{"title":"计划和控制库存,以提高仓库的有效性","authors":"N. Sari","doi":"10.55122/blogchain.v2i2.542","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan persediaan, pengendalian persediaan, meminimalisir kerusakan barang dan barang expired, serta metode yang digunakan dalam penyimpanan barang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah Store Manager, Asisten Store Manager dan Supervisior Gudang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perencanaan dan pengendalian persediaan barang sudah efektif. Untuk merencanakan persediaan diawali dengan merencanakan pembelian, merencanakan penyimpanan dan merencanakan keuntungan. Persediaan dikendalikan dengan melakukan stock opname, mengendalikan over stock dan memiliki sistem untuk melakukan pencatatan. Tindakan yang dilakukan dalam meminimalisir tingkat kerusakan barang dengan merapikan barang satu minggu sekali. Tindakan yang dilakukan dalam meminimalisir barang expired dengan melakukan pengecekan secara berskala dan menerapkan metode FIFO (First In First Out). Dengan Perencanaan dan pengendalian persediaan tersebut, gudang dapat dikelola dengan lebih efektif.","PeriodicalId":250526,"journal":{"name":"Jurnal Bisnis, Logistik dan Supply Chain (BLOGCHAIN)","volume":"377 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PERSEDIAAN BARANG DALAM UPAYA MENINGKATKAN EFEKTIVITAS GUDANG\",\"authors\":\"N. Sari\",\"doi\":\"10.55122/blogchain.v2i2.542\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan persediaan, pengendalian persediaan, meminimalisir kerusakan barang dan barang expired, serta metode yang digunakan dalam penyimpanan barang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah Store Manager, Asisten Store Manager dan Supervisior Gudang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perencanaan dan pengendalian persediaan barang sudah efektif. Untuk merencanakan persediaan diawali dengan merencanakan pembelian, merencanakan penyimpanan dan merencanakan keuntungan. Persediaan dikendalikan dengan melakukan stock opname, mengendalikan over stock dan memiliki sistem untuk melakukan pencatatan. Tindakan yang dilakukan dalam meminimalisir tingkat kerusakan barang dengan merapikan barang satu minggu sekali. Tindakan yang dilakukan dalam meminimalisir barang expired dengan melakukan pengecekan secara berskala dan menerapkan metode FIFO (First In First Out). Dengan Perencanaan dan pengendalian persediaan tersebut, gudang dapat dikelola dengan lebih efektif.\",\"PeriodicalId\":250526,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Bisnis, Logistik dan Supply Chain (BLOGCHAIN)\",\"volume\":\"377 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-11-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Bisnis, Logistik dan Supply Chain (BLOGCHAIN)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.55122/blogchain.v2i2.542\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Bisnis, Logistik dan Supply Chain (BLOGCHAIN)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55122/blogchain.v2i2.542","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PERSEDIAAN BARANG DALAM UPAYA MENINGKATKAN EFEKTIVITAS GUDANG
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan persediaan, pengendalian persediaan, meminimalisir kerusakan barang dan barang expired, serta metode yang digunakan dalam penyimpanan barang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah Store Manager, Asisten Store Manager dan Supervisior Gudang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perencanaan dan pengendalian persediaan barang sudah efektif. Untuk merencanakan persediaan diawali dengan merencanakan pembelian, merencanakan penyimpanan dan merencanakan keuntungan. Persediaan dikendalikan dengan melakukan stock opname, mengendalikan over stock dan memiliki sistem untuk melakukan pencatatan. Tindakan yang dilakukan dalam meminimalisir tingkat kerusakan barang dengan merapikan barang satu minggu sekali. Tindakan yang dilakukan dalam meminimalisir barang expired dengan melakukan pengecekan secara berskala dan menerapkan metode FIFO (First In First Out). Dengan Perencanaan dan pengendalian persediaan tersebut, gudang dapat dikelola dengan lebih efektif.