{"title":"使用风险投资、良好的企业、Earning和资本来衡量银行的健康水平","authors":"Arifin Tawang, Rizka Yunika Ramly, E. Rahman","doi":"10.37888/bjrm.v5i1.319","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan pada PT. Bank Central Asia, Tbk pada tahun 2016-2020 dengan menggunakan metode RGEC (Risk Profile, Good Corporate Governance, Earning, dan Capital). Penelitian ini penting karena kesehatan bank merupakan indikator kinerja bank. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif pada laporan keuangan PT. Bank Central Asia. Teknik pengumpulan data yag digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif berdasarkan metode RGEC sesuai dengan peraturan bank Indonesia. Secara keseluruhan, hasil analisis menunjukkan bahwa tingkat kesehatan PT. Bank Central Asi, Tbk pada tahun 2016-2020 berdasarkan metode RGEC sangat sehat. Faktor risk profile yang diukur dengan rasio NPL dan LDR yang menunjukkan pengelolaan risiko yang telah dilaksanakan dengan baik. Faktor good corporate governance menunjukkan bahwa PT. Bank Central Asia, Tbk sudah menerapkan tata kelola perusahaan dengan baik. Faktor earning yang diukur dengan ROA dan NIM menunjukkan hasil yang sangat baik. Faktor capital yang diukur dengan rasio CAR yang menunjukkan hasil yang sangat baik. \n \nKata kunci: Kesehatan Bank, Risk Profile, Good Corporate Govenance, Earning, Capital \n ","PeriodicalId":415850,"journal":{"name":"Bongaya Journal for Research in Management (BJRM)","volume":"28 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Pengukuran Tingkat Kesehatan Bank Menggunakan Metode Risk Profile, Good Corporate Govennce, Earning, dan Capital\",\"authors\":\"Arifin Tawang, Rizka Yunika Ramly, E. Rahman\",\"doi\":\"10.37888/bjrm.v5i1.319\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan pada PT. Bank Central Asia, Tbk pada tahun 2016-2020 dengan menggunakan metode RGEC (Risk Profile, Good Corporate Governance, Earning, dan Capital). Penelitian ini penting karena kesehatan bank merupakan indikator kinerja bank. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif pada laporan keuangan PT. Bank Central Asia. Teknik pengumpulan data yag digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif berdasarkan metode RGEC sesuai dengan peraturan bank Indonesia. Secara keseluruhan, hasil analisis menunjukkan bahwa tingkat kesehatan PT. Bank Central Asi, Tbk pada tahun 2016-2020 berdasarkan metode RGEC sangat sehat. Faktor risk profile yang diukur dengan rasio NPL dan LDR yang menunjukkan pengelolaan risiko yang telah dilaksanakan dengan baik. Faktor good corporate governance menunjukkan bahwa PT. Bank Central Asia, Tbk sudah menerapkan tata kelola perusahaan dengan baik. Faktor earning yang diukur dengan ROA dan NIM menunjukkan hasil yang sangat baik. Faktor capital yang diukur dengan rasio CAR yang menunjukkan hasil yang sangat baik. \\n \\nKata kunci: Kesehatan Bank, Risk Profile, Good Corporate Govenance, Earning, Capital \\n \",\"PeriodicalId\":415850,\"journal\":{\"name\":\"Bongaya Journal for Research in Management (BJRM)\",\"volume\":\"28 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-04-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Bongaya Journal for Research in Management (BJRM)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.37888/bjrm.v5i1.319\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Bongaya Journal for Research in Management (BJRM)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37888/bjrm.v5i1.319","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
这项研究的目标是利用RGEC(风险投资、良好的公司管理、Earning和资本)的方法,于2016-2020年确定中央亚洲银行Tbk的健康水平。这项研究很重要,因为银行的健康是银行绩效指标。本研究采用的研究类型是一种与中央亚洲银行财务报表定量方法相关的描述性研究。研究中使用的数据收集技术是文献。所使用的数据分析技术是根据印尼银行的规则对RGEC方法进行的描述性分析。分析结果显示,2014 -2020年PT中央Asi银行Tbk的健康水平非常健康。风险因素是用NPL和LDR比率来衡量的,这些比例表明了已经实施的风险管理。良好的公司治理因素表明,中央亚洲银行的Tbk已经实现了良好的公司治理。用ROA和NIM测量的earning因子显示出了很好的结果。资本因素是用汽车比例来衡量的,结果非常好。关键词:银行健康,风险投资,良好的公司Govenance, Earning, Capital
Pengukuran Tingkat Kesehatan Bank Menggunakan Metode Risk Profile, Good Corporate Govennce, Earning, dan Capital
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan pada PT. Bank Central Asia, Tbk pada tahun 2016-2020 dengan menggunakan metode RGEC (Risk Profile, Good Corporate Governance, Earning, dan Capital). Penelitian ini penting karena kesehatan bank merupakan indikator kinerja bank. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif pada laporan keuangan PT. Bank Central Asia. Teknik pengumpulan data yag digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif berdasarkan metode RGEC sesuai dengan peraturan bank Indonesia. Secara keseluruhan, hasil analisis menunjukkan bahwa tingkat kesehatan PT. Bank Central Asi, Tbk pada tahun 2016-2020 berdasarkan metode RGEC sangat sehat. Faktor risk profile yang diukur dengan rasio NPL dan LDR yang menunjukkan pengelolaan risiko yang telah dilaksanakan dengan baik. Faktor good corporate governance menunjukkan bahwa PT. Bank Central Asia, Tbk sudah menerapkan tata kelola perusahaan dengan baik. Faktor earning yang diukur dengan ROA dan NIM menunjukkan hasil yang sangat baik. Faktor capital yang diukur dengan rasio CAR yang menunjukkan hasil yang sangat baik.
Kata kunci: Kesehatan Bank, Risk Profile, Good Corporate Govenance, Earning, Capital