{"title":"PENERAPAN MODEL GAME BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR AKIDAH AKHLAK DI MADRASAH TSANAWIYAH","authors":"Nur Asiah Safitri, Junaid","doi":"10.30631/ies.v2i1.65","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nTujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Akidah Akhlak dengan menggunakan Model Game Based Learning di kelas VII MTs Negeri 2 Muaro Jambi. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII di Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Muaro Jambi, sedangkan objek penelitian adalah penerapan pembelajaran Akidah Akhlak dengan menggunakan model Game Based Learning, untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada materi akhlak Terpuji. Berdasarkan hasil penelitian MTs Negeri 2 Muaro jambi menggunakan model Game Based Learning ini dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam proses pembelajaran akidah Akhlak. Dari seluruh kegiatan penelitian tindakan kelas (PTK) kelas VII MTs Negeri 2 Muaro Jambi pada pokok bahasan Akhlak Terpuji dapat disimpulkan bahwa penerapan pembelajaran Model Game Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar Akidak Akhlak siswa kelas VII MTs Negeri 2 Muaro Jambi sampai tuntas 91,17%, dengan menggunakan Model Game Based Learning. Hasil belajar menggunakan Model Game Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa yang di tandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa dalam setiap siklus, yaitu pra siklus (23,52%), siklus I (44,11%), siklus II (64,70%), dan siklus III (91,17%) dengan nilai rata-rata pada pra siklus adalah 23,52%, siklus I adalah 44,11%, siklus II 64,70% dan siklus III adalah 91,17%, dengan demikian, dapat dikatakan bahwa penggunaan Model Game Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa MTs Negeri 2 Muaro Jambi pada mata pelajaran Akidah Akhlak. \n \nKata Kunci: Metode Game Based Learning, hasil belajar, Akidah Akhlak.","PeriodicalId":328485,"journal":{"name":"Islamic Education Studies : an Indonesia Journal","volume":"71 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Islamic Education Studies : an Indonesia Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30631/ies.v2i1.65","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
本研究的目的是通过使用美国7年级Muaro Jambi的基于游戏学习模式来提高学生在课堂上的学习成绩。本研究是课堂行动研究。本研究对象是马德拉斯Tsanawiyah Negeri 2 Muaro Jambi的七年级学生,而研究对象是使用基于学习模式的游戏模型来提高学生在性方面的学习成绩。根据MTs国家2 Muaro jambi研究结果,使用这种基于基础学习游戏模型可以提高学生在学习过程中的学习成绩。整个研究活动的行动(PTK) VII MTs国家2年级Muaro道德主题值得称赞的占比可以推断应用基于游戏的学习模型可以提高学习七年级学生的道德Akidak MTs留学结果2 Muaro Jambi直到完成91,17%,用基于游戏的学习模型。学习结果使用基于游戏的学习模型可以提高学生的学习结果的标记中增强学生ketuntasan预(23,52%)周期,每个周期,即一世(44,11%),二世(64,70%循环周期),三世(91,17%)周期的平均成绩是23,52%周期前,我是44,11%周期,II 64,70%和III是91,17%周期循环,从而可以说,基于学习的游戏模型可以提高学生在课堂上的MTs 2 Muaro Jambi的学习成绩。关键词:一种基于学习的游戏方法,一种学习结果,一条指导方针。
PENERAPAN MODEL GAME BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR AKIDAH AKHLAK DI MADRASAH TSANAWIYAH
ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Akidah Akhlak dengan menggunakan Model Game Based Learning di kelas VII MTs Negeri 2 Muaro Jambi. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII di Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Muaro Jambi, sedangkan objek penelitian adalah penerapan pembelajaran Akidah Akhlak dengan menggunakan model Game Based Learning, untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada materi akhlak Terpuji. Berdasarkan hasil penelitian MTs Negeri 2 Muaro jambi menggunakan model Game Based Learning ini dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam proses pembelajaran akidah Akhlak. Dari seluruh kegiatan penelitian tindakan kelas (PTK) kelas VII MTs Negeri 2 Muaro Jambi pada pokok bahasan Akhlak Terpuji dapat disimpulkan bahwa penerapan pembelajaran Model Game Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar Akidak Akhlak siswa kelas VII MTs Negeri 2 Muaro Jambi sampai tuntas 91,17%, dengan menggunakan Model Game Based Learning. Hasil belajar menggunakan Model Game Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa yang di tandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa dalam setiap siklus, yaitu pra siklus (23,52%), siklus I (44,11%), siklus II (64,70%), dan siklus III (91,17%) dengan nilai rata-rata pada pra siklus adalah 23,52%, siklus I adalah 44,11%, siklus II 64,70% dan siklus III adalah 91,17%, dengan demikian, dapat dikatakan bahwa penggunaan Model Game Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa MTs Negeri 2 Muaro Jambi pada mata pelajaran Akidah Akhlak.
Kata Kunci: Metode Game Based Learning, hasil belajar, Akidah Akhlak.