{"title":"使用MDA方法设计一款带有RPG的红血球识别教学游戏","authors":"Iman Muhdi, Rezki Yuniarti, Agus Komarudin","doi":"10.36595/jire.v6i1.817","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu masalah dalam suatu pembelajaran adalah cara penyampaian yang umumnya dilakukan dengan pemaparan materi dan tanya jawab masih membuat sebagian siswa tidak memahami apa yang dipelajarinya. Game Edukasi merupakan salah satu strategi yang dapat dibangun sebagai media pembelajaran baru untuk menarik minat siswa dalam semangat belajar. Konsep pemahaman siswa dalam ilmu biologi khususnya pembahasan peredaran sel darah merah pada manusia masih tergolong kurang dipahami. Pada penelitian ini dibangun sebuah game bergenre Role-playing game (RPG) yang membahas materi peredaran sel darah merah dalam rangka meningkatkan pemahaman terhadap materi tersebut. Perancangan game ini menggunakan framework Mechanics, Dynamics, Aesthetics (MDA) dengan tujuan lebih menonjolkan sisi edukasinya tanpa mengurangi keseruan gameplay gamenya. Penerapan framework MDA pada pengembangan game edukasi untuk meningkatkan pemahaman materi terbukti diterima dengan baik oleh siswa dan berhasil mengembangkan experience dalam minat gameplay. Hal tersebut didapatkan melalui pengujian dengan hasil aspek pemahaman materi meningkat sebesar 14.23%, dari sebelumnya 72.47% menjadi 86.70% dan hasil aspek experience user dalam minat gameplay juga meningkat sebesar 6.87% dari sebelumnya 85.40% menjadi 92.27%.","PeriodicalId":367275,"journal":{"name":"Jurnal Informatika dan Rekayasa Elektronik","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"DESAIN GAME EDUKASI PENGENALAN PEREDARAN SEL DARAH MERAH DENGAN GENRE RPG MENGGUNAKAN PENDEKATAN MDA\",\"authors\":\"Iman Muhdi, Rezki Yuniarti, Agus Komarudin\",\"doi\":\"10.36595/jire.v6i1.817\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Salah satu masalah dalam suatu pembelajaran adalah cara penyampaian yang umumnya dilakukan dengan pemaparan materi dan tanya jawab masih membuat sebagian siswa tidak memahami apa yang dipelajarinya. Game Edukasi merupakan salah satu strategi yang dapat dibangun sebagai media pembelajaran baru untuk menarik minat siswa dalam semangat belajar. Konsep pemahaman siswa dalam ilmu biologi khususnya pembahasan peredaran sel darah merah pada manusia masih tergolong kurang dipahami. Pada penelitian ini dibangun sebuah game bergenre Role-playing game (RPG) yang membahas materi peredaran sel darah merah dalam rangka meningkatkan pemahaman terhadap materi tersebut. Perancangan game ini menggunakan framework Mechanics, Dynamics, Aesthetics (MDA) dengan tujuan lebih menonjolkan sisi edukasinya tanpa mengurangi keseruan gameplay gamenya. Penerapan framework MDA pada pengembangan game edukasi untuk meningkatkan pemahaman materi terbukti diterima dengan baik oleh siswa dan berhasil mengembangkan experience dalam minat gameplay. Hal tersebut didapatkan melalui pengujian dengan hasil aspek pemahaman materi meningkat sebesar 14.23%, dari sebelumnya 72.47% menjadi 86.70% dan hasil aspek experience user dalam minat gameplay juga meningkat sebesar 6.87% dari sebelumnya 85.40% menjadi 92.27%.\",\"PeriodicalId\":367275,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Informatika dan Rekayasa Elektronik\",\"volume\":\"30 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-04-19\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Informatika dan Rekayasa Elektronik\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.36595/jire.v6i1.817\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Informatika dan Rekayasa Elektronik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36595/jire.v6i1.817","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
DESAIN GAME EDUKASI PENGENALAN PEREDARAN SEL DARAH MERAH DENGAN GENRE RPG MENGGUNAKAN PENDEKATAN MDA
Salah satu masalah dalam suatu pembelajaran adalah cara penyampaian yang umumnya dilakukan dengan pemaparan materi dan tanya jawab masih membuat sebagian siswa tidak memahami apa yang dipelajarinya. Game Edukasi merupakan salah satu strategi yang dapat dibangun sebagai media pembelajaran baru untuk menarik minat siswa dalam semangat belajar. Konsep pemahaman siswa dalam ilmu biologi khususnya pembahasan peredaran sel darah merah pada manusia masih tergolong kurang dipahami. Pada penelitian ini dibangun sebuah game bergenre Role-playing game (RPG) yang membahas materi peredaran sel darah merah dalam rangka meningkatkan pemahaman terhadap materi tersebut. Perancangan game ini menggunakan framework Mechanics, Dynamics, Aesthetics (MDA) dengan tujuan lebih menonjolkan sisi edukasinya tanpa mengurangi keseruan gameplay gamenya. Penerapan framework MDA pada pengembangan game edukasi untuk meningkatkan pemahaman materi terbukti diterima dengan baik oleh siswa dan berhasil mengembangkan experience dalam minat gameplay. Hal tersebut didapatkan melalui pengujian dengan hasil aspek pemahaman materi meningkat sebesar 14.23%, dari sebelumnya 72.47% menjadi 86.70% dan hasil aspek experience user dalam minat gameplay juga meningkat sebesar 6.87% dari sebelumnya 85.40% menjadi 92.27%.