Christanto Putra
{"title":"Perancangan Brand dan Identity Es Kacang Merah Top Ternate (Es KTT) Malang","authors":"Christanto Putra","doi":"10.33479/cd.v3i02.679","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Brand merupakan suatu aspek penting bagi pelaku usaha. Brand dapat digunakan sebagai pembeda atau diferensiasi dan juga sebagai identitas bagi pelaku usaha agar usaha tersebut dapat dikenal oleh masyarakat. Salah satu usaha yang sedang berkembang di Kota Malang adalah Es KTT. Penulis melihat suatu permasalahan yang sedang dihadapi oleh Es KTT yaitu adalah Es KTT belum memiliki brand yang cukup kuat sehingga belum dapat dikenal dan berkembang dengan maksimal. Maka dibuatlah perancangan brand dan identity ini dengan menggunakan metode kualitatif. Data-data yang didapat dianalisa menggunakan analisa SWOT yang dikombinasikan dengan metode brand roadmap oleh Mike Moser. Dan kemudian dilanjutkan dengan strategi perancangan berupa cyclic strategi, sehingga pada akhirnya menghasilkan konsep visulisasi brand dan identity berupa logo dan penerapannya dalam berbagai media yang dibutuhkan Es KTT dengan tujuan agar Es KTT dapat menarik minat dan perhatian masyarakat. Hasil dari perancangan ini telah dilakukan uji survey kepada 50 orang dan hasilnya mereka puas dengan perancangan ini.","PeriodicalId":142161,"journal":{"name":"Citradirga - Jurnal Desain Komunikasi Visual dan Intermedia","volume":"17 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Citradirga - Jurnal Desain Komunikasi Visual dan Intermedia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33479/cd.v3i02.679","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

品牌是一个重要的方面,企业。品牌可以作为区别或分化,也可以作为企业参与者的身份,这样企业就可以为公众所知。马郎市正在发展的企业之一是冰山一角。作者看到了冰峰会面临的一个问题,那就是冰峰会还没有一个足够强大的品牌,它还没有被完全了解,而且已经发展到最大程度。然后用定性方法来设计品牌和身份。根据迈克·莫泽(Mike Moser)的综合SWOT分析,分析了数据。然后再采用cyclic策略的设计战略,最终导致了品牌的可变概念和标志的身份以及它在需要的各种媒体上的应用,以吸引公众的兴趣和关注。这项设计的结果是对50人进行了调查,他们对这种设计感到满意。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Perancangan Brand dan Identity Es Kacang Merah Top Ternate (Es KTT) Malang
Brand merupakan suatu aspek penting bagi pelaku usaha. Brand dapat digunakan sebagai pembeda atau diferensiasi dan juga sebagai identitas bagi pelaku usaha agar usaha tersebut dapat dikenal oleh masyarakat. Salah satu usaha yang sedang berkembang di Kota Malang adalah Es KTT. Penulis melihat suatu permasalahan yang sedang dihadapi oleh Es KTT yaitu adalah Es KTT belum memiliki brand yang cukup kuat sehingga belum dapat dikenal dan berkembang dengan maksimal. Maka dibuatlah perancangan brand dan identity ini dengan menggunakan metode kualitatif. Data-data yang didapat dianalisa menggunakan analisa SWOT yang dikombinasikan dengan metode brand roadmap oleh Mike Moser. Dan kemudian dilanjutkan dengan strategi perancangan berupa cyclic strategi, sehingga pada akhirnya menghasilkan konsep visulisasi brand dan identity berupa logo dan penerapannya dalam berbagai media yang dibutuhkan Es KTT dengan tujuan agar Es KTT dapat menarik minat dan perhatian masyarakat. Hasil dari perancangan ini telah dilakukan uji survey kepada 50 orang dan hasilnya mereka puas dengan perancangan ini.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信