Ammar Ammar, Yosua Setyawan Soekamto
{"title":"Pembuatan Sistem Rekap Penjualan Daster dan Mukena YashCollection di Marketplace untuk Pendukung Market Basket Analysis","authors":"Ammar Ammar, Yosua Setyawan Soekamto","doi":"10.37823/insight.v5i1.237","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Toko YashCollection merupakan salah satu perusahaan kecil dan menengah (UKM) yang bergerak di bidang penjualan daster dan mukena. Saat ini, toko YashCollection aktif berjualan di salah satu platform E-Commerce ternama yaitu Shopee. Semua proses pembuatan laporan, mulai dari pencatatan produk, pengecekan produk dan analisa produk yang akan dijual bersamaan masih dilakukan secara manual. Proses ini menyebabkan penentuan produk dan pengemasan produk menjadi lebih lama. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka dilakukan penelitian “Pembuatan Sistem Rekap Penjualan Daster dan Mukena YashCollection di Marketplace untuk Pendukung Market Basket Analysis”. Rancang bangun dibuat pada platform smartphone iOS agar proses untuk penentuan promosi dan pengemasan produk menjadi lebih cepat. Pada penelitian ini juga dibuat fitur tambahan market basket analysis yang bertujuan untuk membantu proses pendukung keputusan manajemen, khususnya untuk media promosi. Metode rancang bangun menggunakan incremental model yaitu dengan prototyping, dan pemodelannya menggunakan unified model language (UML). Algoritma yang digunakan untuk market basket analysis adalah algoritma Apriori. Tujuan lainnya dari penelitian ini adalah untuk membantu pemilik toko YashCollection melakukan pengelompokan produk yang akan dikirim pada hari itu sekaligus juga rekapilutasi perhitungan pendapatan beserta potongan pajak. Hasil dari penelitian pada pemilik toko YashCollection dapat disimpulkan bahwa dengan adanya aplikasi pengelompokan produk dan market basket analysis ini dapat mempermudah pemilik toko untuk melakukan rekapitulasi dan keputusan penjualan. Pemilik toko dengan mudah melihat rekapitulasi pendapatan dan mensortir produk-produk yang harus dikemas, selain itu market basket analysis juga dapat membantu penentuan produk yang mana saja yang dijual bersamaan sehingga meningkatkan omset penjualan.","PeriodicalId":273538,"journal":{"name":"Journal of Information System,Graphics, Hospitality and Technology","volume":"63 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Information System,Graphics, Hospitality and Technology","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37823/insight.v5i1.237","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

摘要

YashCollection是一家中小企业,专门从事达斯特和木基纳的销售。目前,YashCollection商店正在位于Shopee E-Commerce的主要社交平台上活动销售。所有制作报告的过程,从产品日志、产品检查和产品分析,这些产品将在同一时间销售。这一过程导致了产品的识别和包装变得更持久。根据这些问题,然后做研究”生产系统回顾一下销售睡衣Mukena YashCollection Marketplace的篮球市场分析的支持者”。iOS智能手机平台上进行了设计,使推广和包装的过程更快。该研究还创建了市场分析的额外功能,旨在帮助支持管理决策的进程,特别是推广媒体。设计方法使用原语的增量模型,使用统一的语言模式(UML)。用于市场分析的算法是杏分析算法。这项研究的另一个目的是帮助YashCollection商店的老板对当天发货的产品进行分类,以及对收入和税收减免的计算。对YashCollection店主的研究得出的结论是,通过对产品分组和市场分析的应用,分析可能会使店主更容易做出销售决定和分析。此外,分析市场分析还可以帮助确定哪些产品同时销售,从而提高销售营业额。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Pembuatan Sistem Rekap Penjualan Daster dan Mukena YashCollection di Marketplace untuk Pendukung Market Basket Analysis
Toko YashCollection merupakan salah satu perusahaan kecil dan menengah (UKM) yang bergerak di bidang penjualan daster dan mukena. Saat ini, toko YashCollection aktif berjualan di salah satu platform E-Commerce ternama yaitu Shopee. Semua proses pembuatan laporan, mulai dari pencatatan produk, pengecekan produk dan analisa produk yang akan dijual bersamaan masih dilakukan secara manual. Proses ini menyebabkan penentuan produk dan pengemasan produk menjadi lebih lama. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka dilakukan penelitian “Pembuatan Sistem Rekap Penjualan Daster dan Mukena YashCollection di Marketplace untuk Pendukung Market Basket Analysis”. Rancang bangun dibuat pada platform smartphone iOS agar proses untuk penentuan promosi dan pengemasan produk menjadi lebih cepat. Pada penelitian ini juga dibuat fitur tambahan market basket analysis yang bertujuan untuk membantu proses pendukung keputusan manajemen, khususnya untuk media promosi. Metode rancang bangun menggunakan incremental model yaitu dengan prototyping, dan pemodelannya menggunakan unified model language (UML). Algoritma yang digunakan untuk market basket analysis adalah algoritma Apriori. Tujuan lainnya dari penelitian ini adalah untuk membantu pemilik toko YashCollection melakukan pengelompokan produk yang akan dikirim pada hari itu sekaligus juga rekapilutasi perhitungan pendapatan beserta potongan pajak. Hasil dari penelitian pada pemilik toko YashCollection dapat disimpulkan bahwa dengan adanya aplikasi pengelompokan produk dan market basket analysis ini dapat mempermudah pemilik toko untuk melakukan rekapitulasi dan keputusan penjualan. Pemilik toko dengan mudah melihat rekapitulasi pendapatan dan mensortir produk-produk yang harus dikemas, selain itu market basket analysis juga dapat membantu penentuan produk yang mana saja yang dijual bersamaan sehingga meningkatkan omset penjualan.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信