{"title":"学生自信心对创业精神的影响","authors":"Safrul Rajab","doi":"10.35446/bisniskompetif.v1i2.1109","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dewasa ini pemuda sebagai harapan bangsa sangat dibutuhkan kreatifitas dan inovasinya dalam melihat peluang. Tidak semata hanya berharap menjadi pegawai pemerintah, pemuda diharapkan menjadi seorang pengusaha yang sukses. Melalui berbagai pendidikan yang diselenggarakan pemerintah beserta dengan programnya diharapkan mampu mendorong pemuda untuk berwirausaha. Namun persoalan rendahnya rasa percaya diri pemuda dalam mengembangkan kemampuannya berwirausaha menjadi persoalan tersendiri, hal ini tentunya akan berdampak kepada dorongan dalam dirinya untuk berhasil yang rendah. Menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan menggunakan sampel mahasiswa sebagai pemuda sebagai responden untuk menguji pengaruh rasa percaya diri terhadap dorongan berwirausaha dan hasil penelitian menunjukkan bahwa rasa percaya diri berpengaruh positif dan signifikan terhadap dorongan berwirausaha. Dimana semakin tinggi rasa percaya diri maka semakin tinggi dorongan untuk berwirausaha.","PeriodicalId":447973,"journal":{"name":"Jurnal Bisnis Kompetitif","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":"{\"title\":\"PENGARUH KEPERCAYAAN DIRI MAHASISWA TERHADAP DORONGAN BERWIRAUSAHA\",\"authors\":\"Safrul Rajab\",\"doi\":\"10.35446/bisniskompetif.v1i2.1109\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Dewasa ini pemuda sebagai harapan bangsa sangat dibutuhkan kreatifitas dan inovasinya dalam melihat peluang. Tidak semata hanya berharap menjadi pegawai pemerintah, pemuda diharapkan menjadi seorang pengusaha yang sukses. Melalui berbagai pendidikan yang diselenggarakan pemerintah beserta dengan programnya diharapkan mampu mendorong pemuda untuk berwirausaha. Namun persoalan rendahnya rasa percaya diri pemuda dalam mengembangkan kemampuannya berwirausaha menjadi persoalan tersendiri, hal ini tentunya akan berdampak kepada dorongan dalam dirinya untuk berhasil yang rendah. Menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan menggunakan sampel mahasiswa sebagai pemuda sebagai responden untuk menguji pengaruh rasa percaya diri terhadap dorongan berwirausaha dan hasil penelitian menunjukkan bahwa rasa percaya diri berpengaruh positif dan signifikan terhadap dorongan berwirausaha. Dimana semakin tinggi rasa percaya diri maka semakin tinggi dorongan untuk berwirausaha.\",\"PeriodicalId\":447973,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Bisnis Kompetitif\",\"volume\":\"9 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-08-13\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"3\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Bisnis Kompetitif\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.35446/bisniskompetif.v1i2.1109\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Bisnis Kompetitif","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35446/bisniskompetif.v1i2.1109","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENGARUH KEPERCAYAAN DIRI MAHASISWA TERHADAP DORONGAN BERWIRAUSAHA
Dewasa ini pemuda sebagai harapan bangsa sangat dibutuhkan kreatifitas dan inovasinya dalam melihat peluang. Tidak semata hanya berharap menjadi pegawai pemerintah, pemuda diharapkan menjadi seorang pengusaha yang sukses. Melalui berbagai pendidikan yang diselenggarakan pemerintah beserta dengan programnya diharapkan mampu mendorong pemuda untuk berwirausaha. Namun persoalan rendahnya rasa percaya diri pemuda dalam mengembangkan kemampuannya berwirausaha menjadi persoalan tersendiri, hal ini tentunya akan berdampak kepada dorongan dalam dirinya untuk berhasil yang rendah. Menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan menggunakan sampel mahasiswa sebagai pemuda sebagai responden untuk menguji pengaruh rasa percaya diri terhadap dorongan berwirausaha dan hasil penelitian menunjukkan bahwa rasa percaya diri berpengaruh positif dan signifikan terhadap dorongan berwirausaha. Dimana semakin tinggi rasa percaya diri maka semakin tinggi dorongan untuk berwirausaha.