dan sebaliknya capaian IPM yang tinggi namun IPG rendah. Perlu formulasi khusus untuk menetapkan pendekatan pembangunan yang berorientasi pada kesetaraan dan keadilan gender. Salah satu solusinya adalah dengan mengklasifikasikan kabupaten/kota berdasarkan capaian IPM, IPG, dan IDG sehingga intervensi pemerintah tepat sasaran. Klasifikasi dilakukan dengan metode analisis Cluster Longitudinal dengan metode K-Means jarak Manhattan . Ruang lingkup penelitian terdiri dari 24 kabupaten/Kota di Sulawesi Selatan pada periode waktu 2010-2020. Hasil dari Calinski & Harabasz Criterion menunjukkan cluster optimum sebanyak 6 cluster . Pembahasan hasil menunjukkan bahwa daerah perkotaan di Sulawesi Selatan relatif lebih sukses dalam pembangunan manusia berbasis gender, dapat dibuktikan dengan cluster E yang beranggotakan kota Makassar, Parepare, dan Palopo dengan kategori IPM perempuan, IPG, dan IDG yang relatif tinggi dibandingkan cluster lain. Sedangkan kabupaten pada cluster C, walaupun IDG-nya relatif tinggi namun capaian IPM perempuan dan IPG relatif rendah.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信