S. Sultan, Eni Apriani, Firbani Ramadhan, Fuad Halim, Karina Puspa Sari, Herman Efendi, M. R. Ramadhan, Nindya Hirwana Ayu, Nita Puspita Ria, Ramdoni Puji Astuti, Ratu Agung Ayu Oka Candra Riani, Zaid Ahmad
{"title":"以数字村为基础的村庄档案和社交媒体的发展和管理","authors":"S. Sultan, Eni Apriani, Firbani Ramadhan, Fuad Halim, Karina Puspa Sari, Herman Efendi, M. R. Ramadhan, Nindya Hirwana Ayu, Nita Puspita Ria, Ramdoni Puji Astuti, Ratu Agung Ayu Oka Candra Riani, Zaid Ahmad","doi":"10.29303/baktinusa.v3i2.63","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan suatu pendidikan dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat. Salah satu permasalahan yang kerap dialami oleh masyarakat yakni pemanfaatan teknologi informasi atau tidak terealisasinya penggunaan teknologi informasi secara tepat oleh masyarakat. KKN dengan tema Desa digital berlokasi di Desa Jenggala, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara, yang dimana potensi unggulan atau daya tarik desa tersebut adalah tingkat kemajuan teknologinya yang sudah bagus namun perlu dikembangkan kembali. Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah membantu pembuatan website untuk arsip surat menyurat di kantor Desa Jenggala. Proses arsip tersebut nantinya akan sangat membantu karena datanya tersusun rapi sehingga dapat dikelola dengan baik pula. Metode dalam digitalisasi desa ini adalah dengan membuat E-Arsip menggunakan bahasa program PHP dan pembuatan sosial media desa yaitu Instagram (IG). Hasil yang diperoleh dari kegiatan ini yaitu berupa teknologi E-Arsip dan Sosial Media Instagram.","PeriodicalId":281831,"journal":{"name":"Jurnal Bakti Nusa","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENGEMBANGAN DAN PENGELOLAAN ARSIP DESA DAN SOSIAL MEDIA BERBASIS DESA DIGITAL\",\"authors\":\"S. Sultan, Eni Apriani, Firbani Ramadhan, Fuad Halim, Karina Puspa Sari, Herman Efendi, M. R. Ramadhan, Nindya Hirwana Ayu, Nita Puspita Ria, Ramdoni Puji Astuti, Ratu Agung Ayu Oka Candra Riani, Zaid Ahmad\",\"doi\":\"10.29303/baktinusa.v3i2.63\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan suatu pendidikan dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat. Salah satu permasalahan yang kerap dialami oleh masyarakat yakni pemanfaatan teknologi informasi atau tidak terealisasinya penggunaan teknologi informasi secara tepat oleh masyarakat. KKN dengan tema Desa digital berlokasi di Desa Jenggala, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara, yang dimana potensi unggulan atau daya tarik desa tersebut adalah tingkat kemajuan teknologinya yang sudah bagus namun perlu dikembangkan kembali. Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah membantu pembuatan website untuk arsip surat menyurat di kantor Desa Jenggala. Proses arsip tersebut nantinya akan sangat membantu karena datanya tersusun rapi sehingga dapat dikelola dengan baik pula. Metode dalam digitalisasi desa ini adalah dengan membuat E-Arsip menggunakan bahasa program PHP dan pembuatan sosial media desa yaitu Instagram (IG). Hasil yang diperoleh dari kegiatan ini yaitu berupa teknologi E-Arsip dan Sosial Media Instagram.\",\"PeriodicalId\":281831,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Bakti Nusa\",\"volume\":\"1 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-10-20\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Bakti Nusa\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.29303/baktinusa.v3i2.63\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Bakti Nusa","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29303/baktinusa.v3i2.63","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENGEMBANGAN DAN PENGELOLAAN ARSIP DESA DAN SOSIAL MEDIA BERBASIS DESA DIGITAL
Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan suatu pendidikan dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat. Salah satu permasalahan yang kerap dialami oleh masyarakat yakni pemanfaatan teknologi informasi atau tidak terealisasinya penggunaan teknologi informasi secara tepat oleh masyarakat. KKN dengan tema Desa digital berlokasi di Desa Jenggala, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara, yang dimana potensi unggulan atau daya tarik desa tersebut adalah tingkat kemajuan teknologinya yang sudah bagus namun perlu dikembangkan kembali. Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah membantu pembuatan website untuk arsip surat menyurat di kantor Desa Jenggala. Proses arsip tersebut nantinya akan sangat membantu karena datanya tersusun rapi sehingga dapat dikelola dengan baik pula. Metode dalam digitalisasi desa ini adalah dengan membuat E-Arsip menggunakan bahasa program PHP dan pembuatan sosial media desa yaitu Instagram (IG). Hasil yang diperoleh dari kegiatan ini yaitu berupa teknologi E-Arsip dan Sosial Media Instagram.