Devi Mardiyanti, Ana Indrayanti, Endang Diyah Ikasari
{"title":"Optimasi Formula Sabun Padat Antibakteri Ekstrak Etanol Buah Pare (Momordica Charantia L.) dengan Variasi Virgin Coconut Oil (VCO) dan Cocoamidopropyl Betaine","authors":"Devi Mardiyanti, Ana Indrayanti, Endang Diyah Ikasari","doi":"10.31596/CJP.V3I2.45","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu tanaman yang berpotensi sebagai antibakteri adalah buah pare. VCO mempunyai sifat mudah diabsorpsi kulit sehingga kulit menjadi lembab. Betaine digunakan dalam pembuatan sabun untuk menghasilkan busa yang melimpah. Optimasi VCO dan betaine bertujuan untuk memperoleh sabun yang lembab, menghasilkan busa banyak, dan tidak mengiritasi kulit. Tujuan penelitian ini adalah optimasi formula sabun padat ekstrak buah pare dengan variasi VCO dan betaine sehingga menghasikan sabun yang baik, tidak mengiritasi kulit, dan memiliki aktivitas antibakteri terhadap S. aureus. Optimasi menggunakan desain faktorial software Design Expert versi 10 dilakukan terhadap parameter sifat fisik yang meliputi kekerasan sabun, ketinggian busa, dan pH sabun. Uji aktivitas antibakteri metode difusi terhadap bakteri S. aureus digunakan konsentrasi 0,5% ekstrak buah pare. Formula optimum diuji iritasi dengan metode skor draize menggunakan 5 ekor kelinci jantan dengan waktu pengamatan selama 24, 48, dan 72 jam. Hasil optimasi dihasilkan VCO (7,5 gram) dan betaine (6,9 gram) dengan kriteria kekerasan (2,66 kg), ketinggian busa (8,01 cm), dan pH (9,13). Analisis T-test formula optimum hasil observasi dan prediksi tidak berbeda signifikan dengan nilai p-value 0,05. Formula optimum memiliki aktivitas antibakteri dengan diameter zona hambat sebesar 11,56 ±2,01 mm, dan memiliki indeks iritasi sebesar 0,0-0,4.","PeriodicalId":135893,"journal":{"name":"Cendekia Journal of Pharmacy","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-12-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Cendekia Journal of Pharmacy","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31596/CJP.V3I2.45","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

这种植物的抗菌潜力之一是水蜜桃。VCO具有皮肤隔离的特性,使皮肤湿润。Betaine被用来制造肥皂,产生大量的泡沫。VCO和betaine的优化目标是获得湿润的肥皂,产生大量的泡沫,而不是刺激皮肤。这项研究的目的是采用带有VCO和betaine变体的高密度果酸提取物配方的优化方法,这种方法可以产生好的肥皂,而不是刺激皮肤,对aureus有抗菌作用。采用10版分解设计设计试剂软件优化,对包括肥皂硬度、泡沫高度和肥皂pH值在内的物理性质参数进行。用于测试奥瑞斯抗菌扩散方法的抗菌活性。最佳配方通过采用5只雄性兔子的公平得分方法进行刺激测试,观察时间为24、48和72小时。优化结果根据暴力标准(7.5克)和betaine(6.9克)、泡沫高度(2.66公斤)和pH值(9.13克)产生。观察和预测的最佳t测试公式分析与p值0.05没有显著差异。大直径的最佳配方有抗菌活性区等等11.56 A±2,01毫米,有刺激0,0-0,4大小分类索引。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Optimasi Formula Sabun Padat Antibakteri Ekstrak Etanol Buah Pare (Momordica Charantia L.) dengan Variasi Virgin Coconut Oil (VCO) dan Cocoamidopropyl Betaine
Salah satu tanaman yang berpotensi sebagai antibakteri adalah buah pare. VCO mempunyai sifat mudah diabsorpsi kulit sehingga kulit menjadi lembab. Betaine digunakan dalam pembuatan sabun untuk menghasilkan busa yang melimpah. Optimasi VCO dan betaine bertujuan untuk memperoleh sabun yang lembab, menghasilkan busa banyak, dan tidak mengiritasi kulit. Tujuan penelitian ini adalah optimasi formula sabun padat ekstrak buah pare dengan variasi VCO dan betaine sehingga menghasikan sabun yang baik, tidak mengiritasi kulit, dan memiliki aktivitas antibakteri terhadap S. aureus. Optimasi menggunakan desain faktorial software Design Expert versi 10 dilakukan terhadap parameter sifat fisik yang meliputi kekerasan sabun, ketinggian busa, dan pH sabun. Uji aktivitas antibakteri metode difusi terhadap bakteri S. aureus digunakan konsentrasi 0,5% ekstrak buah pare. Formula optimum diuji iritasi dengan metode skor draize menggunakan 5 ekor kelinci jantan dengan waktu pengamatan selama 24, 48, dan 72 jam. Hasil optimasi dihasilkan VCO (7,5 gram) dan betaine (6,9 gram) dengan kriteria kekerasan (2,66 kg), ketinggian busa (8,01 cm), dan pH (9,13). Analisis T-test formula optimum hasil observasi dan prediksi tidak berbeda signifikan dengan nilai p-value 0,05. Formula optimum memiliki aktivitas antibakteri dengan diameter zona hambat sebesar 11,56 ±2,01 mm, dan memiliki indeks iritasi sebesar 0,0-0,4.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信