Syamsidar Syamsidar, Ria Wikantari, Arifuddin Akil
{"title":"STRATEGI PENGENDALIAN KAWASAN PERMUKIMAN DALAM MENDUKUNG PERKEMBANGAN WILAYAH DI KECAMATAN BARRU, KABUPATEN BARRU","authors":"Syamsidar Syamsidar, Ria Wikantari, Arifuddin Akil","doi":"10.35906/jep.v9i1.1440","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK Pertambahan penduduk menyebabkan peningkatan kegiatan pembangunan di berbagai daerah untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, baik itu pembangunan kawasan pemukiman, jaringan infrastruktur, sarana ekonomi maupun sarana sosial. Meningkatnya kegiatan pembangunan tentunya juga terkait dengan ruang yang dibutuhkan untuk melakukan kegiatan pembangunan tersebut. Kecamatan Barru merupakan ibukota kabupaten Barru yang mengalami perkembangan di seluruh bagian wilayah, baik dari segi fisik, sosial, serta ekonomi. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan permukiman serta strategi pengendalian kawasan permukiman dalam mendukung perkembangan wilayah di kecamatan Barru. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu Analitical Hirarchy Process (AHP) digunakan untuk menentukan bobot prioritas kepentingan masing-masing kriteria dari variabel yang mempengaruhi pertumbuhan permukiman dan analisis FFA (Force Field Analysis) untuk mengidentifikasi berbagai hambatan dalam mencapai suatu tujuan. Penelitian ini menunjukkan bahwa kondisi ekonomi merupakan factor yang paling berpengaruh dalam perkembangan permukiman disusul oleh kondisi infrastruktur permukiman. Strategi yang diprioritaskan dalam mengendalikan perkembangan permukiman yaitu pengendalian kondisi sosial dengan membentuk karakter masyarakat dengan meningkatkan partisipasi dan penguatan masyarakat serta pemenuhan ketersediaan ruang publik sesuai kebutuhan skala pelayanan.Kata Kunci: Pengendalian, Permukiman, Perkembangan WilayahABSTRACTPopulation growth has led to an increase in development activities in various regions to meet the needs of the community, be it the construction of residential areas, infrastructure networks, economic facilities and social facilities. The increase in development activities is of course also related to the space needed to carry out these development activities. Barru District is the capital of Barru district which is experiencing development in all parts of the region, both in terms of physical, social and economic. The purpose of this study is to determine the factors that influence the development of settlements as well as strategies for controlling settlement areas in supporting regional development in the Barru sub-district. The method used in this study namelyAnalitical Hirarchy Process (AHP) is used to determine the importance priority weight of each criterion of the variables that affect settlement growth and FFA analysis (Force Field Analysis) to identify various obstacles in achieving a goal. This study shows that economic conditions are the most influential factor in settlement development, followed by settlement infrastructure conditions. The prioritized strategy in controlling settlement development is controlling social conditions by building community character by increasing community participation and strengthening as well as fulfilling the availability of public space according to the needs of the service scale.Keyword: Control, Settlement, Regional Development","PeriodicalId":167746,"journal":{"name":"Jurnal Ekonomi Pembangunan STIE Muhammadiyah Palopo","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ekonomi Pembangunan STIE Muhammadiyah Palopo","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35906/jep.v9i1.1440","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

抽象的人口增长导致不同地区的建筑活动增加,以满足社区的需要,无论是定居点、基础设施网络、经济和社会设施网络。增加建设活动当然也与进行建设活动所需的空间有关。Barru街是该地区的首都,在身体、社会和经济上都有发展。这项研究的目的是确定影响居民区发展和支持巴鲁地区发展的居民区控制战略的因素。用于本研究的分析过程(AHP)的方法是确定影响变量生长和反变量分析的各自优先级的重要性,以确定实现目标的障碍。这项研究表明,经济状况是对定居点发展影响最大的因素,其次是定居点基础设施状况。通过改善社区参与和加强社区,以及根据服务规模的需要扩大公共空间,通过塑造社区的社会状况来控制社会状况的优先战略。关键字:控制、定居点、地方发展发展发展在不同地区与社区的需求取得联系,成为住宅区、基础设施网络、经济设施和社会设施的建设。发展活动的增加和空间的发展是相辅相成的。巴鲁区是该地区所有部分的发展,包括物理、社会和经济的发展。这项研究的目的是确定影响settlements发展的因素,这是在巴鲁亚区支持区域发展的战略。在这项研究中使用的方法这项研究表明,经济条件是settlement基础设施条件所关注的最具影响力的因素。负责控制发展的优先战略是由社区建筑参与和加强的社会条件,这是实现公共空间的需要的途径。控制,安定,区域发展
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
STRATEGI PENGENDALIAN KAWASAN PERMUKIMAN DALAM MENDUKUNG PERKEMBANGAN WILAYAH DI KECAMATAN BARRU, KABUPATEN BARRU
ABSTRAK Pertambahan penduduk menyebabkan peningkatan kegiatan pembangunan di berbagai daerah untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, baik itu pembangunan kawasan pemukiman, jaringan infrastruktur, sarana ekonomi maupun sarana sosial. Meningkatnya kegiatan pembangunan tentunya juga terkait dengan ruang yang dibutuhkan untuk melakukan kegiatan pembangunan tersebut. Kecamatan Barru merupakan ibukota kabupaten Barru yang mengalami perkembangan di seluruh bagian wilayah, baik dari segi fisik, sosial, serta ekonomi. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan permukiman serta strategi pengendalian kawasan permukiman dalam mendukung perkembangan wilayah di kecamatan Barru. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu Analitical Hirarchy Process (AHP) digunakan untuk menentukan bobot prioritas kepentingan masing-masing kriteria dari variabel yang mempengaruhi pertumbuhan permukiman dan analisis FFA (Force Field Analysis) untuk mengidentifikasi berbagai hambatan dalam mencapai suatu tujuan. Penelitian ini menunjukkan bahwa kondisi ekonomi merupakan factor yang paling berpengaruh dalam perkembangan permukiman disusul oleh kondisi infrastruktur permukiman. Strategi yang diprioritaskan dalam mengendalikan perkembangan permukiman yaitu pengendalian kondisi sosial dengan membentuk karakter masyarakat dengan meningkatkan partisipasi dan penguatan masyarakat serta pemenuhan ketersediaan ruang publik sesuai kebutuhan skala pelayanan.Kata Kunci: Pengendalian, Permukiman, Perkembangan WilayahABSTRACTPopulation growth has led to an increase in development activities in various regions to meet the needs of the community, be it the construction of residential areas, infrastructure networks, economic facilities and social facilities. The increase in development activities is of course also related to the space needed to carry out these development activities. Barru District is the capital of Barru district which is experiencing development in all parts of the region, both in terms of physical, social and economic. The purpose of this study is to determine the factors that influence the development of settlements as well as strategies for controlling settlement areas in supporting regional development in the Barru sub-district. The method used in this study namelyAnalitical Hirarchy Process (AHP) is used to determine the importance priority weight of each criterion of the variables that affect settlement growth and FFA analysis (Force Field Analysis) to identify various obstacles in achieving a goal. This study shows that economic conditions are the most influential factor in settlement development, followed by settlement infrastructure conditions. The prioritized strategy in controlling settlement development is controlling social conditions by building community character by increasing community participation and strengthening as well as fulfilling the availability of public space according to the needs of the service scale.Keyword: Control, Settlement, Regional Development
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信