N. Saragih
{"title":"Pengaruh Ability Dan Minat Terhadap Locus Of Control Pegawai Pada PT. Jasa Marga Persero Tbk Cabang Belmera Medan","authors":"N. Saragih","doi":"10.22303/accumulated.4.1.2022.56-69","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Menghadapi situasi arus globalisasi tiap-tiap organisasi diharuskan untuk selalu dapat menaikkan tingkat kinerja bisnisnya dengan sistem manajemen yang qualified. Bentuk dari upaya-upaya yang dijalankan guna mewujudkan hal tersebut adalah dengan menggunakan jasa-jasa pekerja seminimal-minimalnya dengan tingkat kemampuan baik secara softskill maupun hardskill guna memperoleh output maksimal dan dapat mengikuti apa yang direncanakan organisasi. Sebagaimana diketahui bahwa pekerja atau sumber daya manusia memiliki peran penting dalam organisasi, sebab lewat tangan sumber daya manusia persaingan bisnis dapat berjalan sebagaimana mestinya. Competitive strength hanya berasal dari sumber daya yang berqualified, maka kondisi ini mengharuskan organisasi untuk dapat memonitoring segala jenis aspek yang berguna dalam mendorong kemampuan dan minat para pegawainya untuk dapat meningkatkan locus of control pada masing-masing pegawainya. Adapun pada penelitian yang dilaksanakan ini jumlah yang menjadi populasi yaitu sebanyak 176 pegawai dan dirampingkan menjadi sampel sebanyak 122. Metode yang digunakan dalam menganalisis yaitu regresi linier berganda. Kesimpulan akhir yang diperoleh dalam penelitian yaitu baik secara parsial dan simultan ability dan minat berpengaruh positif dan signifikan terhadap locus of control. Dengan koefisien determinasi sebesar 56 % peran ability dan minat mampu mempengaruhi locus of control.","PeriodicalId":375023,"journal":{"name":"Accumulated Journal (Accounting and Management Research Edition)","volume":"50 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Accumulated Journal (Accounting and Management Research Edition)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22303/accumulated.4.1.2022.56-69","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

摘要

面对当前的全球化形势,每一个组织都必须始终能够通过适当的管理系统提高其业务绩效。为实现这一目标所作的努力的一种形式是使用其最低水平的最低服务,即软技能和硬技能,以获得最大的产出,并能够遵循该组织的计划。众所周知,工人或资源在组织中扮演着重要的角色,因为通过人力资源的手中,商业竞争可以正常进行。竞争权力仅来自于有资格的资源,因此该条件要求该组织能够监控所有有用的方面,以促进其员工的能力和兴趣,以增加其个别员工的控制权。至于这项进行的研究,人口176名员工,样本总数为122人。分析多元线性回归的方法。研究得出的结论是,部分的、同时的能力和兴趣对轨迹具有积极和显著的影响。具有56%的决心效率,这种能力和兴趣能够影响控制的轨迹。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Pengaruh Ability Dan Minat Terhadap Locus Of Control Pegawai Pada PT. Jasa Marga Persero Tbk Cabang Belmera Medan
Menghadapi situasi arus globalisasi tiap-tiap organisasi diharuskan untuk selalu dapat menaikkan tingkat kinerja bisnisnya dengan sistem manajemen yang qualified. Bentuk dari upaya-upaya yang dijalankan guna mewujudkan hal tersebut adalah dengan menggunakan jasa-jasa pekerja seminimal-minimalnya dengan tingkat kemampuan baik secara softskill maupun hardskill guna memperoleh output maksimal dan dapat mengikuti apa yang direncanakan organisasi. Sebagaimana diketahui bahwa pekerja atau sumber daya manusia memiliki peran penting dalam organisasi, sebab lewat tangan sumber daya manusia persaingan bisnis dapat berjalan sebagaimana mestinya. Competitive strength hanya berasal dari sumber daya yang berqualified, maka kondisi ini mengharuskan organisasi untuk dapat memonitoring segala jenis aspek yang berguna dalam mendorong kemampuan dan minat para pegawainya untuk dapat meningkatkan locus of control pada masing-masing pegawainya. Adapun pada penelitian yang dilaksanakan ini jumlah yang menjadi populasi yaitu sebanyak 176 pegawai dan dirampingkan menjadi sampel sebanyak 122. Metode yang digunakan dalam menganalisis yaitu regresi linier berganda. Kesimpulan akhir yang diperoleh dalam penelitian yaitu baik secara parsial dan simultan ability dan minat berpengaruh positif dan signifikan terhadap locus of control. Dengan koefisien determinasi sebesar 56 % peran ability dan minat mampu mempengaruhi locus of control.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信