{"title":"东爪哇州PMG大学通过数字激活对象DOI(数字标识符)优化科学出版物","authors":"Nourma Ulva Kumala Devi, H. Hermanto","doi":"10.36841/integritas.v6i2.2529","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kegiatan Implementasi Aktivasi Digital Object Identifier (DOI) dilatarbelakangi oleh belum optimalnya pengidentifikasian objek digital yang tersistem untuk setiap artikel yang diterbitan oleh jurnal di lingkungan Universitas PMG yang teregistrasi dalam bentuk DOI. Sehingga memiliki identitas yang unik dan setiap artikel bisa terhubung dalam link of citattion. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi mempermudah mengenali metadata pengelolaan sumber daya digital terutama hak cipta dan kekayaan intelektual (KI) pada artikel jurnal serta sebagai salah satu syarat untuk akreditasi jurnal ilmiah. Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari secara luring di Universitas PMG. Metode yang digunakan dengan memberikan pelatihan langsung mengimplementasikan aktifasi DOI pada operating journal system (OJS) disetiap pengelola jurnal serta membagikan pre test dan post test untuk mengetahui keberhasilan dari kegiatan ini melalui google form. Hasil kegiatan menunjukan bahwa kegiatan ini bermanfaat bagi penulis dan pengelola jurnal agar mudah teridentifikasi originalitas karya ilmiah tersebut dan membantu pengelolaan sumber daya digital dalam bentuk teks. Oleh karena itu, kegiatan ini juga membantu mengoptimalkan fungsi sistem jurnal sebagai salah satu persyaratan jurnal terakreditasi. ","PeriodicalId":117365,"journal":{"name":"INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian","volume":"18 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"OPTIMALISASI PUBLIKASI KARYA ILMIAH MELALUI OBJEK DIGITAL AKTIVASI DOI (DIGITAL OBJECT IDENTIFIER) DI UNIVERSITAS PMG JAWA TIMUR\",\"authors\":\"Nourma Ulva Kumala Devi, H. Hermanto\",\"doi\":\"10.36841/integritas.v6i2.2529\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Kegiatan Implementasi Aktivasi Digital Object Identifier (DOI) dilatarbelakangi oleh belum optimalnya pengidentifikasian objek digital yang tersistem untuk setiap artikel yang diterbitan oleh jurnal di lingkungan Universitas PMG yang teregistrasi dalam bentuk DOI. Sehingga memiliki identitas yang unik dan setiap artikel bisa terhubung dalam link of citattion. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi mempermudah mengenali metadata pengelolaan sumber daya digital terutama hak cipta dan kekayaan intelektual (KI) pada artikel jurnal serta sebagai salah satu syarat untuk akreditasi jurnal ilmiah. Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari secara luring di Universitas PMG. Metode yang digunakan dengan memberikan pelatihan langsung mengimplementasikan aktifasi DOI pada operating journal system (OJS) disetiap pengelola jurnal serta membagikan pre test dan post test untuk mengetahui keberhasilan dari kegiatan ini melalui google form. Hasil kegiatan menunjukan bahwa kegiatan ini bermanfaat bagi penulis dan pengelola jurnal agar mudah teridentifikasi originalitas karya ilmiah tersebut dan membantu pengelolaan sumber daya digital dalam bentuk teks. Oleh karena itu, kegiatan ini juga membantu mengoptimalkan fungsi sistem jurnal sebagai salah satu persyaratan jurnal terakreditasi. \",\"PeriodicalId\":117365,\"journal\":{\"name\":\"INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian\",\"volume\":\"18 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-12-27\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.36841/integritas.v6i2.2529\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36841/integritas.v6i2.2529","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
OPTIMALISASI PUBLIKASI KARYA ILMIAH MELALUI OBJEK DIGITAL AKTIVASI DOI (DIGITAL OBJECT IDENTIFIER) DI UNIVERSITAS PMG JAWA TIMUR
Kegiatan Implementasi Aktivasi Digital Object Identifier (DOI) dilatarbelakangi oleh belum optimalnya pengidentifikasian objek digital yang tersistem untuk setiap artikel yang diterbitan oleh jurnal di lingkungan Universitas PMG yang teregistrasi dalam bentuk DOI. Sehingga memiliki identitas yang unik dan setiap artikel bisa terhubung dalam link of citattion. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi mempermudah mengenali metadata pengelolaan sumber daya digital terutama hak cipta dan kekayaan intelektual (KI) pada artikel jurnal serta sebagai salah satu syarat untuk akreditasi jurnal ilmiah. Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari secara luring di Universitas PMG. Metode yang digunakan dengan memberikan pelatihan langsung mengimplementasikan aktifasi DOI pada operating journal system (OJS) disetiap pengelola jurnal serta membagikan pre test dan post test untuk mengetahui keberhasilan dari kegiatan ini melalui google form. Hasil kegiatan menunjukan bahwa kegiatan ini bermanfaat bagi penulis dan pengelola jurnal agar mudah teridentifikasi originalitas karya ilmiah tersebut dan membantu pengelolaan sumber daya digital dalam bentuk teks. Oleh karena itu, kegiatan ini juga membantu mengoptimalkan fungsi sistem jurnal sebagai salah satu persyaratan jurnal terakreditasi.