Rivan Wahyuda, Septi Andryana, W. Winarsih
{"title":"Algoritma Fuzzy Simple Additive Weighting Sebagai Penunjang Pengambilan Keputusan Untuk Pemilihan Jurusan SMA","authors":"Rivan Wahyuda, Septi Andryana, W. Winarsih","doi":"10.37438/jimp.v3i2.173","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sebagian besar lulusan SMP sangat ingin meneruskan keinginannya terutama ke sekolah menengah atas, hal itu bisa dibuktikan dengan jumlah lulusan SMP yang mengikuti ujian masuk ke SMA. Yang disayangkan adalah minimnya kedewasaan mereka memilih jurusan di sekolah kejuruan yang ditargetkan. Situasi seperti ini berdampak pada biaya pendidikan yang telah dikeluarkan, baik pada orang tua siswa dan pemerintah yang mensubsidi sekolah menjadi tidak berguna karena siswa tidak memiliki kemampuan yang memadai untuk jurusan yang dipilih, konsekuensi negatif lainnya. Adalah siswa putus sekolah. Algoritma Fuzzy Simple Additive Weighting (SAW) Sebagai Penentuan Pemilihan Jurusan Diharapkan bisa membantu tim penerimaan siswa baru dalam menentukan jurusan bagi setiap siswa. Sehingga dapat dengan mudah menentukan mana yang sesuai untuk siswa dengan menggunakan nilai yang ada dan dapat diketahui rangking dari masing-masing lokasi, maka data akan diproses untuk menentukan arah yang benar bagi setiap siswa. Penelitian ini Menggunakan Fuzzy Multi Attribute Decision Making (FMADM) untuk penyelesaiannya Menggunakan Algoritma Simple Additive Weighting (SAW) yaitu salah satu metode yang digunakan untuk menyelesaikan Fuzzy MADM. Konsep dasar algoritma SAW adalah mencari penjumlahan terbobot dari ratting kinerja setiap alternative pada semua attribute. Algoritma SAW membutuhkan proses normalisasi matriks keputusan (X) ke suatu skala yang dapat diperbandingkan dengan semua ratting alternative yang ada. Kata kunci - Sistem Pendukung Keputusan, Pemilihan Jurusan, Fuzzy, FMADM, Simple Additive Weighting","PeriodicalId":168965,"journal":{"name":"J I M P - Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan","volume":"19 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-08-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"4","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"J I M P - Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37438/jimp.v3i2.173","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 4

摘要

大多数初中毕业生都渴望继承自己的事业,尤其是上高中,这可以从参加高考的初中生数量中得到证明。不幸的是,他们缺乏男子气概,选择了目标职业学校的课程。在这种情况下,学生的教育成本、学生家长和政府补贴都变得无用,因为学生缺乏选择专业的能力,造成了其他负面后果。都是辍学的学生。“简单的加希表weighing算法”预计将帮助新生招生团队为每个学生指定选区。因此,通过使用每个位置的现有值和已知排名,可以很容易地确定哪些数据适合学生,然后数据将被处理,以确定每个学生的正确方向。这项研究使用了一种使用简单的添加算法weighing (SAW)来完成模糊MADM的方法。算法锯子的基本概念是寻找所有变量的任何替代性能的加法。SAW算法需要将决策矩阵(X)正常化的过程与现有的所有替代棘轮进行比较。关键词——决策支持系统、专业选择、模糊、FMADM、简单的ad边际限制
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Algoritma Fuzzy Simple Additive Weighting Sebagai Penunjang Pengambilan Keputusan Untuk Pemilihan Jurusan SMA
Sebagian besar lulusan SMP sangat ingin meneruskan keinginannya terutama ke sekolah menengah atas, hal itu bisa dibuktikan dengan jumlah lulusan SMP yang mengikuti ujian masuk ke SMA. Yang disayangkan adalah minimnya kedewasaan mereka memilih jurusan di sekolah kejuruan yang ditargetkan. Situasi seperti ini berdampak pada biaya pendidikan yang telah dikeluarkan, baik pada orang tua siswa dan pemerintah yang mensubsidi sekolah menjadi tidak berguna karena siswa tidak memiliki kemampuan yang memadai untuk jurusan yang dipilih, konsekuensi negatif lainnya. Adalah siswa putus sekolah. Algoritma Fuzzy Simple Additive Weighting (SAW) Sebagai Penentuan Pemilihan Jurusan Diharapkan bisa membantu tim penerimaan siswa baru dalam menentukan jurusan bagi setiap siswa. Sehingga dapat dengan mudah menentukan mana yang sesuai untuk siswa dengan menggunakan nilai yang ada dan dapat diketahui rangking dari masing-masing lokasi, maka data akan diproses untuk menentukan arah yang benar bagi setiap siswa. Penelitian ini Menggunakan Fuzzy Multi Attribute Decision Making (FMADM) untuk penyelesaiannya Menggunakan Algoritma Simple Additive Weighting (SAW) yaitu salah satu metode yang digunakan untuk menyelesaikan Fuzzy MADM. Konsep dasar algoritma SAW adalah mencari penjumlahan terbobot dari ratting kinerja setiap alternative pada semua attribute. Algoritma SAW membutuhkan proses normalisasi matriks keputusan (X) ke suatu skala yang dapat diperbandingkan dengan semua ratting alternative yang ada. Kata kunci - Sistem Pendukung Keputusan, Pemilihan Jurusan, Fuzzy, FMADM, Simple Additive Weighting
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信