Aqillah Mutia Hayya, Evi Maria Lestari, John Amos, Nindy Audia Nadira, Widdefrita
{"title":"在Sawahlunto地区利用叶状市场媒体教育后,老年高血压的知识","authors":"Aqillah Mutia Hayya, Evi Maria Lestari, John Amos, Nindy Audia Nadira, Widdefrita","doi":"10.31850/makes.v5i3.1825","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nPenyakit Tidak Menular (PTM) salah satu nya yaitu adalah hipertensi. Prevalensi hipertensi di Indonesia pada tahun 2018 mencapai 34.11%, Provinsi Sumatera Barat mencapai 25,16% dan Silungkang sebanyak 10,5%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan pralansia tentang hipertensi pasca edukasi menggunakan media leaflet di Kecematan Silungkang Kota Sawahlunto. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan rancangan Quasi Experiment melalui pendekatan one group dan post-test design. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa terdapat perbedaan nilai rata-rata pengetahuan secara bermakna (p-value=0,0005). Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat perbedaan pengetahuan pralansia sebelum dan sesudah diberikan edukasi kesehatan menggunakan leaflet tentang hipertensi. Diharapkan agar tenaga Promosi Kesehatan dapat memanfaatkan leaflet dalam meningkatkan pengetahuan pralansia tentang hipertensi.","PeriodicalId":439563,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Manusia Dan Kesehatan","volume":"107 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Pengetahuan Pralansia Tentang Hipertensi Pasca Edukasi Menggunakan Media Leaflet Di Kecamatan Silungkang Kota Sawahlunto\",\"authors\":\"Aqillah Mutia Hayya, Evi Maria Lestari, John Amos, Nindy Audia Nadira, Widdefrita\",\"doi\":\"10.31850/makes.v5i3.1825\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"ABSTRAK \\nPenyakit Tidak Menular (PTM) salah satu nya yaitu adalah hipertensi. Prevalensi hipertensi di Indonesia pada tahun 2018 mencapai 34.11%, Provinsi Sumatera Barat mencapai 25,16% dan Silungkang sebanyak 10,5%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan pralansia tentang hipertensi pasca edukasi menggunakan media leaflet di Kecematan Silungkang Kota Sawahlunto. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan rancangan Quasi Experiment melalui pendekatan one group dan post-test design. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa terdapat perbedaan nilai rata-rata pengetahuan secara bermakna (p-value=0,0005). Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat perbedaan pengetahuan pralansia sebelum dan sesudah diberikan edukasi kesehatan menggunakan leaflet tentang hipertensi. Diharapkan agar tenaga Promosi Kesehatan dapat memanfaatkan leaflet dalam meningkatkan pengetahuan pralansia tentang hipertensi.\",\"PeriodicalId\":439563,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Ilmiah Manusia Dan Kesehatan\",\"volume\":\"107 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-09-17\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Ilmiah Manusia Dan Kesehatan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31850/makes.v5i3.1825\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Manusia Dan Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31850/makes.v5i3.1825","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengetahuan Pralansia Tentang Hipertensi Pasca Edukasi Menggunakan Media Leaflet Di Kecamatan Silungkang Kota Sawahlunto
ABSTRAK
Penyakit Tidak Menular (PTM) salah satu nya yaitu adalah hipertensi. Prevalensi hipertensi di Indonesia pada tahun 2018 mencapai 34.11%, Provinsi Sumatera Barat mencapai 25,16% dan Silungkang sebanyak 10,5%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan pralansia tentang hipertensi pasca edukasi menggunakan media leaflet di Kecematan Silungkang Kota Sawahlunto. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan rancangan Quasi Experiment melalui pendekatan one group dan post-test design. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa terdapat perbedaan nilai rata-rata pengetahuan secara bermakna (p-value=0,0005). Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat perbedaan pengetahuan pralansia sebelum dan sesudah diberikan edukasi kesehatan menggunakan leaflet tentang hipertensi. Diharapkan agar tenaga Promosi Kesehatan dapat memanfaatkan leaflet dalam meningkatkan pengetahuan pralansia tentang hipertensi.