Aurelia Nadia Saulina, Sari Listyorini, Naili Farida
{"title":"Pengaruh Celebrity Endorser dan E-Brand Personality terhadap Online Repurchase Intention Lipstik Pixy melalui E-Trust sebagai Variabel Mediasi (Studi Kasus pada Pengguna Lipstik Pixy Kota Semarang)","authors":"Aurelia Nadia Saulina, Sari Listyorini, Naili Farida","doi":"10.14710/jiab.2021.32832","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Beberapa tahun terakhir penjualan lipstik PIXY mengalami penurunan penjualan secara konsisten dan Top Brand Index lipstik PIXY juga mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh celebrity endorser dan e-brand personality terhadap online repurchase intention melalui e-trust sebagai variabel mediasi lipstik PIXY di Kota Semarang. Tipe penelitian ini yaitu penelitian eksplanatori. Pengambilan sampel  menggunakan teknik nonprobability sampling. Sampel berjumlah 100 responden konsumen lipstik PIXY di Kota Semarang yang telah melakukan pembelian secara online minimal lebih dari dua kali. Penelitian ini menggunakan analisis uji validitas, reliabilitas, koefisien korelasi, koefisien determinasi, regresi sederhana dan ganda, signifikansi uji t, uji F, uji mediasi dan sobel menggunakan program SPSS for windows 24 version. Penelitian ini menghasilkan yaitu celebrity endorser berpengaruh terhadap online repurchase intention, e-brand personality berpengaruh terhadap online repurchase intention, celebrity endorser berpengaruh terhadap e-trust, e-brand personality berpengaruh terhadap e-trust, e-trust berpengaruh terhadap online repurchase intention. Hasil uji mediasi dan uji sobel menghasilkan bahwa e-trust adalah mediasi parsial yang mampu memediasi pengaruh celebrity endorser terhadap online repurchase intention dan memediasi pengaruh e-brand personality terhadap online repurchase intention. Saran yang diberikan kepada PIXY yaitu semakin melibatkan celebrity endorser agar semakin dikenal masyarakat, memperbanyak konten edukasi  online mengenai lipstik PIXY, meningkatkan pelayanan secara online.","PeriodicalId":340031,"journal":{"name":"Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis","volume":"32 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.14710/jiab.2021.32832","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

过去几年,PIXY口红的销量一直在稳步下降,顶级品牌口红指数也在下降。本研究旨在探讨名人endorser和e-brand personality对网络资源增强的影响,通过e-trust作为三宝垄口红的可变调剂。这是出口研究。采用非概率抽样技术取样。在三宝垄,100名顾客口红PIXY的样本已经在网上购买了至少两次以上。本研究采用的是有效性、可靠性、相关性系数、确定性系数、简单和双重回归、测试t、F、调理测试和sobel使用SPSS程序的windows 24版本的分析。这项研究导致了《名人内啡肽》对网络资产强化的影响,e品牌人格对网络资产强化的影响,e品牌人格对e-trust的影响,e-brand人格对e-trust的影响,e-trust对网络资产强化的影响。中介测试和sobel测试的结果是,e-trust是一种部分中介,能够影响名人内部网强化的影响,并放大e-brand personality对在线资源强化的影响。PIXY的建议是,越是涉及名人的endorser来获得公众的认可,增加关于PIXY口红的在线教育内容,促进在线服务。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Pengaruh Celebrity Endorser dan E-Brand Personality terhadap Online Repurchase Intention Lipstik Pixy melalui E-Trust sebagai Variabel Mediasi (Studi Kasus pada Pengguna Lipstik Pixy Kota Semarang)
Beberapa tahun terakhir penjualan lipstik PIXY mengalami penurunan penjualan secara konsisten dan Top Brand Index lipstik PIXY juga mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh celebrity endorser dan e-brand personality terhadap online repurchase intention melalui e-trust sebagai variabel mediasi lipstik PIXY di Kota Semarang. Tipe penelitian ini yaitu penelitian eksplanatori. Pengambilan sampel  menggunakan teknik nonprobability sampling. Sampel berjumlah 100 responden konsumen lipstik PIXY di Kota Semarang yang telah melakukan pembelian secara online minimal lebih dari dua kali. Penelitian ini menggunakan analisis uji validitas, reliabilitas, koefisien korelasi, koefisien determinasi, regresi sederhana dan ganda, signifikansi uji t, uji F, uji mediasi dan sobel menggunakan program SPSS for windows 24 version. Penelitian ini menghasilkan yaitu celebrity endorser berpengaruh terhadap online repurchase intention, e-brand personality berpengaruh terhadap online repurchase intention, celebrity endorser berpengaruh terhadap e-trust, e-brand personality berpengaruh terhadap e-trust, e-trust berpengaruh terhadap online repurchase intention. Hasil uji mediasi dan uji sobel menghasilkan bahwa e-trust adalah mediasi parsial yang mampu memediasi pengaruh celebrity endorser terhadap online repurchase intention dan memediasi pengaruh e-brand personality terhadap online repurchase intention. Saran yang diberikan kepada PIXY yaitu semakin melibatkan celebrity endorser agar semakin dikenal masyarakat, memperbanyak konten edukasi  online mengenai lipstik PIXY, meningkatkan pelayanan secara online.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信