{"title":"Sosialisasi Penerapan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia dalam Forum Ustaz dan Ustazah Kecamatan Banjarmasin Timur","authors":"Jamiatul Hamidah, Akhmad Syakir","doi":"10.32503/cendekia.v3i1.1593","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dilaksanakan kegiatan sosialisasi ini adalah untuk memberikan pelatihan kepada para ustaz/ustazah tentang kaidah Bahasa Indonesia dan tata bahasa baku dan untuk meningkatkan kompetensi kebahasaan para ustaz/ustazah. Manfaat yang diharapkan dari kegiatan ini adalah meningkatkan pengetahuan atau wawasan para ustaz/ustazah terhadap kaidah bahasa Indonesia, meningkatkan pemahaman terhadap unsur serapan, serta menghindari kesalahan penulisan kosa kata bahasa Indonesia. Metode kegiatan sosialisasi ini adalah dengan ceramah, menyampaikan kaidah dan pedoman umum Bahasa Indonesia. Kegiatan dilaksanakan dalam satu hari, dengan sasaran para pengajar TPA yang tergabung dalam Forum Ustaz dan Ustazah Kecamatan Banjarmasin Timur. Kegiatan dilaksanakan di TPA Unit 201 Darul Mu’minin, yang beralamat di Jalan Pramuka Komplek Kenanga (Cinta Puri) RT.07 Banjarmasin Timur, Kalimantan Selatan. Jumlah peserta yang hadir sebanyak 211 orang dari 39 Unit TPA yang tersebar di Kecamatan Banjarmasin Timur. Hasil kegiatan sosialisasi Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia kepada Forum Ustaz-ustazah Se-Banjarmasin Timur adalah meningkatnya kompetensi dan pengetahuan ustaz-ustazah terhadap pedoman dan kaidah Bahasa Indonesia.","PeriodicalId":184763,"journal":{"name":"Cendekia : Jurnal Pengabdian Masyarakat","volume":"77 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-06-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Cendekia : Jurnal Pengabdian Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32503/cendekia.v3i1.1593","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
开展这些社交活动的目的是为ustaz/ustazah提供有关印尼语规则和原始语法的培训,并提高ustaz/ustazah的语言能力。这项活动的预期好处是增加utaz /ustazah对印尼语规则的知识或洞察力,增加对吸收元素的理解,并避免写错英语词汇。这种社交活动的方法是演讲,传达印度尼西亚语的共同规则和指导方针。活动是在一天内完成的,TPA教师的目标是聚集在乌斯塔兹和乌斯塔扎亚省东部。行动在TPA ' s 201单元Mu 'minin进行。共有211人参加了分布在班雅尔马辛街39个TPA单位的比赛。东文论坛(Ustaz-ustazah Se-Banjarmasin)常见的印尼语拼写社会化活动的结果是,教师对印尼语指导方针和规范的能力和知识得到了提高。
Sosialisasi Penerapan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia dalam Forum Ustaz dan Ustazah Kecamatan Banjarmasin Timur
Tujuan dilaksanakan kegiatan sosialisasi ini adalah untuk memberikan pelatihan kepada para ustaz/ustazah tentang kaidah Bahasa Indonesia dan tata bahasa baku dan untuk meningkatkan kompetensi kebahasaan para ustaz/ustazah. Manfaat yang diharapkan dari kegiatan ini adalah meningkatkan pengetahuan atau wawasan para ustaz/ustazah terhadap kaidah bahasa Indonesia, meningkatkan pemahaman terhadap unsur serapan, serta menghindari kesalahan penulisan kosa kata bahasa Indonesia. Metode kegiatan sosialisasi ini adalah dengan ceramah, menyampaikan kaidah dan pedoman umum Bahasa Indonesia. Kegiatan dilaksanakan dalam satu hari, dengan sasaran para pengajar TPA yang tergabung dalam Forum Ustaz dan Ustazah Kecamatan Banjarmasin Timur. Kegiatan dilaksanakan di TPA Unit 201 Darul Mu’minin, yang beralamat di Jalan Pramuka Komplek Kenanga (Cinta Puri) RT.07 Banjarmasin Timur, Kalimantan Selatan. Jumlah peserta yang hadir sebanyak 211 orang dari 39 Unit TPA yang tersebar di Kecamatan Banjarmasin Timur. Hasil kegiatan sosialisasi Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia kepada Forum Ustaz-ustazah Se-Banjarmasin Timur adalah meningkatnya kompetensi dan pengetahuan ustaz-ustazah terhadap pedoman dan kaidah Bahasa Indonesia.