{"title":"瀑布方法应用于高中职业信息系统","authors":"Veti Apriana","doi":"10.31294/akasia.v2i1.1085","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak - Informasi yang baik sejatinya adalah informasi yang dapat menyeluruh atau menjangkau semua yang berkepentingan untuk dapat mengetahui dan jelas akan informasi tersebut. Teknologi informasi telah mendukung berbagai bidang kehidupan diantaranya dalam bidang ekonomi, bidang pendidikan, bidang hiburan dan bidang lainnya. Para pengguna teknologi informasi pada saat ini telah mencakup hampir segala umur, baik anak-anak, dewasa maupun orangtua. Dalam bidang pendidikan sendiri, perkembangan teknologi dimanfaatkan dalam menyebarluaskan informasi, pengolahan data yang masih dilakukan dengan cara konvensional, sering kali mempersulit dalam proses pencarian data, selain itu membutuhkan tempat dan waktu yang lebih banyak. Penyebaran informasi berbasis web tentunya sangat memudahkan dalam mengakses data terutama bagi pihak-pihak bersangkutan. Pada penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan Sistem Informasi Akademik yang diharapkan mampu mengatasi kelemahan-kelemahan dari sistem yang berjalan saat ini pada sekolah Menengah Kejuruan. Metode yang digunakan adalah metode waterfall dengan tahapannya diawali dengan analisis kebutuhan, desain, code generation, testing dan support dengan hasil akhir berupa sistem informasi akademik pada Sekolah Menengah Kejuruan diharapkan mampu melakukan pencatatan data, mengolah data menjadi informasi yang berkualitas.","PeriodicalId":193576,"journal":{"name":"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi","volume":"170 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-04-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Akademik Sekolah Menengah Kejuruan\",\"authors\":\"Veti Apriana\",\"doi\":\"10.31294/akasia.v2i1.1085\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Abstrak - Informasi yang baik sejatinya adalah informasi yang dapat menyeluruh atau menjangkau semua yang berkepentingan untuk dapat mengetahui dan jelas akan informasi tersebut. Teknologi informasi telah mendukung berbagai bidang kehidupan diantaranya dalam bidang ekonomi, bidang pendidikan, bidang hiburan dan bidang lainnya. Para pengguna teknologi informasi pada saat ini telah mencakup hampir segala umur, baik anak-anak, dewasa maupun orangtua. Dalam bidang pendidikan sendiri, perkembangan teknologi dimanfaatkan dalam menyebarluaskan informasi, pengolahan data yang masih dilakukan dengan cara konvensional, sering kali mempersulit dalam proses pencarian data, selain itu membutuhkan tempat dan waktu yang lebih banyak. Penyebaran informasi berbasis web tentunya sangat memudahkan dalam mengakses data terutama bagi pihak-pihak bersangkutan. Pada penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan Sistem Informasi Akademik yang diharapkan mampu mengatasi kelemahan-kelemahan dari sistem yang berjalan saat ini pada sekolah Menengah Kejuruan. Metode yang digunakan adalah metode waterfall dengan tahapannya diawali dengan analisis kebutuhan, desain, code generation, testing dan support dengan hasil akhir berupa sistem informasi akademik pada Sekolah Menengah Kejuruan diharapkan mampu melakukan pencatatan data, mengolah data menjadi informasi yang berkualitas.\",\"PeriodicalId\":193576,\"journal\":{\"name\":\"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi\",\"volume\":\"170 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-04-26\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31294/akasia.v2i1.1085\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31294/akasia.v2i1.1085","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Akademik Sekolah Menengah Kejuruan
Abstrak - Informasi yang baik sejatinya adalah informasi yang dapat menyeluruh atau menjangkau semua yang berkepentingan untuk dapat mengetahui dan jelas akan informasi tersebut. Teknologi informasi telah mendukung berbagai bidang kehidupan diantaranya dalam bidang ekonomi, bidang pendidikan, bidang hiburan dan bidang lainnya. Para pengguna teknologi informasi pada saat ini telah mencakup hampir segala umur, baik anak-anak, dewasa maupun orangtua. Dalam bidang pendidikan sendiri, perkembangan teknologi dimanfaatkan dalam menyebarluaskan informasi, pengolahan data yang masih dilakukan dengan cara konvensional, sering kali mempersulit dalam proses pencarian data, selain itu membutuhkan tempat dan waktu yang lebih banyak. Penyebaran informasi berbasis web tentunya sangat memudahkan dalam mengakses data terutama bagi pihak-pihak bersangkutan. Pada penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan Sistem Informasi Akademik yang diharapkan mampu mengatasi kelemahan-kelemahan dari sistem yang berjalan saat ini pada sekolah Menengah Kejuruan. Metode yang digunakan adalah metode waterfall dengan tahapannya diawali dengan analisis kebutuhan, desain, code generation, testing dan support dengan hasil akhir berupa sistem informasi akademik pada Sekolah Menengah Kejuruan diharapkan mampu melakukan pencatatan data, mengolah data menjadi informasi yang berkualitas.