{"title":"PERANCANGAN BRAND ACTIVATION UNTUK STARTR BRANDING BESERTA MEDIA PROMOSINYA UNTUK MENINGKATKAN BRAND AWARENESS","authors":"Celine Thang, Rendy Iswanto","doi":"10.37715/vicidi.v13i1.3948","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Startr merupakan bisnis branding baru yang khusus melayani UMKM dengan menawarkan jasa brand identity, packaging dan sosial media management. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana cara merancang brand activation yang efektif dan serta media promosi yang tepat untuk meningkatkan brand awareness Startr. Metode penelitian yang digunakan adalah menelusuri data sekunder berupa buku dan jurnal, serta pendekatan kuantitatif dan kualitatif dengan mewawancarai expert dan extreme user dan menyebarkan survei kepada pelaku UMKM. Hasil dari penelitian tersebut menunjukkan bahwa rangkaian brand activation dan media promosi yang telah dirancang untuk Startr sudah cukup efektif dan mudah dipahami oleh target audiens.","PeriodicalId":192332,"journal":{"name":"Jurnal VICIDI","volume":"45 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal VICIDI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37715/vicidi.v13i1.3948","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PERANCANGAN BRAND ACTIVATION UNTUK STARTR BRANDING BESERTA MEDIA PROMOSINYA UNTUK MENINGKATKAN BRAND AWARENESS
Startr merupakan bisnis branding baru yang khusus melayani UMKM dengan menawarkan jasa brand identity, packaging dan sosial media management. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana cara merancang brand activation yang efektif dan serta media promosi yang tepat untuk meningkatkan brand awareness Startr. Metode penelitian yang digunakan adalah menelusuri data sekunder berupa buku dan jurnal, serta pendekatan kuantitatif dan kualitatif dengan mewawancarai expert dan extreme user dan menyebarkan survei kepada pelaku UMKM. Hasil dari penelitian tersebut menunjukkan bahwa rangkaian brand activation dan media promosi yang telah dirancang untuk Startr sudah cukup efektif dan mudah dipahami oleh target audiens.